Anda di halaman 1dari 2

Lampiran

BUKU BESAR PKKMB 2016


TUJUAN :

Mengenalkan kepada Mahasiswa baru untuk beradaptasi dan melatih kebiasaan dalam
pembuatan laporan yang di teknik sebagian laporan di tulis tangan.

FORMAT BUKU BESAR PKKMB 2016

Cover

Lembar pengesahan

Lembar komunikasi dan pemantauan

Kata pengantar

Daftar Isi

Daftar gambar

Bab 1 Pendahuluan

- 1.1 Sejarah berdirinya Universitas Sebelas maret (2 lembar)


1.1.1 Arti Lambang UNS (1 lembar)
1.1.2 Visi, misi, tujuan Universitas (2 lembar)
1.1.3 Budaya kerja (Active) (1lembar)

- 1.2 Sejarah Teknik (3 lembar)


1.2.1 visi, Misi, Tujuan (1 lembar)
1.2.2 nama dekan, PD I, PD II, PD III PERIODE 2016-2020 (1 lembar)

- 1.3 Sejarah Prodi ............(teknik Sipil/kimia/mesin) (1 lembar)


1.3.1 Visi, misi, tujuan Prodi (2 lembar)
1.3.2 nama kaprodi,

B ab 2 Materi kenal Kampus

2.1 Green Campus (2 lembar)


2.2 Program studi (kimia/sipil/mesin) (2 lembar)
2.3 Bidang Akademik (5 lembar)
2.3.1 Organisasi dan fungsi PT
2.3.2 sistem kredit semester
2.3.3 SIAKAD
2.4 Materi Bidang Kemahasiswaan (5 lembar)
2.4.1 Wawasan almamater
2.4.2 Tatatertib kehidupan kampus
2.4.3 Profil kegiatan bidang kemahasiswaan
2.5 Kediplomaan (5 lembar)
2.6 Pengembangan Soft Skils (3 lembar)

Bab 3 Kreaktifitas

- 3.1 Denah Universitas Sebelas Maret


Posisi setip fakultas, rektorat, perpus, auditorium,dll. (kertas A4)
- 3.2 Denah fakultas teknik UNS (kertas A4)
- 3.3 Esay
Menulis isu tentang prodi masing masing.

Penutup

Daftar Pustaka

Anda mungkin juga menyukai