Anda di halaman 1dari 2

Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan jawaban yang jelas dan benar!

1. Perhatikan gambar!
Beberapa jumlah getaran yang dilakukan oleh beban jika
bergerak dari:
a. ABCB : . . . . . . . . . . getaran
b. C B A B C B A B : . . . . . . . . . . getaran
c. A B C B A B : . . . . . . . . . . getaran
d. CBA : . . . . . . . . . . getaran

2. Jika pada gambar di atas waktu getar yang ditempuh dari A-B-C adalah 1
sekon dengan jarak A-B-C adalah 8 cm hitunglah :
a. Amplitudo
b. Frekuensi
c. Periode
3. Sebuah benda bergetar sebanyak 200 getaran dalam waktu 8 detik.
Berapakah frekuensi dan periodenya!
4. Ujung sebuah tali mendatar digetarkan naik turun dengan waktu getar
(periode) 2 sekon, banyaknya getaran yang terjadi dalam 1 menit adalah
5. Perhatikan gambar di bawah ini
Tentukanlah :
A. Bukit gelombang
B. Lembah gelombang
C. Dasar Gelombang
D. Puncak Gelombang
E. Amplitudo

6. Berdasarkan arah rambat dan arah getarnya gelombang dibagi menjadi 2.


Sebutkan dan jelaskan!
7. Gambar berikut ini menunjukkan grafik simpangan terhadap waktu suatu
gelombang tali.
Hitunglah :
a. Amplitudo
b. Panjang gelombang
c. Periode gelombang
d. Frekuensi gelombang
e. Cepat rambat gelombang
8. Jelaskan hubungan antara periode, panjang gelombang, dan cepat rambat
gelombang!
9. Sebuah slinky yang digetarkan menghasilkan 3 rapatan dan 2 renggangan
dengan jarak 30 cm selama 5 sekon. Tentukan frekuensi, periode, panjang gelombang, dan
cepat rambat gelombang pada slinky tersebut!
10. Dua puluh gelombang dihasilkan sepanjang tali dalam waktu 5 sekon. Jika
cepat rambat gelombang 8 m/s, panjang gelombang tersebut adalah.
11. Suatu gelombang memiliki frekuensi 200 Hz dan panjang gelombang 50
cm. Berapakah cepat rambat gelombang!
12. Gelombang permukaan air suatu danau seperti pada gambar berikut :

Gabus 1

Gabus 2
90 cm
Bila kedua gabus tersebut naik turun bersama permukaan air dengan frekuensi 2 Hz, maka
cepat rambat gelombang tersebut adalah ....

13. Sebutkan syarat-syarat bunyi dapat di dengar!


14. Kuat lemahnya bunyi bergantung pada. dan tinggi rendahnya nada
bergantung pada.
15. Periode getaran suatu benda adalah 0,0004 sekon. Getaran tersebut
termasuk ke dalam bunyi
16. Gelombang bunyi dari suatu sumber memiliki cepat rambat 340 m/s. Jika
frekuensi gelombang bunyi adalah 500 Hz, tentukan panjang gelombangnya!
17. Sebuah kapal mengukur kedalaman suatu perairan laut dengan
menggunakan perangkat suara. Bunyi ditembakkan ke dasar perairan dan 5 detik kemudian
bunyi pantul tiba kembali di kapal. Jika cepat rambat bunyi di dalam air adalah 1500 m/s,
tentukan kedalaman perairan tersebut!
18. Saat cuaca mendung seorang anak mendengar bunyi guntur 1,5 detik
setelah terlihat kilat. Jika cepat rambat bunyi di udara adalah 320 m/s, tentukan jarak sumber
petir dari anak tersebut!
19. Gelombang bunyi dengan frekuensi 5 kHz merambat diudara yang
bersuhu 30C. Jika cepat rambat bunyi di udara pada suhu 0C adalah 330 m/s, tentukan
cepat rambat bunyi!
20. Perbandingan frekuensi nada d dengan nada b adalah 27 : 45. Jika
frekuensi nada d 297 Hz, maka frekuensi nada b adalah!
21. Sebutkan syarat terjadinya resonansi!
22. Sebuah garpu tala digetarkan diatas mulut tabung dan terjadi resonansi
pertama saat tinggi kolom udara 17 cm. jika cepat rambat bunyi di udara 340 m/s. hitunglah
panjang gelombang dan frekuensi garpu tala!
23. Sebutkan mamfaat dari pemantulan bunyi!
24. Andi mendengar bunyi petir 2 detik setelah ia melihat kilatan cahaya. Jika
cepat rambat bunyi saat itu 340 m/s, maka jarak andi dari tempat terjadinya petir adalah ....

25. Perhatikan Gambar!


Bardi berdiri di antara dua tembok tebal sambil
berteriak. Kecepatan bunyi di udara 336 m/s. Berapa
151,2 m 201,6 m beda waktu terdengarnya gema oleh tembok-tembok
itu?

Anda mungkin juga menyukai