Anda di halaman 1dari 18

Lampiran 1 KISI−KISI SOAL KOGNITIF

Aspek
No. Indikator Soal Jawaban
Kognitif
1. Menjelaskan C2 Ketika sebatang besi didekatkan pada api selama C
perpindahan kalor Konseptual beberapa menit, batang besi yang dipegang terasa
secara konduksi panas oleh tangan kita, Padahal tangan kita tidak
bersentuhan langsung dengan sumber panas (api).
Hal ini karena bahan besi merupakan penghantar
panas yang baik sehingga pada besi tersebut terjadi
perpindahan kalor melalui tambukan antarpartikel
api. Peristiwa ini disebut proses perpindahan kalor
secara...
A. Radiasi
B. Konveksi
C. Konduksi
D. Isolasi
2. Menjelaskan proses C2 Pada proses percobaan perpindahan kalor secara B
percobaan Prosedural konduksi, manakah prosedur langkah percobaan
perpindahan kalor yang tepat?
secara konduksi A. Diawali dengan memanaskan air di atas gelas
ukur,
kemudian mengukur suhu dari air tersebut
B. Diawali dengan mengambil sepotong mentega
di atas sendok kemudian memanaskannya di
atas lilin
C. Diawali dengan menyalakan korek api,
kemudian tangan mengelilingi korek api yang
menyala tersebut
D. Diawali dengan megambil kalkulator bertenaga
sinar matahari, kemudian mencoba
menyalakannya tanpa baterai
3. Memilih solusi yang C5 Seorang koki di A
tepat berkaitan dengan Konseptual sebuah restoran
permasalahan sedang
perpindahan kalor memasak
secara konduksi di menggunakan
kehidupan sehari-hari sebuah wajan
baru dengan
gagang besi seperti pada gambar di samping. Ketika
proses memasak, koki tersebut kaget karna gagang
wajan tersebut terlalu panas untuk dipegang. Apa
saran yang tepat untuk koki agar dapat melanjutkan
memasak dengan wajan tersebut?
A. Mengganti gagang wajan tersebut dengan kayu
B. Mengecilkan api pada kompor
C. Menunggungu beberapa saat agar wajan
mendingin
D. Merendam bawah wajan dengan air dingin
Aspek
No. Indikator Soal Jawaban
Kognitif
4. Menjelaskan C2 Ketika memasak kacang hijau, air di bagian bawah B
perpindahan kalor Konseptual dalam panci mendapat panas lebih dulu dan volume
secara konveksi airnya akan memuai dan menyebabkan massa
jenisnya berkurang, sehingga air tersebut akan
bergerak naik sambil mentransfer panas ke air
diatasnya yang massa jenisnya lebih besar.
Pergerakan air dilihat dari pergerakan kacang hijau.
Kacang hijau melakukan gerakan naik turun
mengikuti gerakan air. Fenomena ini menjelaskan
pergerakan air karena ada nya perpindahan panas
secara...
A. Konduksi
B. Konveksi
C. Radiasi
D. Isolasi
5. Menjelaskan proses C2 Perpindahan energi oleh pancaran sinar matahari, B
perpindahan kalor Konseptual dan api unggun dinamakan proses perpindahan
secara radiasi kalor secara…
A. Konduksi, karena perpindahan panas tanpa
diikuti molekul zat perantara berupa udara
B. Radiasi, karena perpindahan panas matahari
yang sampai ke bumi tanpa zat perantara
C. Isolasi, karena perpindahan panas matahari
yang sampai ke bumi tanpa zat perantara
D. Konveksi, karena perpindahan panas diikuti
molekul zat perantara berupa udara
6. Pada fenomena D
perpindahan
panas dari
korek api yang
sampai ke
telapak tangan
seperti pada gambar berikut. Termasuk jenis
perpindahan panas secara apa? Apa alasannya?
A. Konveksi, karena memerlukan medium udara
dalam penghantaran panas
B. Konduksi, karena tidak memerlukan medium
untuk perpindahan panasnya
C. Konveksi, karena tidak memerlukan medium
udara dalam perpindahan panas
D. Radiasi, karena tidak memerlukan medium
dalam penghantaran panas
Aspek
No. Indikator Soal Jawaban
Kognitif
7. Memberikan contoh C1 Dari gambar-gambar berikut, manakah yang B
proses perpindahan Konseptual merupakan menganut prinsip perpindahan kalor
kalor secara konduksi, konveksi dan radiasi di kehidupan
sehari-hari secara berurutan?
I. II. III.

