Anda di halaman 1dari 4

SOAL ULANGAN

SEKOLAH : Mts Attazimi’iyah


KELAS : VIII
MAPEL : IPA
PERTEMUAN :2
WAKTU : 90 MENIT

Pilihlah jawaban yang benar !

1. Perhatikan gambar empat balok berikut!

Urutan tekanan terbesar ke terkecil yang disebabkan oleh balok adalah ….


A. 2 – 4 – 3 – 1 C. 4 – 3 – 1 – 2
B. 3 – 2 – 1 – 4 D. 3 – 1 – 4 – 2

2. Upaya yang dapat dilakukan untuk mendapatkan tekanan yang besar ialah .......
A. Mengurangi gaya tekan dan memperbesar luas bidang
B. Mengurangi gaya tekan dan memperkecil luas bidang
C. Meningkatkan gaya tekan dan memperbesar luas bidang
D. Meningkatkan gaya tekan dan memperkecil luas bidang

3. Berikut ini yang merupakan penerapan prinsip tekanan zat padat yang salah adalah ...
A. Bentuk kaki angsa yang memiliki selaput yang melebar menyebabkan tekanan terhadap lumpur
menjadi kecil
B. Paku dibuat berujung runcing agar mudah untuk menancap di tembok
C. Bentuk pisau yang runcing pada bagian pemotong agar memudahkan karena tekanannya menjadi
besar
D. Pembuatan area dasar bendungan yang dibuat luas pada sungai

4. Berikut ini yang mempengaruhi besar kecilnya tekanan adalah kecuali...


A. Gaya tekan C. Luas permukaan bidang tekan
B. Massa benda yang menekan D. Volume bidang tekan

5. Gambar berikut sebuah teko berisi sirup sedalam 15 cm. Besarnya tekanan hidrostatis di dasar teko,
jika massa jenis sirup dianggap sama dengan massa jenis air yaitu 1000 kg/m3 dan percepatan
gravitasi bumi 10 m/s2.

A. 15 Pa B. 150 Pa C. 1500 Pa D. 15000 Pa

6. Berapakah luas permukaan yang ditekan oleh sepatu dengan gaya 500 N, sehingga menyebabkan
tanah tertekan hingga 1000 Pa ?
A. 0,05 m2 B. 0,2 m2 C. 0,5 m2 D. 2 m2

1 | Halaman
7. Jika balok seperti pada gambar ditekan dari atas dengan gaya 10 N, maka besar tekanan yang
dihasilkan adalah ... Pa
A. 2
B. 5
C. 20
D. 50

8. Air yang memiliki massa jenis 1000 kg/m3 dimasukkan ke dalam drum berbentuk silinder dengan
luas alas sebesar 0,45 m2 hingga penuh. Jika tinggi drum 1,25 m dan percepatan gravitasi 10 m/s2,
tekanan hidrostatis yang dialami alas drum sebesar ... Pa.
A. 12,50 B. 1250 C. 125 D. 12500

9. Benda X dan Y berada di dalam minyak bermassa jenis 800 kg/m3. Tekanan hidrostatis dialami benda
X sebesar 16.000 N/m2 dan benda Y sebesar 20.000 N/m2. Percepatan gravitasi 10 m/s2 maka selisih
kedalaman X dengan Y adalah …
A. 5,0 m B. 2,5 m C. 2,0 m D. 0,5 m

10. Seekor ikan berada pada bak air seperti pada gambar.

Jika massa jenis air 1.000 kg/m3 dan percepatan gravitasi 10 N/kg, tekanan hidrostatis yang diterima
ikan adalah ….
A. 6.000 N/m2 C. 10.000 N/m2
B. 8.000 N/m2 D. 14.000 N/m2

11. Seorang penyelam menyelam dengan kedalaman 3 m, massa jenis air 1.000 kg/m3, konstanta gravitasi
pada tempat tersebut adalah 10 N/kg. Besar tekanan hidrostatisnya adalah …. N/m2.
A. 3.000 B. 30.000 C. 40.000 D. 50.000

