Anda di halaman 1dari 21

SOAL KEPERAWATAN ANAK I

ANGKATAN GANJIL 2017

Kelompok 1

1. Fara Annisa (1711312005)


Kasus : Bayi R sudah mendapat imunisasi BCG 2 hari yang lalu, Saat ini timbul
bengkak dan merah pada tempat penyuntikan .
Masalah yang terjadi pada bayi R disebabkan oleh ...
a. Alergi terhadap vaksin
b. Penyuntikan terlalu dalam
c. Dosis vaksin terlalu banyak
d. Reaksi normal imunisasi BCG

Jawaban :Reaksi normal imunisasi BCG

2. Suci Rahmadhani Putri (1711312047)


Sebelum mendapatkan imunisasi hepatitis D, seharusnya seorang bayi mendapatkan
imunisasi....
a. Hepatitis B
b. BCG
c. HBV
d. DPT

Jawaban :Hepatitis B

3. Nia Sandra (1711312027)


Imunisasi aktif dibedakan menjadi live attenuated vaccines dan inactivated
vaccines. Contoh dari inactivated vaccines, yaitu...
a. Campak
b. BCG
c. Polio
d. Rotavirus

Jawaban: Polio

4. Yesika Sisilia (1711311009)


Berapakah usia yang tepat untuk jenis imunisasi campak…..
a. 7 hari
b. 4 bula
c. 9 bulan
d. 2 bulan

Jawaban :9 bulan

5. Popy Wahyu Pratama (1711312037)


Imunisasi mempunyai tujuan umum dan khusus. Yang merupakan tujuan umum
dari imunisasi adalah …..
a. Tercapainya target Universal Child Immunization (UCI)
b. Manurunkan angka kesakitan, kematian, dan kecacatan akibat penyakit yang
dapat di cegah dengan imunisasi (PD3I)
c. Terselenggaranya pemberian imunisasi yang aman serta pengelolaan limbah
medis
d. Tervalidasinya eliminasi tetanus maternal dan neonatal

Jawaban :Menurunkan angka kesakitan, kematian, dan kecacatan akibat penyakit


yang dapat di cegah dengan imunisasi (PD3I)
6. Makhda Nurfatmala Lbs (1711312017)
Imunisasi tetanus yang biasanya diberikan pada Wanita Usia Subur (WUS)
adalah…
a. DPT
b. DT
c. TT
d. TD

Jawaban : TT

7. Fiza Isolpia (1711311019)


Kontra indikasi pada pemberian imunisasi polio adalah ….
a. Anak kejang epilepsy
b. Demam tinggi 38ºc
c. Sakit otot
d. Hipersensitif terhadap komponen vaksin
e. Berpenyakit TB

Jawaban : Demam tinggi 38ºC

8. Febi Sagitaria (1611315001)


Seorang bayi lahir dari ibu yang terdiagnosis HBsAg- positif, tindakan apa yang
harus dilakukan kepada bayi tersebut….
a. Pemberian imunisasi lengkap
b. Tidak diimunisasi tetap akan aman
c. Pemberian imunisasi HB pada saat lahir dan bayi umur 1 bulan
d. Penberian imunisasi HB saat lahir, umur 1 bulan dan 6 bulan

Jawaban :Penberian imunisasi HB saat lahir, umur 1 bulan dan 6 bulan


9. Mutiara Salam (1711313017)
Ruam merah muda yang diawali pada wajah dengan cepat menyebar ke punggung
dan kemudian lengan, kaki dan seluruh tubuh merupakan gejala dari infeksi. . ……..
a. CMV
b. Hepatitis
c. Campak jerman
d. Diabetes Melitus
Jawaban :Campak jerman

Kelompok 2

1. Tian Nopita Sari (1711311001)


Dibawah ini yang bukan termasuk akibat dari tetanus yaitu ...
a. Kesusahan bernapas
b. Kejang-kejang yang terasa sakit
c. Merusak organ hati
d. Detak jantung yang tidak normal