IV. V. VI.

A. I, II, III
B. I, II, V
C. II, III, IV
D. II, IV, V
8. Menghitung energi C3 Pada suatu percobaan kalor, suatu benda hitam pada A
perpindahan kalor Konseptual suhu 27oC memancarkan energi radiasi sebesar R
pada suatu zat J/s. Jika dipanaskan sampai 327oC, energi
radiasinya menjadi…
A. 16 R
B. 12 R
C. 10 R
D. 6 R
9. Menganalisis data C4 I. Jenis bahan konduktor C
faktor-faktor yang Konseptual II. luas permukaan bidang yang mengalami
mempengaruhi proses pancaran kalor
perpindahan kalor III. Suhu bidang yang mengalami pancaran kalor
IV. Tebal permukaan
V. Emisi bahan
Manakah yang merupakan factor yang
mempengaruhi proses perpindahan kalor?
A. I, II, IV
B. I, III, V
C. II, III, V
D. III, IV, V
Aspek
No. Indikator Soal Jawaban
Kognitif
10. Mengaplikasikan C3 Dini diminta ibunya untuk memanaskan air B
proses perpindahan Konseptual sebanyak 1 L untuk diminum. Dini kebingungan
kalor dalam kehidupan untuk memilih panci yang ada di dapurnya.
sehari-hari Manakah panci yang aman digunakan dini untuk
memanaskan air?
A. B.

C. D.
Nama :

No. Absen :
Lampiran 2 LEMBAR SOAL KOGNITIF

1. Ketika sebatang besi didekatkan pada api selama 4. Ketika memasak kacang hijau, air di bagian bawah
beberapa menit, batang besi yang dipegang terasa dalam panci mendapat panas lebih dulu dan volume
panas oleh tangan kita, Padahal tangan kita tidak airnya akan memuai dan menyebabkan massa
bersentuhan langsung dengan sumber panas (api). jenisnya berkurang, sehingga air tersebut akan
Hal ini karena bahan besi merupakan penghantar bergerak naik sambil mentransfer panas ke air
panas yang baik sehingga pada besi tersebut terjadi diatasnya yang massa jenisnya lebih besar.
perpindahan kalor melalui tambukan antarpartikel Pergerakan air dilihat dari pergerakan kacang hijau.
api. Peristiwa ini disebut proses perpindahan kalor Kacang hijau melakukan gerakan naik turun
secara... mengikuti gerakan air. Fenomena ini menjelaskan
A. Radiasi pergerakan air karena ada nya perpindahan panas
B. Konveksi secara...
C. Konduksi A. Konduksi
D. Isolasi B. Konveksi
C. Radiasi
D. Isolasi
2. Pada proses percobaan perpindahan kalor secara 5. Perpindahan energi oleh pancaran sinar matahari,
konduksi, manakah prosedur langkah percobaan dan api unggun dinamakan proses perpindahan
yang tepat? kalor secara…
A. Diawali dengan memanaskan air di atas gelas A. Konduksi, karena perpindahan panas tanpa
ukur, kemudian mengukur suhu dari air tersebut diikuti molekul zat perantara berupa udara
B. Diawali dengan mengambil sepotong mentega di B. Radiasi, karena perpindahan panas matahari yang
atas sendok kemudian memanaskannya di atas sampai ke bumi tanpa zat perantara
lilin C. Isolasi, karena perpindahan panas matahari yang
C. Diawali dengan menyalakan korek api, sampai ke bumi tanpa zat perantara
kemudian tangan mengelilingi korek api yang D. Konveksi, karena perpindahan panas diikuti
menyala tersebut molekul zat perantara berupa udara
D. Diawali dengan megambil kalkulator bertenaga
sinar matahari, kemudian mencoba
menyalakannya tanpa baterai
3. Seorang koki di 6. Pada fenomena
sebuah restoran perpindahan
sedang panas dari
memasak korek api yang
menggunakan sampai ke
sebuah wajan telapak tangan
baru dengan seperti pada gambar berikut. Termasuk jenis
gagang besi seperti pada gambar di samping. Ketika perpindahan panas secara apa? Apa alasannya?
proses memasak, koki tersebut kaget karna gagang A. Konveksi, karena memerlukan medium udara
wajan tersebut terlalu panas untuk dipegang. Apa dalam penghantaran panas
saran yang tepat untuk koki agar dapat melanjutkan B. Konduksi, karena tidak memerlukan medium
memasak dengan wajan tersebut? untuk perpindahan panasnya
A. Mengganti gagang wajan tersebut dengan kayu C. Konveksi, karena tidak memerlukan medium
B. Mengecilkan api pada kompor udara dalam perpindahan panas
C. Menunggungu beberapa saat agar wajan D. Radiasi, karena tidak memerlukan medium
mendingin dalam penghantaran panas
D. Merendam bawah wajan dengan air dingin
7. Dari gambar-gambar berikut, manakah yang
merupakan menganut prinsip perpindahan kalor
secara konduksi, konveksi dan radiasi di kehidupan
sehari-hari secara berurutan?
I. II. III.

