Anda di halaman 1dari 3

NUTRISI UNTUK A. APAKAH NUTRISI ITU ?

Nutrisi adalah makanan yang


PENYEMBUHAN LUKA mengandung cukup nilai gizi dan
PASIEN PASCA OPERASI tenaga untuk perkembangan, dan
pemeliharaan kesehatan secara
optimal.
Diet Pasca-operasi adalah
makanan yang diberikan kepada
pasien setelah menjalani
pembedahan. Pengaturan makanan SYARAT DIET POST OPERASI :
sesudah pembedahan/operasi.  Tinggi kalori Tinggi Protein
(TKTP)
B. TUJUAN PEMBERIAN  Tidak menyebabkan gatal pada
NUTRISI : luka
Mengupayakan agar status gizi  Cukup vitamin
pasien segera kembali normal  Mudah dicerna
Disusun Oleh : Mempercepat proses
Venna Soleha Werkuwulung penyembuhan luka operasi CONTOH MAKANAN TKTP :
4006180005 meningkatkan daya tahan tubuh
pasien
PROGRAM PROFESI NERS
C. KAPAN NUTRISI
PROGRAM STUDI SARJANA KEPERAWATAN DIBERIKAN ?
STIKES DHARMA HUSADA BANDUNG Setelah pasien sadar dan rasa
2019
mual hilang serta setelah
diperiksa ada tanda-tanda usus
mulai bekerja
CONTOH MENU :
E. Tips Perawatan Pasca
 Pagi : susu & roti
 Siang: nasi, telur dadar, sayur Operasi
sop, ayam, buah apel, pisang,
 Minum sedikitnya 8-10 gelas
susu perhari.
 Sore : susu & pisang  Usahakan cukup istirahat.
 Malam : nasi ikan laut, sayur  Mobilisasi bertahap hingga dapat
lodeh, terung ,buah jeruk ,susu. beraktivitas seperti biasa. Makan
cepat makin bagus.
 Mandi seperti biasa, yakni 2 kali
D. TATA CARA PELAKSANAAN UNTUK
dalam sehari.
PEMENUHAN NUTRISI :
 Kontrol secara teratur untuk
1. Tingkatan konsumsi makanan yang
evaluasi luka operasi
mengandung protein dan vitamin C.  Minum obat sesuai anjuran dokter.
N
2. Bila mual:

Makanlah dengan porsi sedikit


tapi sering
Sajikan ketika masih hangat
Hidup sehat dengan makan
Sebelum makan, minum air
makanan yang sehat & olah
hangat
raga teratur
Hindari makanan dengan
Mencegah lebih baik dari pada
berbumbu tajam
mengobati sebab harta
termahal adalah kesehatan

Anda mungkin juga menyukai