Jawaban : (merusak organ hati)

2. Putri Ramadani (1711311011)


Kuman ini biasanya berada di saluran pernapasan, bila anak-anak dalam keadaan
daya tahan tubuhnya melemah, kuman ini mudah sekali menyerang dan
menimbulkan penyakit, penularannya melalui cairan yang keluar dari hidung yang
tersembur keluar waktu batuk/bersin. Penyebab penyakit adalah kuman.........
a. Clostridium tetani
b. Haemophylus pertussis
c. Corynebacterium diphtheria
d. Aedesalbopictus
Jawaban : ( Haemophylus pertussis )

3. Reffy Anyati (1711311021)


Cara dan Lokasi penyuntikan pada pemberian imunisasi BCG yaitu ? ..
a. Subcutan di lengan bagian deltoid kiri
b. Intracutan dilengan bagian deltoid kanan
c. Intramuskuler diotot ventrogluteal
d. Intravena di area brakialis

Jawaban : ( Intracutan dilengan bagian deltoid kanan)

4. Ovitra Mulyawati (1711311031)


Imunisasi aktif vaksin VHB diberikan dalam berapa sesi pemberian?...
a. Dua
b. Empat
c. Tiga
d. Tujuh

Jawaban : ( Tiga )

5. Syafrida Wulandari (1711312009)


Apa syarat yang paling utama dalam pemberian imunisasi pada anak? ….
a. anak yang akan di imunisasi harus aktif di dalam tumbuh kembangnya.
b. Diberikan kepada anak yang berusia 10 bulan hingga 10 tahun.
c. Anak yang akan mendapat imunisasi harus dalam kondisi sehat.
d. Pemberian vaksin dilakukan secara profesional, penyuntikannya, dan
melalui pemberitahuan yang jelas baik kepada orang tua maupun kepada
anak penerima vaksin.
Jawaban : ( anak yang akan mendapat imunisasi harus dalam kondisi sehat )

6. Vinny Darma Fajri (1711312019)


Menurut jadwal imunisasi dasar puskesmas,vaksin yang diberikan apada bayi
berumur 2 bulan adalah…BCG,Polio I
a. DPT/HB I,Polio II
b. Campak
c. Hepatitis B, Hb 0

Jawaban : ( DPT/HBI,Polio II )

7. Yola Fitria (1711312029)


Berikut ini yang merupakan akibat dari bakteri HiB (Haemophilus Influezae type
B), kecuali…..
a. Meningitis
b. Diabetes Melitus
c. Epiglotitis
d. Radang Paru-paru

Jawaban : (Diabetes Melitus)

8. Nisya Dwi Adhila (1711313031)


Cara pemberian imunisasi DPT yang tepat dibawah ini adalah...
a. Subkutan
b. Intrakutan
c. Intramuskular
d. Intravena

Jawaban : (Intramuskular)
9. Indah Mardiani (1711313045)
Kuman penyebab penyakit pertusis di bawah ini antara lain….
a. Bacillus anthraci
b. Clostridium tetani
c. Bordetella perussis
d. Streptococcus auregineus
Jawaban : (Bordetella perussis)

Kelompok 3

1. Mawaddah Turrahmah (1711313019)


Efek samping dari imunisasi DPT yang dapat muncul antara lain, kecuali
a. Demam ringan
b. Kulit pada bagian suntikan menjadi merah, sakit dan bengkak
c. Gatal – gatal di sekujur tubuh
d. Anak terlihat lelah dan rewel

Jawaban :Gatal – gatal di sekujur tubuh

2. Mutya Amal (1711311033)


Setelah 6 jam dilakukannya imunisasi DPT, biasanya anak akan mengalami efek....
a. Halusinasi
b. Demam dan muntah2
c. Bahagia
d. Campak

Jawaban : Demam dan muntah2

3. Amelia Jamirus (1711311013)


Apa tujuan imunisasi DPT? Kecuali…..
a. Mencegah penyakit difteri
b. Mencegah terjadinya pertussis
c. Mencegah tetanus
d. Mencegah penyakit alergi