IV. V. VI.

A. I, II, III
B. I, II, V
C. II, III, IV
D. II, IV, V
8. Pada suatu percobaan kalor, suatu benda hitam pada
suhu 27oC memancarkan energi radiasi sebesar R
J/s. Jika dipanaskan sampai 327oC, energi
radiasinya menjadi…
A. 16 R
B. 12 R
C. 10 R
D. 6 R
9. I. Jenis bahan konduktor
II. luas permukaan bidang yang mengalami
pancaran kalor
III. Suhu bidang yang mengalami pancaran kalor
IV. Tebal permukaan
V. Emisi bahan
Manakah yang merupakan factor yang
mempengaruhi proses perpindahan kalor?
A. I, II, IV
B. I, III, V
C. II, III, V
D. III, IV, V
10. Dini diminta ibunya untuk memanaskan air
sebanyak 1 L untuk diminum. Dini kebingungan
untuk memilih panci yang ada di dapurnya.
Manakah panci yang aman digunakan dini untuk
memanaskan air?
A. B.

C. D.
Lampiran 2 KISI−KISI SOAL KPS

No. Indikator KPS Aspek KPS Soal KPS Jawaban


1. Menjelaskan proses Mengamati Pada saat menjemur pakaian, Ani mendapati E
perpindahan kalor pakaiannya yang berwarna hitam lebih cepat
secara radiasi kering dibandingkan baju berwarna putih.

Berdasarkan pengamatan Ani tersebut, mengapa


hal tersebut terjadi?
A. Karena pakaian berwarna hitam Ani lebih
tipis dibandingkan pakaian berwarna putihnya
B. Karena pakaian berwarna putih Ani lebih
tebal dibandingkan pakaian berwarna hitam
C. Karena kain berwarna putih cenderung
menahan cairan yang menempel pada kain
D. Karena kain berwarna hitam cenderung tidak
menahan air yang menempel pada kain
E. Karena kain hitam akan menangkap sinar
mata-hari lebih banyak dan tidak dipantulkan
kembali
2. Memberikan contoh Mengklasifikasikan Dari gambar-gambar berikut, manakah yang B
proses perpindahan merupakan menganut prinsip perpindahan kalor
kalor secara konduksi, konveksi dan radiasi di
kehidupan sehari-hari secara berurutan?
I. II. III.

IV. V. VI.

A. I, II, III
B. I, II, V
C. II, III, IV
D. II, IV, V
E. III, V, VI
No. Indikator KPS Aspek KPS Soal KPS Jawaban
3. Menjelaskan hasil Menafsirkan Perhatikan gambar berikut! A
percobaan atau
penelitian

