Anda di halaman 1dari 11

am

u b
Direktori
1 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
P E N E T A P A N

a
R

si
Nomor : 04/ Pdt.P / 2012 / PN.Mkt.

----- DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA ----

ne
ng
----- Pengadilan Negeri Mojokerto yang memeriksa dan mengadili perkara perdata

permohonan pada tingkat pertama telah menjatuhkan penetapan sebagaimana tersebut

do
gu
dibawah ini atas nama para Pemohon ; -----------------------------------------------------------

1. MOHAMAD IKSAN, Lahir di Lumajang, tanggal lahir 11 Mei 1973, Agama Islam,

In
A
Pekerjaan Swasta ; ---------------------------------------------------------------
ah

lik
2. ALVIN VIKA SUWARNI, Lahir di Mojokerto, tanggal lahir 13 maret 1975, Agama

Islam, Pekerjaan Wiraswasta ; -------------------------------------------------


am

ub
Keduanya bertempat tinggal di Dusun Karangasem RT.04 RW.02, Desa

Karangasem, Kecamatan Kutorejo, Kabupaten Mojokerto, selanjutnya


ep
k

disebut sebagai para pemohon ; ------------------------------------------------


ah

si
------- Pengadilan Negeri tersebut ; ----------------------------------------------------------------

------- Telah membaca surat-surat yang bersangkutan ; ---------------------------------------

ne
ng

------- Telah mendengar keterangan Para Pemohon dan saksi-saksinya ; ------------------

do
gu

------- Telah meneliti pula surat-surat bukti yang diajukan ; -----------------------------------

-------------------------- TENTANG DUDUK PERKARANYA : ----------------------------


In
A

----- Menimbang, bahwa para Pemohon dalam permohonannya tertanggal 05 Januari

2012 yang didaftarkan di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Mojokerto pada tanggal 10


ah

lik

Januari 2012 atas register No. 04 / Pdt.P / 2012 / PN.Mkt. pada pokoknya

mengemukakan hal-hal sebagai berikut : ---------------------------------------------------------


m

ub

* Bahwa, para pemohon adalah suami-isteri syah (Sebagaimana Kutipan Akta Nikah
ka

terlampir) ; ----------------------------------------------------------------------------------------
ep

* Bahwa, dalam perkawinan para pemohon hingga saat ini belum dikaruniai seorang
ah

anakpun ; ------------------------------------------------------------------------------------------
R

es

* Bahwa, Para Pemohon telah sepakat untuk mengadopsi/mengangkat anak ; ------------


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 1
am

u b
Direktori
2 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
* Bahwa, berdasarkan Surat pernyataan serah terima anak terlampir para pemohon telah

a
R

si
menerima penyerahan anak secara resmi dari Dinas Sosial Unit Pelaksana Teknis

Pelayanan Sosial Asuhan balita Sidoarjo, yang beralamat di Jl. W. Monginsiti No.25

ne
ng
Sidoarjo. Seorang anak perempuan bernama : SITI AISYAH di lahirkan di Surabaya

pada tanggal 18 Januari 2010 ; -----------------------------------------------------------------

do
gu
* Bahwa, anak yang bernama SIRI AISYAH tersebut telah diserahkan kepada para

pemohon sejak tanggal 30 Juli 2010 ; ---------------------------------------------------------

In
A
* Bahwa, setelah mendapat penyerahan anak tersebut para pemohon telah memelihara/
ah

lik
merawat mendidik serta memberi segala kebutuhan hidup sehari-hari sebagaimana

anak kandung sendiri ; ----------------------------------------------------------


am

ub
* Bahwa, demi masa depan anak angkat para pemohon tersebut, maka para pemohon

memerlukan penetapan/pengesahan anak angkat para pemohon tersebut dari


ep
k

Pengadilan Negeri saetempat ; -----------------------------------------------------------------


ah

----- Berdasarkan hal hal terurai di atas, Para Pemohon memohon agar Pengadilan
R

si
Negeri Mojokerto berkenan menerima dan memeriksa permohonan ini selanjutnya

memberikan penetapan sebagai berikut : ---------------------------------------------------------

ne
ng

“ Mengabulkan permohonan para Pemohon ;