Jawaban : mencegah penyakit alergi

4. Weriska Oktrivani (1711311023)


Kapan waktu yang tepat untuk pemberian imubisasi DPT 1 dan 2?
a. Imunisasi DPT 1 saat anak berusia 2 bulan
Imunisasi DPT 2 saat anak berusia 3 bulan
b. Imunisasi DPT 1 saat anak berusia 1 bulan
Imunisasi DPT 2 saat anak berusia 2 bulan
c. Imunisasi DPT 1 saat anak berusia baru lahir
Imunisasi DPT 2 saat anak berusia 2 bulan
d. Imunisasi DPT 1 saat anak berusia 4 bulan
Imunisasi DPT 2 saat anak berusia 1 tahun

jawaban : Imunisasi DPT 1 saat anak berusia 2 bulan dan Imunisasi DPT 2 saat
anak berusia 3 bulan

5. Dea Angelaberti (1711313033)


Imunisasi merupakan usaha pemberian kekebalan pada bayi dan anak dengan
memasukkan vaksin ke dalam tubuh agar tubuh membuat zat anti untuk mencegah
terhadap penyakit tertentu, hal tersebut merupakan teori imunisasi menurut…
a. Ranuh
b. Patricia
c. Hidayat
d. Margareth
Jawaban : Hidayat

6. Lara Claudya (1711311029)


Dibawah ini yang merupakan alat dan bahan imunisasi DPT, kecuali........
a. Spuit disposibel 2,5 cc dan jarumnya
b. Vaksin DPT dan pelarutnya
c. Cairan NaCl
d. Kapas alcohol

Jawaban : Cairan NaCl

7. Intan Olivia Riska (1711312039)


Yang bukan merupakan kontraindikasi imunisasi DPT yang mutlak adalah...
a. Batuk
b. Pilek
c. Demam
d. A, B, dan C benar
Jawaban : A, B, dan C benar

8. Nova Safitri (1711312049)


Sebutkan 2 lokasi penyuntikan imunisasi dpt….
a. Aspek anteroteral dan otot punggung
b. Aspek akteroteral dan batang syaraf
c. aspek anterolateral dan otot deltoid lengan atas
d. Aspek anterolateral dan otot gluteal

Jawaban :Aspek anterolateral dan otot deltoid lengan atas

9. Kristina Wangguay (1711319001)


Sebutkan Vaksin yang di digunakan untuk mencegah kelumpuhan yang beredar di
masyarakat Indonesia yaitu:…
a. act HiB dan Pedvax
b. MMR
c. DPT
d Hepatitis B

Jawaban: Act HiB dan Pedvax

10. Vanny Andirozse (1711311003)


Imunisasi DPT adalah…
a. Salah satu upaya agar anak anak jangan sampai menderita suatu penyakit
b.Salah satu bentuk vaksinisasi yang wajib diberikan kepada balita. dpt
singkatan dari diferi, pertusi, tetanus yang masing masing memiliki resiko
tinggi dan bahkan bisa menyebabkan kematian
c. Untuk menimbulkan kekebalan aktif dalam waktu bersamaan
d. Salah satu cara untuk mencegah penyakit

Jawaban : Salah satu bentuk vaksinisasi yang wajib diberikan kepada balita. dpt
singkatan dari diferi, pertusi, tetanus yang masing masing memiliki resiko tinggi
dan bahkan bisa menyebabkan kematian

Kelompok 4

1. Ulfha Putri Rahmi (1711312021)


"Imunisasi adalah cara untuk meningkatkan kekebalan seseorang terhadap suatu
penyakit, sehingga bila kelak terpajan pada penyakit tersebut ia tidak menjadi sakit.
Kekebalan yang diperoleh dari imunisasi dapat berupa kekebalan pasif maupun
aktif"
Pernyataan diatas merupakan konsep imunisasi menurut.....
a. Lisnawati, 2011
b. Kemenkes RI, 2013
c. Ranuh, 2008
d. Ranuh,et. Al 2011