Air dalam gelas sebanyak 600 mL dipanaskan


selama 40 menit dan kemudian air dalam gelas
tersebut berkurang menjadi 200 mL. Mengapa hal
tersebut dapat terjadi?
A. Karena air menerima kalor akibat adanya
perbedaan suhu sehingga volume air
berkurang oleh proses penguapan zat cair ke
uap
B. Karena air melepaskan kalor akibat adanya
perbedaan suhu sehingga volume air
berkurang oleh proses penguapan zat cair ke
uap
C. Karena air menerima kalor akibat adanya
perbedaan suhu sehingga volume air
berkurang oleh proses pemuaian zat cair ke
uap
D. Karena air melepaskan kalor akibat adanya
perbedaan suhu sehingga volume air
berkurang oleh proses pemuaian zat cair ke
uap
E. Karena air melepaskan kalor akibat adanya
perbedaan suhu sehingga volume air
berkurang oleh proses pengkristalan zat cair
ke padatan

4. Mengemukakan Meramalkan Perhatikan gambar berikut! E


yang mungkin
terjadi pada keadaan
yang belum terjadi

Sebanyak 50 ml air dipanaskan, setelah selang


waktu 30 menit, apa yang terjadi pada air dalam
gelas tersebut?
A. Air akan mengalami perubahan wujud
B. Volume air akan tetap seperti semula
C. Air akan matang sehingga dapat diminum
D. Kalor jenis air akan meningkat
E. Air akan mengalami penguapan
No. Indikator KPS Aspek KPS Soal KPS Jawaban
5. Membaca grafik Mengkomunikasikan Perhatikan grafik di bawah ini. D
atau tabel mengenai
perubahan wujud

Grafik di atas menunjukkan lima kurva perubahan


wujud. Manakah yang bukan penjelasan dari
bagian kurva A-F pada grafik tersebut?
A. Pada kurva AB, ketika jumlah massa es yang
suhunya di bawah 0oC kemudian dipanaskan
(diberi kalor), maka suhunya naik sampai titik
lebur es. Pada grafik ini terdapat satu wujud
yaitu air.
B. Pada kurva BC, ketika kalor terus
ditambahkan maka terjadi proses penguapan
(air menjadi uap). Pada kurva ini tidak
membutuhkan kalor laten dan tidak ada
perubahan suhu sehinga grafiknya mendatar.
C. Pada kurva CD, suhu air akan naik kembali
sampai titik didik 100oC dicapai. Pada kurva
ini terdapat satu bentuk yaitu wujud gas (uap).
D. Pada kurva DE, titik didih suhu kembali tetap
walau kalor terus ditambahkan, sampai semua
air mendidik menjadi uap (wujud gas). Pada
kurva ini terdapat dua wujud, yaitu cair (air)
dan wujud gas.
E. Pada kurva EF, suhu air sudah mulai stabil
(tetap). Pada kurva ini juga membutuhkan
kalor laten dan tidak mengalami perubahaan
suhu

6. Mengajukan Mengajukan Ketika menggoreng ikan, Yuni dan Sarah C


pertanyaan pertanyaan menggunakan sepatula dari bahan yang berbeda
mengenai suatu untuk membalikan ikan. Pengaduk yang dipakai
peristiwas Yuni terbuat dari bahan besi sedangkan Sarah
menggunakan pengaduk yang terbuat dari kayu.
Lama kelamaan tangan Yuni merasakan
sepatunya panas. manakah pertanyaan yang tidak
relevan dengan data yang terdapat pada peristiwa
tersebut!

A. Jenis bahan apakah sepatu yang digunakan


oleh Sarah dan Yuni berdasarkan daya
hantar panas?
No. Indikator KPS Aspek KPS Soal KPS Jawaban
B. Berapa lama waktu yang diperlukan sepatu
Yuni untuk menghantarkan panas?
C. Apa jenis perpindahan kalor yang dialami
oleh sepatula Sarah?
D. Apa jenis perpindahan kalor yang dialami
oleh sepatula Yuni?
E. Apakah ada hubungan cepat rambat panas
dengan bahan dari sepatula yang digunakan?

7. Mengetahui Mengajukan Konduksi merupakan proses perpindahan kalor C


penjelasan dari suatu hipotesis tanpa disertai perpindahan partikel. Pada peristiwa
peristiwa berikut: Doni mengaduk dua gelas kopi panas
dengan menggunakan sendok yang terbuat dari
logam besi. Kopi A menggunakan sendok yang
lebih pendek daripda sendok yang B.