12. Sebuah botol diisi air sampai dengan ketinggian 50 cm dari dasar botol. Jika botol dilubangi 10 cm
dari dasar botol, besarnya tekanan hidrostatis pada lubang jika percepatan gravitasi bumi 10 m/s2 dan
massa jenis air 1000 kg/m3!
A. 400 N/m2 C. 40000 N/m2
B. 4000 N/m2 D. 400000 N/m2

13. Sebuah bejana berhubungan diisi air dan minyak. Massa jenis air 1 g/cm3 dan massa jenis minyak 0,8
g/cm3. Jika tinggi permukaan air dari batas minyak 10 cm, maka tinggi permukaan minyak adalah …
A. 12,5 cm B. 10 cm C. 8 cm D. 7,5 cm

2 | Halaman
14. Perhatikan data tabel berikut!
Nama  benda Massa(g) Volume (cm )3

Benda 1 96,50 5
Benda 2 272 20
Benda 3 118,50 15
Jika ketiga benda dimasukkan ke dalam bejana berisi raksa yang massa jenisnya 13,6 g.cm-3, maka
posisi benda-benda yang benar dalam bejana tersebut ditunjukkan oleh gambar ….

15. Perhatikan gambar berikut!

Jika percepatan gravitasi bumi adalah 10 m/s2, Besar tekanan hidrostatis yang dialami ikan adalah
A. 1000 N/m2 B. 10000 N/m2C. 100000 N/m2 D. 1000000 N/m2

16. Pada sebuah dasar kolam air dideteksi oleh alat pengukur tekanan hidrostatis menunjukkan angka
50.000 pascal. Besarnya kedalaman kolam air tersebut adalah ...
A. 5 m B. 10 m C. 15 m D. 20 m

17. Untuk mengukur tekanan gas dalam tabung digunakan air raksa seperti gambar berikut!

Jika tekanan udara luar adalah 76 cm Hg, dan h = 3 cm, besarnya tekanan gas di dalam tabung
adalah ...
A. 73 cmHg B. 76 cmHg C. 70 cmHg D. 79 cmHg

18. Udara pada lapisan atmosfer bumi memberikan tekanan karena…


A. Udara menempati ruang C. Udara mudah bergerak
B. Udara memiliki massa D. Udara mendapat gaya gravitasi

3 | Halaman
19. Untuk mengukur tekanan gas dalam tabung digunakan air raksa seperti gambar berikut!

Jika tekanan udara luar adalah 76 cm Hg, dan h = 3 cm, besarnya tekanan gas di dalam tabung
adalah ...
A. 70 cmHg B. 73 cmHg C. 76 cmHg D. 79 cmHg

20. Diketahui kota A terletak pada ketinggian 800 m di atas permukaan air laut. Besarnya tekanan
udara di kota A adalah ...
A. 68 cmHg B. 70 cmHg C. 76 cmHg D. 79 cmHg

21. Ruang tertutup dengan volume 0,2 m3 berisi gas dengan tekanan 60.000 Pa. Besarnya volume gas
jika tekanannya dijadikan 80.000 Pa adalah ...
A. 0,15 m3 B. 1,5 m3 C. 15 m3 D. 150 m3

22. Sebuah ruangan tertutup terdapat gas didalamnya dengan volume 200 mL. Jika tekanan ruangan
tersebut adalah 60 cmHg, maka besarnya tekanan gas pada ruangan yang volumenya 150 mL .....
A. 20 cmHg B. 40 cmHg C. 60 cmHg D. 80 cmHg

23. Pada saat kita melakukan pengukuran tekanan darah dengan menggunakan tensimeter, maka
berlaku hukum ….
A. Pascal
B. Archimedes
C. Boyle
D. Newton

24. Daya kapilaritas adalah salah satu proses untuk mengangkut air dari akar ke daun, yang dapat
terjadi karena ….
A. Air di daun menguap sehingga daun mengambil air di pembuluh.
B. Daun memiliki urat-urat daun yang banyak.
C. Terdapat pembuluh-pembuluh kapiler yang bisa menarik air ke daun.
D. Adanya tekanan dari akar ke daun.

25. Proses pengangkutan makanan hasil fotosintesis dari daun menuju seluruh bagian tumbuhan
dilakukan dengan cara ...
A. Transpor aktif
B. Imbibisi
C. Osmosis
D. Difusi

4 | Halaman

Anda mungkin juga menyukai