do
gu

-------------------------------------------------

“ Menyatakan, pengangkatan anak yang dilakukan Para Pemohon : 1. MOHAMAD


In
A

IKSAN dan 2. ALVIN VIKA SUWARNI beralamat di Dusun Karangasem RT.04

RW.02 Desa Karangasem Kecamatan Kutorejo Kabupaten Mojokerto terhadap


ah

lik

seorang anak perempuan bernama SITI AISYAH lahir di Surabaya pada tanggal 18

Januari 2010, syah menurut hukum ; ----------------------------------------------------------


m

ub

“ Memerintahkan kepada Panitera Pengadilan Negeri Mojokerto atau Pejabat yang


ka

ditunjuk untuk itu, untuk mengirimkan salinan penetapan Pengadilan Negeri


ep

Mojokerto tersebut yang telah mempunyai kekuatan hukum tetap kepada Kepala
ah

Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kabupaten Mojokerto, agar pengangkatan


R

es

anak yang dilakukan oleh para pemohon (MOHAMAD IKSAN dan ALVIN VIKA
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 2
am

u b
Direktori
3 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
SUWARNI) tersebut didaftar dipinggir Akta Kelahiran atas nama SITI AISYAH

a
R

si
(anak angkat para pemohon) ; ------------------------------------------------------------------

“ Menentukan biaya dalam permohonan ini ; ---------------------------------------------------

ne
ng
----- Menimbang, bahwa untuk menguatkan permohonannya tersebut para Pemohon

telah mengajukan bukti surat yaitu : --------------------------------------------------------------

do
gu
P-1 : Fotocopy KartuTanda Penduduk (KTP) atas nama MOHAMAD IKSAN dan atas

nama ALVIN VIKA SUWARNI ; --------------------------------------------------------

In
A
P-2: Fotocopy Kartu Keluarga (KK) atas nama Kepala Keluarga MOHAMAD IKSAN.
ah

lik
P-3: Fotocopy Kutipan Akta Nikah Nomor : 534/06/II/2000 tertanggal 4-2-2000 yang
am

ub
dikeluarkan oleh Kantor Urusan Agama Kecamatan Kutorejo, Kabupaten

Mojokerto atas nama MOHAMAD IKSAN dengan ALVIN VIKA SUWARNI ;-


ep
k

P-4 : Fotocopy Berita Acara Penyerahan Bayi dari Dinas Sosial Kota Surabaya Nomor :
ah

460/623/436.6.15.1/2010 tertanggal 19 Januari 2010 ; ---------------------------------


R

si
P-5: Fotocopy Berita Acara Penyerahan Anak Nomor : 460/021/102.009/2010 tertanggal

20 Januari 2010 dari Dinas Sosial Unit Pelaksana Teknis Playanan Sosial Asuhan

ne
ng

Balita Sidoarjo ; -------------------------------------------------------------------------------

do
gu

P-6: Fotocopy Keputusan Kepala Dinas Sosial Provinsi jawa Timur tentang pemberian

ijin pengangkatan anak Warga Negara Indonesia Nomor : 460/330/


In
A

SK/102.005/2011tertanggal 15 Agustus 2011 dari Dinas Sosial Provinsi jawa

Timur ; -----------------------------------------------------------------------------------
ah

lik

P-7: Fotocopy Berita Acara Serah terima Calon Anak Angkat (CAA) Nomor :

460/212/102.09/2010 yang menerangkan bahwa Dra. Amelia Rozanty Jabatan


m

ub

Kepala UPT Pelayanan Sosial Asuhan Balita Sidoarjo telah menyerahkan seorang
ka

bayi benama SITI AISYAH kepada MUHAMMAD IKSAN, SE dan ALVIN VIKA
ep

SUWARNI ; ---------------------------------------------------------------------------
ah

P-8: Fotocopy Surat perihal Konfirmasi Akta Kelahiran atas nama Siti Aisyah tertanggal
R

es

15 Desember 2011 dari Kepala Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kabupaten
M

ng

Mojokerto kepada Mohamad Iksan ; ------------------------------------------------------


on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 3
am

u b
Direktori
4 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
P-9 : Surat Pernyataan tertanggal 05 Januari 2012 yang dibuat oleh Mohamad Iksan dan

a
R

si
Alvin Vika Suwarni yang menyatakan bahwa mereka mengangkat anak bernama

SITI AISYAH demi kesejahteraan dan perlindungan anak tersebut ; ---------------

ne
ng
- Bahwa bukti surat yang berupa fotocopy tersebut diatas setelah dicocokkan dengan

aslinya ternyata bersesuaian, keculai P-9 surat aslinya dan masing-masing dibubuhi

do
gu
meterai secukupnya maka dapat diterima sebagai alat pembuktian yang memenuhi

syarat ; -------------------------------------------------------------------------------------------------

