Anda di halaman 1dari 4

EVALUASI AKHIR BAB 5

A. Pilihlah salah satu jawaban yang paling benar!


1. Dari suatu barisan aritmetika diketahui U2 7. Tiga bilangan membentuk barisan
= 7 dan U6 = 19. Suku ke-8 dari barisan aritmatika dengan hasil penjumlahan
aritmetika tersebut adalah ..... ketiga bilangan tersebut adalah 33 dan
A. 25 D. 31 hasil kalinya 1.155.suku tengah barisan
B. 26 E. 34 tersebut adalah ....
C. 28 A. 7 D. 16
B. 11 E. 19
2. Suku pertama dari suatu barisan C. 15
aritmetika adalah 4, sedangkan bedanya
–3. Suku yang nilainya sama dengan -68 8. Jumlah semua bilangan asli yang terdiri
adalah suku ke .... atas dua angka dan habis dibagi 5 adalah
A. 20 D. 25 ....
B. 21 E. 30 A. 950 D. 190
C. 23 B. 945 E. 185
C. 545
3. Jika suku ke-7 dari suatu barisan
9. Seorang pemilik kebun memetik jeruknya
aritmetika adalah 22 dan suku ke–12
setiap hari dan mencatat banyak jeruk
adalah 37. Suku ke-14 barisan tersebut
yang dipetik. Ternyata, banyaknya jeruk
adalah ....
yang dipertik pada hari ke-n memenuhi
A. 31 D. 43
rumus Un = 50 + 25n. Jumlah jeruk yang
B. 39 E. 46
telah dipetik selama 10 hari pertama
C. 40
adalah ....
4. Rumus suku ke-ndari barisan 2, 6, 12, 20 A. 2.000 buah D. 1.875 buah
... adalah .... B. 1.950 buah E. 1.825 buah
A. Un = 2n D. Un = n(n + 1) C. 1.900 buah
B. Un= 3n– 1 E. Un = 2n2 10. Keuntungan seorang pedagang bertambah
C. Un = n2 + 1 setiap hari dengan jumlah yang sama. Jika
jumlah keuntungan sampai hari ke-6
5. Suatu tiang akan dipancangkan ke dalam adalah Rp 132.000,00 dan jumlah
tanah. Biaya pemancangan untuk keuntungan sampai hari ke-15 adalah
kedalaman satu meter pertama adalah Rp 600.000,00 jumlah keuntungan sampai
Rp 800.000,00 satu meter kedua hari ke-20 adalah ....
Rp 1.000.000,00 demikian seterusnya. A. Rp 800.000,00
Jika pertambahan biaya tetap menurut B. Rp 880.000,00
barisan aritmatika. Total biaya yang harus C. Rp 920.000,00
dikeluarkan untuk memancangkan tiang D. Rp 960.000,00
sedalam 7 meter adalah .... E. Rp 1.000.000,00
A. Rp 14.000.000,00
B. Rp 10.000.000,00 11. Suatu perusahaan setiap tahun
C. Rp 9.800.000,00 memberikan tambahan gaji kepada
D. Rp 7.700.000,00 karyawannya dengan besar yang tetap.
E. Rp 7.000.000,00 Pada tahun ke-5, seorang karyawan
menerima gaji sebesar Rp 3.000.000,00
6. Diketahui deret aritmatika. dan pada tahun ke-12 sebesar Rp
4 + 19 + 34 + 49 ... + 589. Diantara dua 4.400.000,00. Besar gaji yang akan
suku berurutan disisipkan 4 bilangan diterima karyawan tersebut pada tahun
sehingga terbentuk deret aritmatika baru. ke-15 adalah ....
Jumlah seluruh bilangan dari deret A. Rp 5.000.000,00
aritmatika baru tersebut adalah .... B. Rp 5.500.000,00
A. 196 D. 58.114 C. Rp 6.250.000,00
B. 200 E. 116.228 D. Rp 6.500.000,00
C. 56.114 E. Rp 7.250.000,00
12. Jumlah n suku pertama suatu deret 19. Suku pertama suatu deret geometri adalah
1 2 dan suku ke-4 adalah 0,25. Jumlah 5
aritmatika adalah Sn = 2n(3n – 1). Suku
suku pertama deret tersebut adalah ....
ke-10 deret tersebut adalah .... 31 7
A. 262 D. 117 A. 4 32 D. 3 8
B. 145 E. 28 31 31
B. 3 32 E. 32
C. 135 15
C. 3 32
13. Jika dari suatu barisan geometri diketahui
Un = 12 dan Un+3 = 96, nilai Un+4 adalah.... 20. Suku pertama dari suatu deret geometri
A. 108 D. 384 adalah 18 dan suku ke-3 adalah 8. Jumlah
B. 124 E. 768 deret tak hingganya adalah ....
C. 192 A. 24 D. 45
B. 32 E. 48
14. Jika (p+1), (p – 2), (p – 8), membentuk C. 36
barisan geometri, rasio barisan tersebut
adalah .... 21. Diketahui suatu deret geometri tak hingga
1
A. –1 D. 1 dengan suku pertamanya 4 dan jumlahnya
1 1
B. – 2 E. 2 rasio dari deret tersebut adalah ....
3
1 1 1
C. A. D. 2
2 6
1
15. Antara bilangan 4 dan 2.916 akan B. E. 1
5
1
disisipkan 5 bilangan sehingga terbentuk C. 4
barisan geometri. Suku ke-4 barisan
tersebut adalah .... 22. Jumlah deret geometri tak hingga adalah
A. 36 D. 324 5
120. jika rasionya 8, suku pertamanya ....
B. 48 E. 432
A. 75 D. 40
C. 108
B. 60 E. 30
16. Suatu deret geometri terdiri atas 8 suku. C. 45
Jumlah 3 suku pertamanya adalah 210 dan
23. Pada tahun pertama, suatu perusahaan
jumlah 3 suku terakhir 6.720. Jumlah dua
memproduksi 800 unit barang. Oleh
suku pertama deret tersebut adalah ....
karena permintaan konsumen menurun,
A. 10 D. 60 4
B. 15 E. 90 produksi diturunkan menjadi 5kali
C. 30 produksi tahun sebelumnya. Begitu juga
untuk tahun ke-3, tahun ke-4 dan
1 1 1
17. Diketahui + 8 + 4 + ....+ 16 = x, nilai x seterusnya, produksinya selalu diturunkan
16 4
adalah .... sebesar 5 kali dari produksi tahun
251 511
A. D. sebelumnya sampai perusahaan tersebut
16 8
511 127 tidak berproduksi lagi. Jumlah seluruh
B. E. produksi dari tahun pertama sampai tidak
16 4
251
C. berproduksi lagi adalah .... unit barang.
8
A. 4.000 D. 2.400
18. Jumlah 5 suku pertama dari suatu deret B. 3.600 E. 1.000
geometri adalah 44. Jika rasionya adalah C. 3.200
2. Jumlah suku ke-4 dan suku ke-5 adalah
24. Sebuah bola jatuh dari ketinggian 12 m
.... 3
A. 27 D. 51 dan 4
kali ketinggian sebelumnya.
B. 32 E. 60 Pemantulan ini berlangsung terus menerus
C. 43 hingga bola berhenti. Panjang seluruh
lintasan bola adalah ....
A. 36 m D. 84 m A. 512 cm D. 625 cm
B. 48 m E. 96 m B. 525 cm E. 635 cm
C. 72 m C. 535 cm