Jawaban : (Ranuh,et. Al 2011)

2. Echia Srikandi Permai (1711312031)


Tujuan dari imunisasi adalah :…
a. Menstabilkan kondisi pasien
b. Menghilangkan penyakit tertentu pada suatu populasi
c. Memperbaiki sistem tubuh yang rusak
d. Mempermudah masuknya virus

Jawaban : (menghilangkan penyakit tertentu pada suatu populasi)

3. Olga Citra Novera (1711311015)


Manfaat imunisasi tidak hanya di rasakan oleh pemerintah saja , tetapi juga di
rasakan oleh kecuali...
(Untuk orang yang punya uang banyak)
a. Untuk anak
b. Untuk keluarga
c. Untuk negara
d. Untuk orang yang punya uang banyak

Jawaban : (Untuk orang yang punya uang banyak)


4. Feny Angraini (1711311005)
Nilai vaksin dibagi 3 kategori yaitu,kecuali ....
a. Individu
b. Belompok
c. Sosial
d. Keuntungan dalam menunjang sistem kesehatan nasional

Jawaban : (kelompok)

5. Vianny Permata Audina (1711313009)


Vaksin hepatitis B sebaiknya diberikan secara?...
a. IC
b. IM
c. SC
d. IV

Jawaban : (IM Vaksin diberikan secara intramuskular dalam)

6. Sri Dinda Andrifa (1711312009)


Kementrian kesehatan menganjurkan memberi Vaksin BCG pada umur.........
a. 4 bulan
b. 3 bulan
c. 2 bulan
d. 1 bulan

Jawaban : (1 bulan)

7. Naftania nur Efniati (1711313023)


Pada tahap imunisasi awal, umur berapa saja bayi mendapat imunisasi DPT?...
a. 1, 3, 5 bulan
b. 1, 2, 3 bulan
c. 2, 3, 4 bulan
d. 2, 3, 5 bulan

Jawaban : (2, 3, 4 bulan)

8. Sofiyya Magfuroh (1711313029)


Kontraindikasi pada pemberian imunisasi polio adalah..
a. Anak kejang epilepsy
b. Sakit otot
c. Hipersensitif terhadap komponen vaksin
d. Demam tinggi diatas 38,5°C

Jawaban : (Demam Tinggi diatas 38,50C)

9. Sekar Ayu Larasati (1711312041)


Efek samping yang timbul dari Imunisasi Campak adalah :…
a. Mimisan
b. Gatal-Gatal
c. Demam
d. Sakit Kepala

Jawaban : (Demam)

10. Tika Nelsya Putri (1711313035)


1. Riwayat demam tinggi
2. Udem di bagian tangan dan kaki
3. Mual dan muntah
4. Respon dan gerak kurang dalam 48 jam
5. Menangis terus menerus selama 2 jam
Kedaan yang perlu mendapat perhatian khusus pada pemberian imunisasi
DPTpertama kali, apabila di jumpai Gejala...
a. 1,2,3
b. 2,4,5
c. 1,4,5
d. 2,4,5

Jawaban : (1,4,5)

Kelompok 5

1. Wulandari Astagina (1711319001)


Imunisasi BCG penting bagi ?....
A. Anak balita dalam pencegahan TBC milier,otak,dan tulang
B. Lansiadalam pencegahan tulang
C. Remaja Dalam pencegahan otak
D. Orang tua Dalam pencegahan TBC

Jawaban : AnakbalitadalampencegahanTBCmilier,otak,dantulang

2. Siti Rahmah (1711312023)


Imunisasi yang diberikan pada anak perempuan usia 10 tahun atau lebih
adalah……. ?
A. IPD
B. HPV
C. TT
D. HIB

Jawaban : HPV
3. Sarah oktaviani cintya (1711313011)
Berikut ini beberapa gejala hepatitis B yang harus Anda waspadai meliputi:
A. Nyeri perut
B. Urin berwarna gelap seperti the
C. Warna feses yang pucat seperti dempul
D. Semua benar

Jawabnnya adalah ; semua benar

4. Rosyi Aulia (1711312043)


Apa efek samping dari imunisasi...?
A. Syok, gatal diseluruh tubuh, pucat, sianosis, serum sickness terjadi 3 - 7 hari
B. Pucat, sianosis, kejang, panas, urtikaria pada daerah abdomen
C. Pucat, sianosis, kejang - kejang, serum sickness terjadi 6 - 24 hari
D. Urtikaria pada daerah glotis, pucat, kejang, serum sickness 3 - 7 jam

Jawaban : Pucat, sianosis, kejang - kejang, serum sickness terjadi 6 - 24 hari

5. Mukhlisin Putra (1711311025)


Orang tua membawa bayinya yang berusia 4 bulan ke klinik untuk dilakukan
imunisasi.Anak telah datang secara teratur untuk mendapatkan imunisasi sesuai
jadwal.Apa imunisasi yang harus perawat persiapkan bagi perawat tersebut?
A. Varicella, Vaksin Hepatitis
B. DPT, MMR, IPV
C. MMR, HiB, DPT
D. DPT, HiB, IPV, PCV, RV

jawaban : DPT, HiB, IPV, PCV, RV


6. Dheana Mutia (1711313025)
Kapan dimulai pemberian imunisasi polio?
A. 0 Bulan
B. 2 bulan
C. 4 bulan
D. 6 bulan

Jawaban : 0 bulan

7. Miftah Fauziyah (1711313037)


Apakah imunisasi harus diberikan saat anak sehat?
A. Tidak boleh, karena akan menimbulkan penyakit
B. Harus, untuk meningkatkan daya tahan tubuh anak terhadap penyakit
C. Tidak harus, dapat diberikan saat anak sakit saja
D. Harus, untuk menimbulkan penyakit pada anak

Jawaban: Harus, untuk meningkatkan daya tahan tubuh anak terhadap penyakit

8. IldaYunanda (1711312011)
Efek samping dari imunisasi hepatitis b yaitu :
A. Demam ringan dan nyeri ringan pada area suntikan
B. Kejang-kejang
C. Sesak napas
D. Tubuh bayi membiru
Jawaban : Demam ringan dan nyeri ringan pada area suntikan

9. Since Olivia.R.R (1711319003)


Vaksin yang diberikan untuk mencegah penyakit poliomielitis adalah vaksin ?
A. Polio
B. Campak
C. DPT
D. BCG
Jawaban :Polio

10. Isra Rizantiva (1711312033)


Diantara vaksin berikut, manakah yang termasuk untuk imunisasi tetanus?
A. TT
B. MR
C. IPV
D. HBLG

jawaban: TT ( Toksoid Tetanus)

Kelompok 6

1. Imunisasi campak memiliki tujuan dan manfaat. Manakah yang merupakan manfaat
dari inunisasi campak?

(Menambah kekebalan yang dihasilakan oleh vaksin campak akan berlangsung seumur
hidup)

A. mencegah dan menghilangkan penyakit pada seseorang yang memilik penyakit tertentu
di dunia.

B. melindungi dan mencegah penyakit-penyakit menular yang sangat berbahaya bagi bayi
dan anak.

C. Diharapkan anak menjadi kebal terhadap penyakit sehingga dapat menurunkan angka
morbiditas dan mortalitas serta dapat mengurangi kecacatan akibat penyakit tertentu.

D.Menambah kekebalan yang dihasilakan oleh vaksin campak akan berlangsung seumur
hidup
2. imunisasi dimana zat antinya berasal dari ibunya selama dalam kandungan.
Misalnya terdapat pada neonatus (bayi baru lahir) sampai bayi berumur 5 (lima) bulan.
Merupakan pengertian..