In
A
--------- Menimbang, bahwa selain bukti-bukti surat tersebut diatas Para Pemohon telah
ah

lik
mengajukan 2 orang saksi yaitu : ------------------------------------------------------------------

1. Saksi. SUTARNO : di persidangan memberikan keterangan di bawah sumpah


am

ub
sebagai berikut ; -------------------------------------------------------------------------------------

* Bahwa, saksi kenal dengan Para pemohon karena masih ada hubungan keluarga ; -----
ep
k

* Bahwa, para pemohon adalah suami-isteri yang dalam pekawinannya selama 12


ah

tahun tidak dikaruniai seorang anak untuk itu para pemohon sepakat untuk
R

si
mengangkat anak ; -------------------------------------------------------------------------------

* Bahwa, para pemohon telah menerima penyerahan anak secara resmi dari Dinas Sosial

ne
ng

Unit Pelaksana Teknis Pelayanan Sosial Asuhan balita Sidoarjo, yang beralamat di Jl.

do
gu

W. Monginsiti No.25 Sidoarjo, seorang anak perempuan bernama : SITI AISYAH di

lahirkan di Surabaya pada tahun 2010 ; -------------------------------------------------------


In
A

* Bahwa, anak yang bernama SITI AISYAH tersebut telah diserahkan kepada para

pemohon sejak umur 6 bulan dan para pemohon mengangkat anak kehidupannya
ah

lik

mampu secara ekonomi dan berkecukupan ; -------------------------------------------------

* Bahwa, setelah mendapat penyerahan anak tersebut para pemohon telah memelihara/
m

ub

merawat mendidik serta memberi segala kebutuhan hidup sehari-hari sebagaimana


ka

anak kandung sendiri ; ----------------------------------------------------------


ep

* Bahwa untuk kepentingan Para Pemohon dan anak angkat Para Pemohon di
ah

kemudian hari, Para pemohon bermaksud untuk mengesahkan tentang pengangkatan


R

es

anak tersebut melalui penetapan Pengadilan Negeri Mojokerto ;


M

ng

--------------------------------
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 4
am

u b
Direktori
5 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
* Bahwa para pemohon mengangkat anak bernama SITI AISYAH tersebut saudara

a
R

si
saudara para pemohon tidak keberatan ; ------------------------------------------------------

----- Atas Keterangan saksi tersebut , Para Pemohon membenarkannya ; -------------------

ne
ng
2. Saksi. JULAIKAH : di persidangan memberikan keterangan di bawah sumpah

sebagai berikut: --------------------------------------------------------------------------------------

do
gu
* Bahwa, benar saksi kenal dengan para pemohon karena masih ada hubungan keluarga.

In
A
* Bahwa, para pemohon adalah suami-isteri yang dalam pekawinannya selama 12
ah

lik
tahun tidak dikaruniai seorang anak untuk itu para pemohon sepakat untuk

mengangkat anak ; -------------------------------------------------------------------------------


am

ub
* Bahwa, para pemohon telah menerima penyerahan anak secara resmi dari Dinas Sosial

Unit Pelaksana Teknis Pelayanan Sosial Asuhan balita Sidoarjo, yang beralamat di Jl.
ep
k

W. Monginsiti No.25 Sidoarjo, seorang anak perempuan bernama : SITI AISYAH di


ah

lahirkan di Surabaya pada tahun 2010 ; -------------------------------------------------------


R

si
* Bahwa, anak yang bernama SITI AISYAH tersebut telah diserahkan kepada para

pemohon sejak umur 6 bulan dan para pemohon mengangkat anak kehidupannya

ne
ng

mampu secara ekonomi dan sosial serta berkecukupan ; -----------------------------------

do
gu

* Bahwa, setelah mendapat penyerahan anak tersebut para pemohon telah memelihara/

merawat mendidik serta memberi segala kebutuhan hidup sehari-hari sebagaimana


In
A

anak kandung sendiri ; ----------------------------------------------------------

