Anda di halaman 1dari 2

PERBANDINGAN KOPERASI DENGAN BADAN USAHA LAINNYA

No. Segi-segi yang dibandingkan Perorangan Persekutuan Perseroan Terbatas Koperasi Badan Usaha Milik
Negara (Persero)
Siapa pengguna jasa? Pelanggan (bukan Umumnya bukan Umumnya bukan Terutama anggota Umum/anggota
pemilik) pemilik, tetapi pemilik, tetapi masyarakat
pelanggan pelanggan
Siapa pemilik usahanya? Perorangan Para sekutu usaha Pemegang saham Para anggota Pemegang
saham/Negara
Siapa yang mempunyai hak suara? Tidak diperlukan Para sekutu usaha Pemegang saham Para anggota Pemegang
biasa saham/Negara
Bagaimana voting dilakukan? Tidak diperlukan Biasanya menurut Berdasarkan Satu anggota satu Berdasarkan jumlah
besarnya modal besarnya saham yan suara, dilakukan saham yang
penyertaan masing- dimiliki, dan melalui pada Rapat dimiliki/Negara
masing sekutu RUPS. One share Anggota, dan tidak
one vote dapat diwakilkan
Siapa yang menentukan Orang yang Para sekutu usaha Direksi. Dalam hal- Pengurus. Dalam Berdasarkan jumlah
kebijaksanaan perusahaan? bersangkutan hal tertentu hal-hal tertentu saham yang
memerlukan memerlukan dimilikinya
persetujuan atau pengesahan dari
pengesahan dari Rapat Anggota
Dewan Komisaris
atau Rapat Umum
Pemegang Saham
Apakah balas jasa atas modal itu Tidak Tidak Tidak Ya, maksimum 8% Tidak
terbatas?
Siapa yang akan menerima hasil dari Orang yang Para sekutu usaha, Para pemegang Anggota, sesuai Pemegang
usaha tersebut? bersangkutan secara proporsional saham, secara dengan saham/Negara
dengan jasa mereka proporsional jasa/partisipasinya
dalam usaha dengan jumlah
tersebut saham yang
dimilikinya
Siapa yang bertanggung jawab Pemilik yang Para sekutu usaha Pemegang saham, Anggota, atas Pemegang Saham
terhadap kerugian usahanya? bersangkutan sebatas jumlah sejumlah modal
saham yang equity (simpanan
dimilikinya. Kecuali pokok dan wajib)
memenuhi Ps. 3 UU
PT

Anda mungkin juga menyukai