25. Suku ketiga dan suku keenam dari suatu 31. Laju pertumbuhan penduduk di suatu
barisan geometri berurut-turut adalah 6 daerah tertentu memenuhi barisan
3
dan 4. Jumlah tak hingga deret geometri geometri. Pada awal tahun 2012, jumlah
tersebut adalah .... penduduknya sebanyak 1.000 orang dan
A. 24 D. 45 pada awal tahun 2015 menjadi 8.000
B. 32 E. 48 orang. Perkiraan jumlah penduduk pada
C. 36 awal tahun 2017 adalah ....
A. 16.000 orang D. 28.000 orang
26. Batas-batas nilai x agar deret geometri B. 18.000 orang E. 32.000 orang
16 + 8 (3x– 5) + 4(3x– 5)2 + ... konvergen C. 24.000 orang
adalah ....
7 7
A. – 3 < 𝑥 < 1 D. – 1 < 𝑥 < 3 32. Sebuah percetakan buku berhasil
7 7 7 memproduksi buku sebanyak 12.500
B. – 3 < 𝑥 < 3 E. 1< 𝑥 < 3 eksemplar pada tahun pertama. Setiap
C. –< 𝑥 < 1 tahun, produksi buku dipercetakan
1
tersebut meningkat sebanyak 5 kali dari
27. Jika jumlah deret geomteri tak hingga
adalah 80 dan suku pertamanya 32. tahun sebelumnya. Hasil produksi buka
Jumlah suku tak hingga untuk suku genap pada tahun ke-6 adalah ....
adalah .... A. 31.100 eksemplar
A. 50 D. 40 B. 31.101 eksemplar
B. 48 E. 30 C. 31.102 eksemplar
C. 45 D. 31.103 eksemplar
E. 31.104 eksemplar
28. Diketahui deret geometri dengan suku
ke-2 = 54 dan suku ke-5 = 2. Jumlah tak 33. Rumus suku ke-n dari barisan 3, 10, 29,
hingga deret tersebut untuk suku ganjil 66, 127, .... dengan n anggota himpunan
adalah .... bilangan asli dari Un = ....
A. 243,00 D. 180,25 A. n2 + 1 D. n3 – 2
2
B. 242,25 E. 60,75 B. n + 3 E. n3+ 2
C. 182,25 C. 2n3 – 1