* Bahwa untuk kepentingan Para Pemohon dan anak angkat Para Pemohon di
ah

lik

kemudian hari, Para pemohon bermaksud untuk mengesahkan tentang pengangkatan

anak tersebut melalui penetapan Pengadilan Negeri Mojokerto ;


m

ub

--------------------------------
ka

* Bahwa para pemohon mengangkat anak bernama SITI AISYAH tersebut saudara
ep

saudara para pemohon tidak keberatan ; ------------------------------------------------------


ah

----- Atas Keterangan saksi tersebut , Para Pemohon membenarkannya ; -------------------


R

es

--------- Menimbang, bahwa selanjutnya Para Pemohon juga memberikan


M

ng

keterangan dipersidangan yang pada pokoknya menyatakan bahwa para pemohon


on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 5
am

u b
Direktori
6 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
adalah pasangan suami istri dalam perkawinannya selama 12 tahun tidak dikaruniai

a
R

si
seorang anak untuk itu para pemohon sepakat untuk mengangkat anak secara resmi dari

Dinas Sosial Unit Pelaksana Teknis Pelayanan Sosial Asuhan balita Sidoarjo, yang

ne
ng
beralamat di Jl. W. Monginsiti No.25 Sidoarjo, seorang anak perempuan bernama : SITI

AISYAH di lahirkan di Surabaya pada tanggal 18 Januari 2010 para pemohon mampu

do
gu
secara sosial dan ekonomi mengasuh anak yang bernama SITI AISYAH serta

menyatakan bahwa tujuan dari para pemohon mengangkat anak tersebut adalah demi

In
A
kepentingan terbaik bagi anak tersebut dan juga demi kesejahteraan dan perlindungan
ah

lik
anak tersebut nantinya atas pengangkatan anak yang dilakukan oleh para pemohon

tersebut dan tidak ada pihak lain yang keberatan ;


am

ub
--------------------------------------------------------------------------------

------- Menimbang, bahwa selanjutnya para Pemohon tidak mengajukan apa-apa lagi,
ep
k

kecuali mohon penetapan Pengadilan ; -----------------------------------------------------------


ah

------- Menimbang, bahwa segala sesuatu yang terjadi di persidangan seperti diuraikan
R

si
dalam berita acara sidang, dan untuk singkatnya dianggap sebagai satu kesatuan dan

termuat pula dalam penetapan ini ;

ne
ng

--------------------------------------------------------------------------------------TENTANG

do
gu

PERTIMBANGAN HUKUMNYA : ----------------------

----- Menimbang, bahwa maksud dan tujuan permohonan Para Pemohon adalah
In
A

sebagaimana diuraikan tersebut diatas ;

----------------------------------------------------------
ah

lik

-------- Menimbang, bahwa pada sidang yang telah ditetapkan tersebut, para pemohon

datang menghadap sendiri-sendiri ke ruang persidangan ; -------------------------------------


m

ub

--------- Menimbang, bahwa Para Pemohon beralamat di Dusun Karangasem


ka

RT.04 RW.02, Desa Karangasem, Kecamatan Kutorejo, Kabupaten Mojokerto dan Para
ep

Pemohon memilih untuk diperiksa dan diputus di Pengadilan Negeri Mojokerto


ah

sehingga merupakan kewenangan dari Pengadilan Negeri Mojokerto untuk memeriksa


R

es

dan memutusnya ; -----------------------------------------------------------------------------------


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 6
am

u b
Direktori
7 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
-------- Menimbang, bahwa para pemohon mengajukan permohonan pengangkatan anak

a
R

si
dimana permohonan tersebut telah berdasarkan hukum yaitu : -------------------------------

a. SEMA No.2/l979 jo SEMA No.6/l983 jo SEMA No.4/l989 jo SEMA No.2/2009 ; ----

ne
ng
b. PPRI No.54/l997 tentang pelaksanaan pengangkatan anak ; -------------------------------

c. Pasal 39 UU RI No. 23/2002 tentang perlindungan anak ; ---------------------------------

do
gu
Sehingga permohonan tersebut dapat dipertimbangkan lebih lanjut ; -----------------------

