Anda di halaman 1dari 19

PROPOSAL PENELITIAN

PROPOSAL PENELITIAN
• Untuk memberi arahan atau acuan pada
peneliti
• Untuk mencari sponsor dana penelitian
• Persetujuan dari pembimbing
• Sebagai alat evaluasi atas pelaksanaan
penelitian
PENYUSUNAN PROPOSAL PENELITIAN
HALAMAN JUDUL
I. LATAR BELAKANG PENELITIAN
II. PERUMUSAN MASALAH
III. IDENTIFIKASI MASALAH
IV. MAKSUD PENELITIAN
V. TUJUAN PENELITIAN
VI. KEGUNAAN HASIL PENELITIAN
VII. KERANGKA ACUAN KERJA
1. LANDASAN TEORI
2. PENDEKATAN MASALAH
VIII. METODE PENELITIAN
1. Metode yang digunakan
2. Data dan Informasi yang diperlukan
a. Data primer
b. Data sekunder
3. Sumber data dan informasi
4. Teknik pengumpulan data dan informasi
5. Instrumen Penelitian
IX. LOKASI PENELITIAN
X. JADWAL PELAKSANAAN PENELITIAN
XI DAFTAR REFERENSI
PERSETUJUAN UNTUK DIAJUKAN KEPADA TEAM KONSULTASI
SETELAH DITANDA TANGANI OLEH :
a. Ketua Program Studi masing-masing
……………………………
b Pembimbing / Penelaah
……………………………
MEMILIH MASALAH PENELITIAN
Masalah yang dipilih untuk penelitian khususnya dalam rangka menyusun
Skripsi atau Tugas Akhir yaitu masalah atau fenomena yang
mengandung kesenjangan.
Kesenjangan adalah ketidak cocokan antara :
Kenyataan dan Harapan yaitu suatu yang semestinya menurut kaidah-
kaidah keilmuan dan atau kewajaran, ketentuan yang merupakan
konsep, Variabel, teori atau hukum yang berlaku.
Masalah tersebut harus disusun menjadi kalimat judul, suatu kalimat yang
singkat,padat tetapi menyatakan secara spesifik inti kandungan
didalamnya yang akan dijadikan judul Skripsi atau Tugas Akhir.
Umumnya Judul Skripsi atau Tugas Akhir mengandung beberapa elemen :
a. Variabel bebas
b. Variabel terikat
c. Subjek penelitian
d. Domisili subjek

Variabel-variabel itulah yang sebenarnya menjadi objek penelitian.


PROYEK SISTEM JARINGAN BERBASIS LAN
PADA SMPN I MUNDU
KABUPATEN CIREBON

SISTEM INFORMASI BERBASIS JARINGAN LOKAL


UNTUK ADMINISTRASI PENDIDIKAN
PADA SMP NEGERI 1 MUNDU
DI KABUPATEN CIREBON

MEMBANGUN WEB MANAJEMEN INFORMASI PENDIDIKAN


DI SMP NEGERI 1 PLUMBON

SISTEM INFORMASI BERBASIS WEB


UNTUK MANAJEMEN PENDIDIKAN
PADA SMP NEGERI 1 PLUMBON
DI KAB ……………..

MEMBANGUN INSTALASI JARINGAN ANTAR INSTANSI


UNTUK PENGOLAHAN DATA POKOK PENDIDIKAN
PADA UPTD PENDIDIKAN KECAMATAN LOSARI
DI
KABUPATEN CIREBON
I. LATAR BELAKANG PENELITIAN

Dalam bab tentang Latar belakang penelitian dipaparkan tentang :


Adanya kesenjangan antara kenyataan dan harapan tersebut.

Umumnya terdiri dari 5 (lima) paparan :

1. Paparan tentang kenyataan-kenyataan yang ada, berkaitan dengan masalah


yang terkandung dalam variabel terikat, didukung dengan fakta-fakta dan data
dari sumber-sumber sekunder.

2. Paparan tentang harapan, ketentuan, kewajaran, keharusan, patokan, ukuran


berkaitan dengan konsep yang terkandung dalam variabel bebas.

3. Paparan tentang dimana letak kesenjangan antara kenyataan dan harapan tsb.

4. Paparan tentang beberapa alternatif pemecahan masalahnya.

5. Paparan tentang pentingnya / relevansi masalah tersebut diungkapkan.


LATAR BELAKANG PENELITIAN

KENYATAAN HARAPAN

KESENJANGAN

RELEVANSINYA JIKA ALTERNATIF SOLUSI


DIUNGKAPKAN
II. PERUMUSAN MASALAH PENELITIAN
Perumusan masalah penelitian dapat dilakukan dalam 2 (dua) cara :
1. Dalam bentuk Problem Statement mengacu pada Jalur Penelitiannya
a. Belum mengetahui deskripsi tentang ………. ( Variabel terikat)
b. Belum dapat menjelaskan tentang ………… (variabel terikat)
c. Belum menemukan metode atau teknik tentang ……(Variabel terikat) secara
efisien dan efektif
d. Belum mengetahui sejauh mana derajat keberadaan fenomena …..