29. Pertambahan penduduk setiap tahun di 34. Modal sebesar Rp 5.000.000,00


suatu daerah mengikuti deret geometri. dipinjamkan dengan suku bunga tunggal.
Perkiraan pertumbuhan penduduk pada Model tersebut setelah dipinjamkan
tahun 2010 sebesar 45 orang dan pada selama 2,5 tahun menjadi Rp
tahun 2012 sebesar 180 orang. 5.600.000,00. Besar suku bunga per
Pertambahan penduduk pada tahun 2017 bulannya adalah ....
adalah .... A. 0,25% D. 2,50%
A. 3.998 orang D. 5.023 orang B. 0,40% E. 4,80%
B. 4.120 orang E. 5.760 orang C. 0,48%
C. 4.867 orang
35. Modal sebesar Rp 10.000.000,00
30. Seutas tali akan dipotong menjadi tujuh dibungakan dengan suku bunga majemuk
bagian. Panjang dari setiap bagian kabel sebesar 2% per tahun. Besar bunga yang
membentuk barisan geomteri. Jika diterima setelah 7 tahun adalah ....
panjang bagian yang terpendek 5 cm dan Petunjuk : 1,026 = 1,1262; 1,022 = 1,1487
terpanjang 320 cm, panjang seluruh kabel dan 1,028 = 1,1717.
tersebut adalah ....
A. Rp 11.200.000,00 A. Rp 12.500.000,00
B. Rp 11.261.627,45 B. Rp 20.000.000,00
C. Rp 11.400.000,00 C. Rp 25.000.000,00
D. Rp 11.487.000,00 D. Rp 33.000.000,00
E. Rp 11.717.000,00 E. Rp 41.250.000,00

36. Ibu Anita meminjam uang di bank dengan 40. Sebanyak 32 gram zat radioaktif disimpan
suku bunga majemuk 1,5% per bulan. selama 16 bulan untuk mendapatkan
Setelah lima bulan, ia mengembalikan energi dari hasil peluruhan yang terjadi.
pinjaman beserta bunganya sebesar Rp Jika waktu paruh zat tersebut 4 bulan, sisa
30.000.000,00. Besar bunga yang telah zat tersebut selama waktu penyimpanan
dibayarkan Ibu Anita adalah ....petunjuk : tersebut adalah ....
1,015–3 = 0,9563, 1,015–4 = 0,9422; dan A. 1 gram D. 8 gram
1,105–5 = 0,9283. B. 2 gram E. 16 gram
A. Rp 2.450.000,00 C. 4 gram
B. Rp 2.151.000,00
C. Rp 1.734.000,00
D. Rp 1.311.000,00
E. Rp 450.000,00
:: Selamat bekerja ::

37. Setiap awal bulan Riska menabung pada


suatu bank sebesar Rp 500.000,00. Bank
tersebut memberikan suku bunga
majemuk sebesar 1,5% per bulan. Besar
uang Riska pada akhir bulan kedua belas
adalah .... petunjuk : 1,01510 = 1,1605 ;
1,01511 = 1,1780; dan 1,01512 = 1,1956.
A. Rp 7.518.400,00
B. Rp 6.617.800,00
C. Rp 6.520.605,00
D. Rp 6.020.600,00
E. Rp 5.431.000,00

38. Perhatikan tabel rencana pelunasan


pinjaman berikut :
Pinjaman Awal Angsuran=Rp 400.000,00 Sisa
No Bunga 4% Angsuran Pinjaman
Bulan
1 Rp 10.000.000,00
2
Besar bunga yang dibayar pada bulan
kedua adalah ....
A. Rp 400.000,00
B. Rp 216.000,00
C. Rp 392.000,00
D. Rp 383.680,00
E. Rp 208.000,00

39. Suatu pinjaman dilunasi dengan anuitas


bulanan sebesar Rp 1.250.000,00. Besar
suku bunga majemuknya adalah 5% per
bulan. Jika besar angsuran pada bulan
pertama Rp 250.000,00; besar pinjamanya
adalah ....

Anda mungkin juga menyukai