-------- Menimbang, bahwa setelah memperhatikan bukti-bukti surat P.1 s/d P.9,

In
A
keterangan saksi-saksi maupun keterangan Para Pemohon, diperoleh fakta hukum
ah

lik
bahwa telah terjadi pengangkatan anak pada tanggal 30 Juli 2010 yang dilakukan oleh

suami-istri MOHAMAD IKSAN dan ALVIN VIKA SUWARNI terhadap seorang


am

ub
anak perempuan bernama SITI AISYAH di lahirkan di Surabaya pada tanggal 18 Januari

2010 penyerahan anak secara resmi dari Dinas Sosial Unit Pelaksana Teknis Pelayanan
ep
k

Sosial Asuhan balita Sidoarjo, yang beralamat di Jl. W. Monginsiti No.25 Sidoarjo ;
ah

----------------------------------------------------------------------------------------------
R

si
--------- Menimbang, bahwa berdasarkan fakta para pemohon berusia sudah

lebih dari 37 tahun dan para pemohon sampai sekarang belum memiliki seorang anak

ne
ng

dan para pemohon belum pernah dihukum serta para pemohon dalam keadaan sehat

do
gu

jasmani dan rohani ;

------------------------------------------------------------------------------------------------
In
A

--------Menimbang, bahwa telah ternyata pula anak bernama SITI AISYAH semenjak

diangkat anak Para Pemohon telah berada dalam kekuasaan, pemeliharaan dan
ah

lik

pendidikan Para Pemohon yang diperlakukan dengan penuh kasih sayang seperti

layaknya anak kandung mereka sendiri dan kebutuhan hidupnya telah terpenuhi dan atas
m

ub

pengangkatan anak yang dilakukan oleh para pemohon tersebut tidak ada pihak lain
ka

yang keberatan ; --------------------------------------------------------------------------------------


ep

-------- Menimbang, bahwa berdasarkan bukti-bukti tersebut bahwa untuk kepentingan


ah

para pemohon dan anak angkat para pemohon di kemudian hari, para pemohon
R

es

bermaksud untuk mengesahkan tentang pengangkatan anak tersebut melalui penetapan


M

ng

Pengadilan Negeri setempat ; ----------------------------------------------------------------------


on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 7
am

u b
Direktori
8 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
--------- Menimbang, bahwa oleh karena permohonan dikabulkan dan untuk

a
R

si
tertib administrasi maka beralasan untuk memerintahkan kepada Panitera Pengadilan

Negeri Mojokerto atau pejabat yang ditunjuk untuk mengirimkan salinan penetapan

ne
ng
Pengadilan Negeri Mojokerto tersebut kepada Pegawai Pencatat pada Kantor Dinas

Kependudukan dan Catatan Sipil Kabupaten Mojokerto, agar pengangkatan anak yang

do
gu
dilakukan oleh para pemohon tersebut didaftar dipinggir Akta Kelahiran atas nama

SITI AISYAH ; ---

In
A
--------Menimbang, bahwa berdasarkan hal tersebut diatas maka Pengadilan
ah

lik
berpendapat bahwa permohonan Para Pemohon dipandang cukup beralasan dan tidak

bertentangan dengan hukum, maka sepatutnya Pengadilan dapat mengabulkan maksud


am

ub
permohonan Para Pemohon tersebut ; ------------------------------------------------------------

-------- Menimbang , bahwa oleh karena permohonan dikabulkan maka mengenai biaya
ep
k

yang timbul karena permohonan ini patut pula dibebankan kepada Para Pemohon yang
ah

besarnya akan disebutkan dalam amar penetapan ini ;------------------------------------------


R

si
-------- Mengingat akan hukum adat dan ketentuan hukum yang bersangkutan ; ----------

-------------------------------------- M E N E TA P K A N : ------------------------------------

ne
ng

1. Mengabulkan permohonan para Pemohon ; ------------------------------------------------

do
gu

2. Menyatakan, pengangkatan anak yang dilakukan Para Pemohon : 1. MOHAMAD

IKSAN dan 2. ALVIN VIKA SUWARNI beralamat di Dusun Karangasem RT.04


In
A

RW.02 Desa Karangasem Kecamatan Kutorejo Kabupaten Mojokerto terhadap

seorang anak perempuan bernama SITI AISYAH lahir di Surabaya pada tanggal 18
ah

lik

Januari 2010, syah menurut hukum ; ----------------------------------------------------------

