Anda di halaman 1dari 2

PENDATAAN SASARAN KIA

No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP Tanggal Terbit : 10 Februari 2016
Halaman : 1–2

UPTD Puskesmas drg. Siti Januarsih


Medokan Ayu NIP. 19590101 198512 2 003

Mencatat data sasaran PWS-KIA ( ibu hamil, ibu bersalin, ibu nifas, neonatal,
bayi, balita dan batita ) dapat dilakukan oleh masyarakat sendiri dengan di
1. Pengertian
pantau tenaga kesehatan yang ada di wilayah tersebut.

2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk pendataan sasaran KIA

PENETAPAN KEPALA UPTD PUSKESMAS MEDOKAN AYU NOMOR :


3. Kebijakan 440/A.I.SP.0047.04/436.7.2.34/2018 TENTANG JENIS-JENIS PELAYANAN
UPTD PUSKESMAS MEDOKAN AYU
Departemen Kesehatan RI 2011 Direktoral Jendral Pembinaan Kesehatan
4. Referensi Masyarakat. Pedomam Pemantauan Kesehatan Setempat.( PWS_ KIA )

5.1 Persiapan alat dan bahan


5.1.1 Kohort ibu hamil, bayi, balita, pra sekolah
5.1.2 Buku posyandu
5.2 Petugas melakukan anamnesa pada klien.
5.3 Petugas mengisi biodata klien.
5.4 Petugas menanyakan riwayat menstruasi klien
5.5 Petugas menentukan status pasien, yaitu:
5.5.1 Bayi umur 0-12 bulan tentang status imunisasi, status kelahiran,
deteksi tumbuh kembang.
5.5.2 Balita umur 12-60 bulan tentang status imunisasi, vit A, deteksi
5. Prosedur/langk
tumbuh kembang.
ah-langkah
5.5.3 Pra sekolah umur 60-84 bulan tentang status deteksi tumbuh
kembang.
5.5.4 PUS (perempuan usia subur) tentang status kehamilan, KB,
reproduksi.
5.6 Petugas mengisi data biopsikososiospiritual klien
5.7 Petugas melakukan pemeriksaan fisik sesuai dengan kebutuhan dan
pemeriksaan tanda tanda vital (sesuai dengan SOP pemeriksaan tanda
tanda vital).
5.8 Petugas memasukkan data yang diperoleh dalam kohort.
Pendataan Sasaran KIA
SOP No. Dokumen :
No. Revisi :
Tanggal Terbit : 10 Februari 2016
UPTD Puskesmas drg. Siti Januarsih
Medokan Ayu Halaman : 2/2 NIP. 19590101 198512 2 003

Mulai

Petugas melakukan Anamnese klien

Petugas mengisi biodata klien

Petugas menanyakan riwayat menstruasi klien

Petugas menanyakan riwayat menstruasi klien

Petugas menentukan status pasien: Bayi umur 0-12 bulan tentang status
imunisasi, status kelahiran, deteksi tumbuh kembang.
6. Diagram Alir Balita umur 12-60 bulan tentang status imunisasi, vit A, deteksi tumbuh
kembang.
Pra sekolah umur 60-84 bulan tentang status deteksi tumbuh kembang.
PUS (perempuan usia subur) tentang status kehamilan, KB, reproduksi.

Petugas mengisi data biopsikososialspiritual klien

Petugas melakukan pemeriksaan fisik sesuai dengan kebutuhan dan pemeriksaan


tanda tanda vital (sesuai dengan SOP pemeriksaan tanda tanda vital).

Petugas memasukkan data yang diperoleh dalam kohort

Selesa
i
7.1 Poli KIA/KB
7.2 Poskeskel
7. Unit Terkait

8. Rekaman Historis Perubahan

No Yang dirubah Isi perubahan Tanggal mulai diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai