Anda di halaman 1dari 2

LAPORAN KASUS

Gangguan oksigenasi terkait dengan system kardiovaskuler


Pada Tn. S di Ruang Daun Kelor
RSUD Pandan Arang Boloyali

Diva Herliananda Putri (P1337420117064)

DIII KEPERAWATAN SEMARANG


POLTEKKES KEMENKES SEMARANG
2019
I. PENGKAJIAN
A. IDENTITAS KLIEN
1. Nama : Tn. S
2. Tanggal Lahir : 15 Mei 1958
3. Umur : 61 tahun
4. Jenis kelamin : Laki-laki
5. Agama : Islam
6. Suku/bangsa : Indonesia
7. Alamat : Tanduk, Ampel, Boyolali
8. Tanggal masuk : 26 Maret 2019
9. Diagnosa Medis : CHF

B. CATATAN MASUK
Keluhan utama : Pasien mengatakan sesak napas.

C. RIWAYAT KEPERAWATAN
1. Riwayat keperawatan sekarang
Pasien datang ke UGD RSUD Pandan Arang Boyolali
dengan keluhan sesak napas dan batuk. Pasien mengatakan
bahwa batuk sudah terjadi sejak 4 hari yang lalu. Dari UGD
pasien dipindahkan ke ruang Daun Kelor untuk perawatan
lanjutan.
2. Riwayat keperawatan dahulu
Pasien pernah dirawat di rumah sakit karena penyakit
stroke dan jantung. Pasien mengidap penyakit jantung sejak 5
bulan yang lalu.
3. Riwayat keperawatan keluarga
Tidak ada riwayat jantung dan stroke dari keluarga.

Anda mungkin juga menyukai