(A)

(B)

Ajukkan sebuh hipotesis berkaitan sendok


manakah yang paling cepat menghantarkan
panas?
A. Sendok teh yang paling cepat menghantarkan
panas, karena laju kalornya cepat dibanding
sendok makan
B. Sendok teh yang paling cepat menghantarkan
panas, karena lebih cepat menyerap kalor
dari air panas dalam gelas sehingga suhu
sendok cepat memanas
C. Sendok teh yang paling cepat menghantarkan
panas, karena lebih pendek sehingga membu-
tuhkan waktu yang lebih sedikit untuk
menghan-tarkan kalor
D. Sendok makan yang paling cepat
menghantar-kan panas, karena permukaannya
lebih lebar sehingga lebih cepat menyerap
kalor dari air panas
E. Sendok makan yang paling cepat
menghantar-kan panas, karena laju kalornya
cepat dibanding-kan sendok teh
No. Indikator KPS Aspek KPS Soal KPS Jawaban
8. Menentukan Menentukan Sehabis berolahraga Andi merasa haus, tiba-tiba E
variabel atau faktor- variabel Andi menghadapi kondisi dimana hanya ada air
faktor penentu panas yang dapat diminum. Di sekitar Andi ada
dua gelas yaitu gelas A dan B seperti pada gambar.

Untuk memudahkan supaya air tersebut cepat


dingin, gelas manakah yang sebaiknya Andi pilih?
Berdasarkan pilihan tersebut, faktor apa yang
membuat Anda memilih gelas tersebut?
A. Gelas A, karena tinggi gelas mempermudah
pelepasan kalor
B. Gelas A, karena kalor yang diserap oleh
gelas A lebih besar
C. Gelas A, karena volume air yang semakin
sedikit mempermudah untuk melepaskan
kalor
D. Gelas B, karena kalor yang diserap dan
diterima oleh gelas B lebih sedikit
E. Gelas B, karena permukaan air gelas B lebih
lebar
No. Indikator KPS Aspek KPS Soal KPS Jawaban
9. Menentukan alat, Merencanakan Untuk melakukan percobaan perpindahan kalor D
bahan, atau sumber percobaan secara konduksi Nuri diminta gurunya untuk
yang akan membantu membawakan alat-alat yang
digunakan dibutuhkan.

Manakah alat yang harus disediakan dalam


percobaan Nuri dari alat-alat yang ada di
laboratorium terseut?
A. Sendok makan, air, lilin, korek, dan
stopwatch
B. air, gelas elenmeyer, lilin, kaki tiga, korek
C. kaleng, air, lilin, korek, stopwatch
D. Sendok makan, sendok teh, margarin, lilin,
dan korek api
E. air, gelas elenmyer, korek, lilin, termometer,
dan stopwatch
10. Mengetahui alasan Menggunakan Perhatikan dua jenis termometer berikut! B
penggunaan alat/bahan/sumber
alat/bahan/sumber

Jika ingin mengukur zat cair yang mempunyai


titik didih lebih dari 78oC. Termometer manakah
yang akan Anda gunakan, dan manakah alasanya
yang tepat?
A. Termometer alkohol, karena dapat mengukur
suhu tinggi dengan ketelitian yang detail
B. Termometer raksa, karena titik didihnya
tinggi dibanding air alkohol
C. Termometer air raksa, karena mempunyai titik
didih yang rendah yakni sekitar 78oC
D. Termometer alkohol, karena tidak membasahi
dinding tabung
E. Termometer alkohol, karena air alkohol dapat
memuai dengan teratur
No. Indikator KPS Aspek KPS Soal KPS Jawaban
11. Menghitung energi Menerapkan konsep Pada suatu percobaan kalor, suatu benda hitam A
perpindahan kalor pada suhu 27oC memancarkan energi radiasi
pada suatu zat sebesar R J/s. Jika dipanaskan sampai 327oC,
energi radiasinya menjadi…
A. 16 R
B. 12 R
C. 10 R
D. 6 R
E. 4 R

