Anda di halaman 1dari 4

Nomor : 005/ MR/RSUB / I / 2019 02 Januari 2019

Lampiran : -
Perihal : Penambahan formulir baru RM

Kepada Yth,
Semua staf petugas kesehatan
Di
RSU Bunda

Dengan Hormat,

Dalam mewujudkan pelaksanaan akreditasi Standar Nasional Akreditasi Rumah


Sakit Edisi 1, harus didukung dengan berbasis bukti yang dapat dibuktikan di
dokumen Rekam Medis, untuk itu ada beberapa formulir rekam medis yang akan
ditambahkan dengan ini diharapkan kehadiran saudara pada :

Hari / Tgl : Rabu, 04 Januari 2019


Pukul : 08.30 wib s/d selesai
Tempat : Ruang Rapat
Acara : Penambahan formulir RM terbaru

Demikian kami sampaikan, agar dapat hadir tepat waktu.

Terima Kasih.

Penanggungjawab Ins. Rekam Medis

( Sayed Zulfahmi, Amd. Pk. S.Kom)


NOTULEN

Jenis Rapat : Khusus


Hari / Tanggal : Rabu / 04 Januari 2019
Waktu : 08.30 Wib – 10.00 wib
Tempat : Ruang Rapat
No Pokok Bahasan Usulan / Keputusan Keterangan
1 Penambahan formulir rekam Usul diharapkan petugas kesehatan Adapun formulir-formulir yang ditambahkan seperti yang
medis yang terbaru memperhatikan dengan teliti pengisian sudah diperlihatkan adalah :
formulir-formulir rekam medis yang terbaru. Anestesi & Bedah
Catatan Keperawatan Peri Operatif
Formulir Penandaan Area Operasi (Lakilaki & Perempuan)
(Fab 02.A) (Keluarga Pasien) Formulir Pra-Anestesia &
Sedasi
(Fab 03) Checklist Keselamatan Pasien Time Out (Edit)
(Fab 07.A1-A5) Dokumentasi Asuhan Keperawatan Intra Dan
Pasca Operatif
( Fab 02c ) Kesiapan Anestesia
(Fab 02.B) Formulir Pra-Anestesia & Sedasi (Dokter)
(Fab 04.A) Status Anestesia(Hal. 1-2).
(Sambungan Fab 04a) Hal 3 Dan 4
(Fab 06.A) Laporan Pembedahan
(Fab 06.B) Laporan Pembedahan Dengan Anestesi Lokal
(Fab 04.B) Instruksi Pasca Bedah Rawat Jalan
(Fab 07.B) Form Pengkajian Anestesia Rawat Jalan (Padss)
(Fab 05) Status Sedasi
Ambulance
Checklist Pemeliharaan Ambulance RSUB
Form Monitoring Pasien Di Ambulans
Form Permohonan Kendaraan Ambulance
No Pokok Bahasan Usulan / Keputusan Keterangan
1 Lanjutan penambahan formulir Usul diharapkan petugas kesehatan Adapun formulir-formulir yang ditambahkan seperti yang
rekam medis yang terbaru memperhatikan dengan teliti pengisiian sudah diperlihatkan adalah :
formulir-formulir rekam medis yang terbaru. ICU
Pengkajian Awal Keperawatan Pasien Intensif
Gizi
Formulir Asuhan Gizi Anak, Formulir Permintaan Konseling
Gizi dan Formulir Skrining Lanjut
Rawat Inap
(Ri 07.A) Pengkajian Awal Keperawatan Pasien Rawat Inap
(Ri 08.A) Rencana Asuhan Keperawatan (Untuk Rawat Inap)
(Ri 16.B) (Buat 2 Rangkap) Resume Pasien Pulang Rawat
Inap
Dokumentasi Pemb Inform Tind Kedokteran Yg Berisiko
Tinggi, Persetujuan & Penolakan (Baru)
Dokumentasi Pemb Produk Darah, Persetujuan & Penolakan
Formulir Keinginan Pasien Memilih Dpjp (Rawat Inap)
Formulir Komunikasi-Edukasi Harian
Formulir Edukasi Terintegrasi. New
Tindakan Harian Perawat Dan Bidan
Rawat Jalan
( Rj 02.A ) Pengkajian Awal Keperawatan Rawat Jalan
Catatan Medis Awal Rawat Jalan (Diisi Oleh Dokter)
Formulir Asesmen Risiko Jatuh Pada Pasien Rawat Jalan
(Timed Up and Go)
UGD
Asesmen UGD
Triase
Mengetahui
Penanggungjawab Ins. Rekam Medis Notulis,

( Sayed Zulfahmi, Amd. Pk. S.Kom ) ( SEP )

Anda mungkin juga menyukai