2. Dalam bentuk Research Question :


a. Bagaimana deskripsi tentang ........
b. Bagaimana penjelasan tentang ……..
c. Bagaimana metode atau teknik untuk ………
d. Sejauh mana masalah tersebut ……..

Perumusan masalah merupakan salah satu indikator potensi pikir peneliti


a. Curiosity : Rasa ingin mengetahui suatu realita yang terjadi
b. Creativity : Rasa ingin menemukan sesuatu yang baru atau mengembangkan
sesuatu yang sudah ada menjadi yang lebih baik.
PERUMUSAN MASALAH
PERNYATAAN MASALAH PERTANYAAN PENELITIAN

Belum mengetahui deskripsi


JALUR 1 Bagaimana deskripsi tentang …
tentang ……………………..

JALUR 2 Belum dapat menjelaskan


Bagaimana penjelasan tentang …
tentang ………………….

Belum menemukan teknik atau


Metode yang efisien dan efek Bagaimana teknik atau metode
JALUR 3 yang efisien dan efektif untuk ….
tif untuk ………

Belum mengetahui sejauh mana


JALUR 4 Sejauh mana masalah tentang …
tentang ………………..
III. RINCIAN MASALAH PENELITIAN
Masalah penelitian yang telah dirumuskan perlu dirinci secara :
* Jelas * Tegas * Konkrit
Sampai Tingkat operasional
Agar memudahkan penelitian dan atau mencari jawabannya.

Dalam hal ini penulis dituntut untuk memahami :


Konsep-konsep yang berkaitan dengan masalah tersebut
Komponen / bagian / elemen dari masalah yang menjadi objek penelitian.
Karena bangun komponen itulah yang diterapkan pada masalah.

Komponen suatu fenomena / masalah dapat berupa :


A. Wujud dari benda / zat
B. Suatu proses
C. Suatu fungsi
Sedangkan komponen adalah :
A. Unsur-unsurnya
B. Ciri-cirinya
C. Sifat-sifatnya
Pengetahuan berupa deskripsi suatu fenomena khusus digambarkan oleh :
Unsur-unsur, Ciri-ciri dan Sifat-sifatnya
RINCIAN MASALAH PENELITIAN

VARIABEL Bagian / Komponen Variabel Indikator / parameter


Sub variabel
• CONTOH RINCIAN MASALAH :
Pendaftaran siswa baru secara online
Elemen-elemen :
1. Web site tentang Profile Sekolah
2. Form Pendaftaran Siswa Baru
a. Nama lengkap
b. Jenis kelamin
c. Tempat dan tanggal lahir
d. Alamat tempat tinggal orang tua
e. Nama sekolah dan alamatnya
f. Program Kejuruan yang dipilih
3. Alamat e-Mail Panitya Penerimaan Siswa Baru
4. Jadwal Penerimaan pendaftaran
5. Jadwal Kegiatan calon siswa baru
a. Test Seleksi Calon siswa baru
b. Tanggal pengumuman hasil seleksi
c. Kelengkapan syarat pendaftaran
d. Registrasi (Biaya pendaftaran, batas tang-
gal registrasi)
e. Kalender Pendidikan
f. Jadwal rapat orang tua siswa baru
MAKSUD DAN TUJUAN PENELITIAN
Maksud Penelitian berpijak pada perumusan masalah,
karena maksud penelitian merupakan konsekuensi logis
dari perumusan masalah.
Maksud penelitian menunjuk pada apa yang akan
dikerjakan atau dilakukan dalam penelitian tersebut dan
pada operasionalisasi metode penelitian yang akan
digunakan.

Tujuan Penelitian berpijak pada identifikasi


masalah dan menunjuk pada hasil apa yang ingin
dicapai oleh pekerjaan atau tindakan tersebut
Tujuan penelitian menunjuk pada macam pengetahuan apa
yang ingin dicapai oleh operasionalisasi metode penelitian.
HUBUNGAN PERUMUSAN MASALAH
DENGAN MAKSUD PENELITIAN
PERUMUSAN MASALAH MAKSUD PENELITIAN
1. Belum mengetahui deskripsi fenomena
tertentu secara konkrit pada situasi dan 1. Mendeskripsikan fenomena tertentu
kondisi tertentu. secara konkrit pada situasi dan
2. Belum mengetahui deskripsi dari kondisi tertentu.
sejumlah fenomena yang terjadi secara
umum secara abstrak dan universal. 2. Mendeskripsikan sejumlah fenomena
secara umum abstrak dan universal.
3. Belum dapat menjelaskan terjadinya
fenomena secara umum, abstrak, dan 3. Menguji buah pikiran yang dinyatakan
universal. dalam bentuk hipotesis dalam upaya
menjelaskan terjadinya fenomena
secara umum, abstrak pada sejumlah
variasi kondisi dan situasi.
4. Belum menemukan metode dan teknik 4. Menemukan metode dan teknik
mencapai suatu tujuan secara praktis,
efektif, dan efisien. mencapai suatu tujuan secara praktis,
efektif, dan efisien melalui eksperimen-
eksperimen.
TUJUAN PENELITIAN
Hasil yang diharapkan dapat dicapai adalah pengetahuan-pengetahuan yang
merupakan JAWABAN terhadap masalah yang dirumuskan.