12. Menentukan apa Melakukan Perhatikan percobaan seperti berikut. A


yang akan percobaan -. 1 buah Termometer
dilaksanakan berupa -. 1 buah Pembakar bunsen/pembakar spiritus
langkah kerja -. 1 buah Kaki tiga
-. 1 buah Statif
-. 1 buah Stopwatch
-. Es batu secukupnya
-. 1 buah Neraca/Timbangan
-. 1 buah Gelas Kimia
-. 1 buah Kasa
Langkah percobaan:
A. Menyelidiki pengaruh kalor terhadap suhu
benda
1. Identifikasi peralatan
2. Susunlah alat-alat tersebut seperti gambar
berikut

3. Timbanglah massa gelas, kemudian masukkan


air ke dalam gelas. Catat massa dan suhu awal
air dalam gelas
4. Nyalakan pembakar bunsen/pembakar spiritus
5. Hidupkan stopwatch kemudian catat suhu air
untuk setiap 30s . Matikan stopwatch jika air
telah menjadi zat.

B. Menyelidiki pengaruh kalor terhadap


perubahan wujud zat
1. Identifikasi peralatan yang diperlukan
2. Susunlah atal-alat tersebut seperti gambar,
No. Indikator KPS Aspek KPS Soal KPS Jawaban
3. Timbanglah massa es batu, kemudian masukkan
ke dalam gelas. Catat massa dan suhu awal es
dalam gelas
4. Nyalakan pembakar bunsen/pembakar spiritus
5. Hidupkan stopwatch, catat suhu es untuk
setiap 30 s
6. Matikan stopwatch jika seluruh es telah
melebur menjadi air

Manakah susunan langkah kerja percobaan yang


salah?
A. langkah A3, seharusnya timbang massa air,
kemudian masukkan air ke dalam gelas
B. langkah A4, seharunya sebelum menyalakan
unsen, siswa harus membasahi tali bunsen
dengan alkohol
C. langkah B3, seharusnya gelas dan es batu
sama-sama ditimbang bersama
D. langkah B4, seharunya sebelum menyalakan
bunsen, siswa harus membasahi tali bunsen
dengan alkohol
E. langkah B5, seharusnya pencatatan suhu
dilakukan jika sudah terlihat perubahan
wujud es batu
Nama :

No. Absen :
Lampiran 4 LEMBAR SOAL KPS

1. Pada saat menjemur pakaian, Ani mendapati Air dalam gelas sebanyak 600 mL dipanaskan
pakaiannya yang berwarna hitam lebih cepat kering selama 40 menit dan kemudian air dalam gelas
dibandingkan baju berwarna putih. tersebut berkurang menjadi 200 mL. Mengapa hal
tersebut dapat terjadi?
A. Karena air menerima kalor akibat adanya
perbedaan suhu sehingga volume air berkurang
oleh proses penguapan zat cair ke uap
B. Karena air melepaskan kalor akibat adanya
Berdasarkan pengamatan Ani tersebut, mengapa hal perbedaan suhu sehingga volume air berkurang
tersebut terjadi? oleh proses penguapan zat cair ke uap
A. Karena pakaian berwarna hitam Ani lebih tipis C. Karena air menerima kalor akibat adanya
dibandingkan pakaian berwarna putihnya perbedaan suhu sehingga volume air berkurang
B. Karena pakaian berwarna putih Ani lebih tebal oleh proses pemuaian zat cair ke uap
dibandingkan pakaian berwarna hitam D. Karena air melepaskan kalor akibat adanya
C. Karena kain berwarna putih cenderung perbedaan suhu sehingga volume air berkurang
menahan cairan yang menempel pada kain oleh proses pemuaian zat cair ke uap
D. Karena kain berwarna hitam cenderung tidak E. Karena air melepaskan kalor akibat adanya
menahan air yang menempel pada kain perbedaan suhu sehingga volume air berkurang
E. Karena kain hitam akan menangkap sinar mata- oleh proses pengkristalan zat cair ke padatan
hari lebih banyak dan tidak dipantulkan kembali
4. Perhatikan gambar berikut!
2. Dari gambar-gambar berikut, manakah yang
merupakan menganut prinsip perpindahan kalor
secara konduksi, konveksi dan radiasi di kehidupan
sehari-hari secara berurutan?
I. II. III. Sebanyak 50 ml air dipanaskan, setelah selang
waktu 30 menit, apa yang terjadi pada air dalam
gelas tersebut?
A. Air akan mengalami perubahan wujud
B. Volume air akan tetap seperti semula
C. Air akan matang sehingga dapat diminum
IV. V. VI. D. Kalor jenis air akan meningkat
E. Air akan mengalami penguapan