A. Imunisasi aktif

B. Imunisasi pasif

C. Imunisasi pasif bawaan

D. Imunisasi vaksin

3. Apa yang menyebabkan timbulnya penyakit campak?(A)

A. Paramiksovirus

B. Salmonela

C. Enterovirus

D. Sitomegalovirus

4. Ibu lola pergi ke PoliKlinik bersama suami dan bayinya yang berumur 9 bulan ia
mengeluhkan bahwa bayinya mengalami demam,pilek,ruam,serta radang pada mata. Ibu
lola mengatakan bahwa bayinya telah menerima imunisasi MR sekitar 2 atau 3 hari yang
lalu. Ibu lola khawatir terhadap kondisi bayinya tersebut. Reaksi apa yang terjadi pada
bayi ibu lola tersebut

a. Penyebab dari imunisasi MR

b. Kontra indikasi dari imunisasi MR

c Efek samping dari imunisasi MR

d. Akibat salah suntik


Jawaban Efek samping dari imunisasi MR

5. Perhatikan pernyataan berikut ini

1. Pemberian kuman atau racun kuman yang sudah dilemahkan

2. Diberikan untuk pencegahan penyakit dengan dilakukannya pemberian vaksin

3. Zat anti yang dibentuk tubuh itu sendiri dan akan bertahan selama 1 atau 2 tahun

4. Pemberian zat yang akan merangsang neutrofill untuk membunuh kuman dan bakteri
lebih cepat

Dari pernyataan diatas, manakah yang tidak benar dalam konsep imunisasi aktif

a. 1.2.3

b. 1,3

c. 2,3

d. 3,4

e. 1,2,4

6. Berikut adalah Konsep Dasar Imunisasi yang benar adalah ( Imunisasi adalah
suatu tindakan untuk memberikan perlindungan (kekebalan) di dalam tubuh bayi dan anak
)

A. Imunisasi adalah suatu tindakan untuk memberikan perlindungan (kekebalan) di


dalam tubuh bayi dan anak

B. Imunisasi adalah suatu cara untuk meningkatkan kekebalan- seseorang secara aktif
terhadap suatu antigen, sehingga bila kelak ia terpajan pada antigen yang serupa, akan
menyebabkan terjadi penyakit
C. Imunisasi adalah pemberian bahan kimia untuk tubuh terhadap suatu penyakit dengan
memasukkan sesuatu ke dalam tubuh agar tubuh tahan terhadap penyakit yang sedang
mewabah atau berbahaya bagi manusia.

D. munisasi adalah suatu proses untuk membuat sistem perta¬hanan tubuh lemah
terhadap invasi mikroorganisme (bakteri dan virus) yang dapat menyebabkan

7. Pada proses imunisasi perawat berkerjasama dengan ibu - ibu yang memiliki bayi
atau anak. Dengan ini tujuan imunisasi tersebut adalah :

A. Imunisasi untuk mempercepat tumbuh kembang pada anak/bayi

B. Imunisasi untuk memberikan perlindungan (kekebalan) pada bayi atau anak

C. Imunisasi untuk pemenuhan nutrisi

D. Imunisasi untuk mempercepat gerak anak

Jawaban nya : B. Imunisasi untuk memberikan perlindungan (kekebalan) pada bayi atau
anak

8. Berikut kontra-indikasi imun :


1. Dengan penyakit infeksi akut yang disertai demam.
2. Dengan penyakit gangguan kekebalan.
3. Dengan penyakit TBC tanpa pengobatan
4. Dengan kekurangan gizi berat.

9. Dari pernyataan di atas mana kontraindikasi imun yang benar...

a. 1,2,3 benar

b. 1 dan 3 benar

c. 2 dan 4 benar
d. Semua benar

jawaban : Semua benar

10. Imunisasi adalah pemberian kekebalan tubuh terhadap suatu penyakit dengan
memasukkan suatu ke dalam tubuh agar tubuh tahan terhadap penyakit. Ini merupakan
pengertian imunisasi menurut …..
( MT Indiarti )
a. MT Indiarti (2007)
b. Depkes RI (2005)
c. Umar (2005)
d. Karina dan Warsito (2012)

Anda mungkin juga menyukai