Jadi kalau Maksud penelitian merupakan upaya menjawab masalah yang


telah dirumuskan, maka Tujuan Penelitian menunjuk pada HASIL
JAWABANNYA.

Pemaparan Tujuan Penelitian harus jelas dan tegas dalam hal menekankan
tingkat pengetahuan mana yang akan dicapainya :

1. Pengetahuan deskriptif khusus : sejauh mana kedalaman unsur-unsur,


ciri-ciri, dan sifat-sifatnya

2. Pengetahuan deskriptif umum : sejauh mana luas cakupannya, jumlah


variasi situasi dan kondisinya.

3. Pengetahuan eksplanatif teoritis : sejauh mana fakta-fakta yang


tercakup di dalamnya dan pada situasi dan kondisi mana saja
berlakunya.

4. Pengetahuan eksplanatif praktis : sejauh mana kedalaman aplikasinya


dan pada situasi dan kondisi mana berlakunya.
MAKSUD DAN TUJUAN PENELITIAN

Menyatakan apa yang akan dilaksanakan dalam rangka


memperoleh deskripsi tentang substansi masalah yang ter
kandung dalam variabel terikat
MAKSUD

Menyatakan apa yang akan dilakukan dalam rangka


menemukan metode atau teknik untuk menghasilkan
suatu rekayasa teknologi

Menyatakan pengetahuan deskriptif macam apa yang ingin


diperoleh dengan penelitian tersebut
TUJUAN

Menyatakan bentuk rekayasa teknologi macam apa yang


ingin dihasilkan dari penelitian tersebut
MANFAAT HASIL PENELITIAN
Manfaat hasil penelitian bersangkutan dengan RASIONAL yaitu manfaat jika
fenomena itu berhasil diungkapkan (diketahui) ditinjau dari aspek :
A. Teoritis
B. Praktis / aplikatif
Tergantung dari bentuk pengetahuan yang diperolehnya
1. Berupa deskriptif khusus :
a. Pengisian kekosongan pengetahuan yang bersifat khusus.
b. Menemukan tindakan yang dapat dilakukan untuk mengatasi
penyimpangan-penyimpangan atau
Memecahkan persoalan-persoalan atau mengatasi hal-hal
yang tidak diharapkan.
2. Berupa deskripsi umum, abstrak, dan universal.
A. Pengetahuan tentang hubungan sebab akibat, bermanfaat bagi upaya
untuk menyusun teori yaitu jalinan fakta-fakta menurut kerangka
bermakna.
B. Setelah melalui tahap operasionalisasi, maka penemuan tersebut dapat
dijadikan dasar melakukan diagnosis suatu masalah sehingga dapat
dicarikan jalan pepecahannya.
3. Berupa pengetahuan eksplanasi faktual :

A. Pengetahuan tentang hubungan sebab akibat yang bersifat umum,


abstrak dan universal sangat berguna untuk menyususn teori
yang berperan untuk : menentukan pijakan, perumusan dan
penjelasan teoritis, karena :
* Teori dimulai dari fakta
* Fakta dapat menolak dan mereformulasi teori yang telah ada.
* Fakta dapat mendefinisikan kembali dan memperjelas teori.

B. Sebagai dasar untuk menyusus hipotesis atas dasar prinsip deduktif

4. Berupa pengetahuan eksplanasi praktis / teknologi

A. Penemuan tentang teknik atau metode untuk mencapai suatu tujuan


yang sudah teruji secara eksperimental dapat berguna bagi
penyusunan teori baru.

B. Dapat memberi petunjuk-petunjuk operasional yang biasa disebut


sebagai teknologi tepat guna atau tepat sasaran.
MANFAAT HASIL PENELITIAN

Berguna bagi pengisian kekosongan pengetahuan


baik umum maupun khusus dalam rangka :
BAGI ASPEK a. Menyusun
KEILMUAN b. Menerapkan, dan
c. Mengembangkan
Ilmu Pengetahuan dan Teknologi

BAGI ASPEK Menunjuk pada aspek tindakan yang dapat dilakukan


GUNALAKSANA untuk mengatasi penyimpangan-penyimpangan
atau men-terapi hal-hal yanh tidak diharapkan

Anda mungkin juga menyukai