. Memerintahkan kepada Panitera Pengadilan Negeri Mojokerto atau Pejabat yang


m

ub

ditunjuk untuk itu, untuk mengirimkan salinan penetapan Pengadilan Negeri


ka

Mojokerto tersebut yang telah mempunyai kekuatan hukum tetap kepada Kepala
ep

Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kabupaten Mojokerto, agar pengangkatan


ah

anak yang dilakukan oleh para pemohon (MOHAMAD IKSAN dan ALVIN VIKA
R

es

SUWARNI) tersebut didaftar dipinggir Akta Kelahiran atas nama SITI AISYAH
M

ng

(anak angkat para pemohon) ; ------------------------------------------------------------------


on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 8
am

u b
Direktori
9 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
4. Membebankan kepada para Pemohon untuk membayar biaya dalam permohonan ini

a
R

si
yang ditetapkan sebesar Rp. 196.000,- (Seratus sembilan puluh enam ribu rupiah) ; -

----- Demikian diambil penetapan ini dalam persidangan yang terbuka untuk umum dan

ne
ng
diucapkan pada hari : SELASA tanggal : 17 JANUARI 2012 oleh kami : HARI

WIDYA PRAMONO, SH.MH. Hakim Pengadilan Negeri Mojokerto yang ditunjuk

do
gu
untuk memeriksa permohonan ini berdasarkan Penetapan Ketua Pengadilan

Negeri Mojokerto, Nomor : 04 / Pent.K /Pdt.P /2012 / PN.Mkt tanggal 11 Januari 2012

In
A
dengan dibantu oleh : HERMINADI BUDI, SH Panitera Pengganti Pengadilan Negeri
ah

lik
Mojokerto dengan dihadiri Para Pemohon tersebut ; -------------------------------------------

Panitera pengganti H a k i m,
am

ub
ep
k

HERMINADI BUDI, SH. HARI WIDYA PRAMONO, SH.MH


ah

si
ne
ng

Biaya-biaya :

do

gu

Pendaftaran ………………… Rp. 30.000,-

• L e g e s …………………… Rp. 5.000,-


In
A

• ATK. .................................... Rp. 50.000,-


ah

M a t e r a i ………………… Rp. 6.000,-


lik

- R e d a k s i ………………… Rp. 5.000,-


m

ub

- Sumpah …………………….. Rp. 10.000,-

- Ongkos panggil ……………. Rp. 90.000,-


ka

ep

- J u m l a h ………………… Rp. 196.000,-


ah

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 9
am

u b
Direktori
10 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
R

si
ne
ng
----- Dicatat disini, bahwa pada tanggal 17 Januari 2012, penetapan ini telah

do
gu
memperoleh kekuatan hukum yang tetap. --------------------------------------------------------

Pengadilan Negeri Mojokerto,

In
A
Panitera/Sekretaris,
ah

lik
DYAH SUSMARDIANI, SH.MH.
am

ub
NIP. 19571224 198001 2002.

----- Salinan yang sama bunyinya dikeluarkan atas permintaan para pemohon pada
ep
k

tanggal 26 JANUARI 2012 ;


ah

----------------------------------------------------------------------
R

si
Pengadilan Negeri Mojokerto,
Panitera/Sekretaris,

ne
ng

do
gu

DYAH SUSMARDIANI, SH.MH.


NIP. 19571224 198001 2002.
In
A

Biaya –biaya :
- Materai turunan penetapan ……………………… Rp. 6.000,-
ah

lik

- Leges turunan penetapan ……………………….. Rp. 5.000,-


- Turunan penetapan ............................................... Rp. 3.000,-
Jumlah …………… Rp. 14.000,-
m

ub

Untuk Dinas, salinan yang sama bunyinya dikirim ke Dinas Kependudukan Dan
ka

ep

Catatan Sipil Kabupaten Mojokerto, untuk dipergunakan seperlunya ; ---------------------


ah

Pengadilan Negeri Mojokerto,


R

Panitera/Sekretaris,
es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 10
am

u b
Direktori
11 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
R

si
DYAH SUSMARDIANI, SH.MH.
NIP. 19571224 198001 2002.

ne
ng
----- Untuk Kas Negeri Kaca : I / N / 2012.-

do
gu

In
A
ah

lik
am

ub
ep
k
ah

si
ne
ng

do
gu

In
A
ah

lik
m

ub
ka

ep
ah

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 11

Anda mungkin juga menyukai