Anda di halaman 1dari 9

BERNYANYI & BERMAIN

MUSIK

SENI BUDAYA (SENI MUSIK)


SMA BUDI UTOMO PRAMBON
SIDOARJO
2015
MUSIK ?
APA ITU MUSIK?

Ilmu menyusun nada, kombinasi dan menghasilkan


komposisi yang mempunyai keseimbangan dan
kesatuan, nada atau suara sehingga mengandung
irama, lagu dan keharmonisan
MUSIK TIDAK AKAN PERNAH
TERLEPAS DARI ....
2. 1.
Beat/Ketuka Nada
n 3. Dinamika

4. Tempo
MEDIA PENYAMPAIAN MUSIK

Vokal
Alat Musik
Kombinasi antara Vokal dan Alat
Musik
VOCAL
ALAT MUSIK
KOMBINASI ANTARA VOKAL & ALAT MUSIK
DISKUSIKAN BERSAMA
KELOMPOK ANDA!

1. APA YANG DAPAT ANDA KEMUKAKAN TENTANG


SELURUH GAMBAR PADA SLIDE VOKAL?

2. KESAMAAN DAN PERBEDAAN APA SAJA YANG DAPAT


ANDA TEMUKAN PADA GAMBAR DI SLIDE VOKAL?

3. KESAMAAN DAN PERBEDAAN APA SAJA YANG DAPAT


ANDA TEMUKAN PADA GAMBAR DI SLIDE ALAT MUSIK?

4. CONTOHKAN BENTUK PENYAJIAN VOKAL BERSAMA


KELOMPOK ANDA!
PERTEMUAN BERIKUTNYA

MENGEMBANGKAN
GAGASAN KARYA MUSIK
MENAMPILKAN
KARYA MUSIK

Anda mungkin juga menyukai