5. Perhatikan grafik di bawah ini.

A. I, II, III
B. I, II, V
C. II, III, IV
D. II, IV, V
E. III, V, VI

3. Perhatikan gambar berikut! Grafik di atas menunjukkan lima kurva perubahan


wujud. Manakah yang bukan penjelasan dari bagian
kurva A-F pada grafik tersebut?
A. Pada kurva AB, ketika jumlah massa es yang
suhunya di bawah 0oC kemudian dipanaskan
(diberi kalor), maka suhunya naik sampai titik
lebur es. Pada grafik ini terdapat satu wujud
yaitu air.
B. Pada kurva BC, ketika kalor terus ditambahkan
maka terjadi proses penguapan (air menjadi
uap). Pada kurva ini tidak membutuhkan kalor
laten dan tidak ada perubahan suhu sehinga
grafiknya mendatar.
C. Pada kurva CD, suhu air akan naik kembali
sampai titik didik 100oC dicapai. Pada kurva ini (A)
terdapat satu bentuk yaitu wujud gas (uap).
D. Pada kurva DE, titik didih suhu kembali tetap
walau kalor terus ditambahkan, sampai semua
air mendidik menjadi uap (wujud gas). Pada
kurva ini terdapat dua wujud, yaitu cair (air) dan
wujud gas. (B)
E. Pada kurva EF, suhu air sudah mulai stabil Ajukkan sebuh hipotesis berkaitan sendok manakah
(tetap). Pada kurva ini juga membutuhkan kalor yang paling cepat menghantarkan panas?
laten dan tidak mengalami perubahaan suhu A. Sendok teh yang paling cepat menghantarkan
panas, karena laju kalornya cepat dibanding
6. Ketika menggoreng ikan, Yuni dan Sarah sendok makan
menggunakan sepatula dari bahan yang berbeda B. Sendok teh yang paling cepat menghantarkan
untuk membalikan ikan. Pengaduk yang dipakai panas, karena lebih cepat menyerap kalor dari
Yuni terbuat dari bahan besi sedangkan Sarah air panas dalam gelas sehingga suhu sendok
menggunakan pengaduk yang terbuat dari kayu. cepat memanas
Lama kelamaan tangan Yuni merasakan sepatunya C. Sendok teh yang paling cepat menghantarkan
panas. manakah pertanyaan yang tidak relevan panas, karena lebih pendek sehingga membu-
dengan data yang terdapat pada peristiwa tersebut! tuhkan waktu yang lebih sedikit untuk
menghan-tarkan kalor
D. Sendok makan yang paling cepat menghantar-
kan panas, karena permukaannya lebih lebar
sehingga lebih cepat menyerap kalor dari air
panas
E. Sendok makan yang paling cepat menghantar-
A. Jenis bahan apakah sepatu yang digunakan kan panas, karena laju kalornya cepat
oleh Sarah dan Yuni berdasarkan daya hantar dibanding-kan sendok teh
panas?
8. Sehabis berolahraga Andi merasa haus, tiba-tiba
B. Berapa lama waktu yang diperlukan sepatu
Andi menghadapi kondisi dimana hanya ada air
Yuni untuk menghantarkan panas?
panas yang dapat diminum. Di sekitar Andi ada dua
C. Apa jenis perpindahan kalor yang dialami oleh
gelas yaitu gelas A dan B seperti pada gambar.
sepatula Sarah?
D. Apa jenis perpindahan kalor yang dialami oleh
sepatula Yuni?
E. Apakah ada hubungan cepat ambat panas
dengan bahan dari sepatula yang digunakan?

7. Konduksi merupakan proses perpindahan kalor


tanpa disertai perpindahan partikel. Pada peristiwa Untuk memudahkan supaya air tersebut cepat
berikut: Doni mengaduk dua gelas kopi panas dingin, gelas manakah yang sebaiknya Andi pilih?
dengan menggunakan sendok yang terbuat dari Berdasarkan pilihan tersebut, faktor apa yang
logam besi. Kopi A menggunakan sendok yang membuat Anda memilih gelas tersebut?
lebih pendek daripda sendok yang B. A. Gelas A, karena tinggi gelas mempermudah
pelepasan kalor
B. Gelas A, karena kalor yang diserap oleh gelas A
lebih besar
C. Gelas A, karena volume air yang semakin
sedikit mempermudah untuk melepaskan kalor
D. Gelas B, karena kalor yang diserap dan 11. Pada suatu percobaan kalor, suatu benda hitam pada
diterima oleh gelas B lebih sedikit suhu 27oC memancarkan energi radiasi sebesar R
E. Gelas B, karena permukaan air gelas B lebih J/s. Jika dipanaskan sampai 327oC, energi
Lebar radiasinya menjadi…
A. 16 R
9. Untuk melakukan percobaan perpindahan kalor B. 12 R
secara konduksi Nuri diminta gurunya untuk C. 10 R
membantu membawakan alat-alat yang dibutuhkan. D. 6 R
E. 4 R

12. Perhatikan percobaan seperti berikut.


-. 1 buah Termometer
-. 1 buah Pembakar bunsen/pembakar spiritus
-. 1 buah Kaki tiga
-. 1 buah Statif
-. 1 buah Stopwatch
-. Es batu secukupnya
-. 1 buah Neraca/Timbangan
-. 1 buah Gelas Kimia
-. 1 buah Kasa
Langkah percobaan:
Manakah alat yang harus disediakan dalam A. Menyelidiki pengaruh kalor terhadap suhu benda
percobaan Nuri dari alat-alat yang ada di 1. Identifikasi peralatan
laboratorium terseut? 2. Susunlah alat-alat tersebut seperti gambar berikut
A. Sendok makan, air, lilin, korek, dan
stopwatch
B. air, gelas elenmeyer, lilin, kaki tiga, korek
C. kaleng, air, lilin, korek, stopwatch
D. Sendok makan, sendok teh, margarin, lilin,
dan korek api
E. air, gelas elenmyer, korek, lilin, termometer,
dan stopwatch
3. Timbanglah massa gelas, kemudian masukkan air
ke dalam gelas. Catat massa dan suhu awal air
10. Perhatikan dua jenis termometer berikut!
dalam gelas
4. Nyalakan pembakar bunsen/pembakar spiritus
5. Hidupkan stopwatch kemudian catat suhu air
untuk setiap 30s . Matikan stopwatch jika air
telah menjadi zat.
Jika ingin mengukur zat cair yang mempunyai titik B. Menyelidiki pengaruh kalor terhadap perubahan
didih lebih dari 78oC. Termometer manakah yang wujud zat
akan Anda gunakan, dan manakah alasanya yang 1. Identifikasi peralatan yang diperlukan
tepat? 2. Susunlah atal-alat tersebut seperti gambar.
A. Termometer alkohol, karena dapat mengukur 3. Timbanglah massa es batu, kemudian masukkan
suhu tinggi dengan ketelitian yang detail ke dalam gelas. Catat massa dan suhu awal es
B. Termometer raksa, karena titik didihnya tinggi dalam gelas
dibanding air alkohol 4. Nyalakan pembakar bunsen/pembakar spiritus
C. Termometer air raksa, karena mempunyai titik 5. Hidupkan stopwatch, catat suhu es untuk setiap
didih yang rendah yakni sekitar 78oC 30 s
D. Termometer alkohol, karena tidak membasahi 6. Matikan stopwatch jika seluruh es telah melebur
dinding tabung menjadi air
E. Termometer alkohol, karena air alkohol dapat
memuai dengan teratur Manakah susunan langkah kerja percobaan yang
salah?
A. langkah A3, seharusnya timbang massa air,
kemudian masukkan air ke dalam gelas
B. langkah A4, seharunya sebelum menyalakan
unsen, siswa harus membasahi tali bunsen
dengan alkohol
C. langkah B3, seharusnya gelas dan es batu
sama-sama ditimbang bersama
D. langkah B4, seharunya sebelum menyalakan
bunsen, siswa harus membasahi tali bunsen
dengan alkohol
E. langkah B5, seharusnya pencatatan suhu
dilakukan jika sudah terlihat perubahan wujud
es batu

Anda mungkin juga menyukai