Anda di halaman 1dari 1

RACUN SISTEM SARAF PERIFER

Contohnya :
1. Curare
2. Conium maculatum

CURARE

Curare dapat ditemukan pada spesies strychonous dan chondrodendron

Digunakan sebagai relaksan otot tulang

Bentuk aktif : curare

Mekanisme Aksi:

 Kerjanya di otot perifer, curarine akan mengblok reseptor postsinaptik


nikotinik asetilkolin di myoneural junction yang akan menyebabkan
paralisis otot tulang tanpa menyebabkan kehilangan kesadaran .
 Diawali pada otot di mata, jari tangan jari kaki lalu diikuti paralisis di leher,
anggota tubuh atas dan bawah lalu diafragma, dan otot interkosta sehingga
menyebabkan gagal nafas

Absorbsi, metabolisme dan eksresi

Curare diabsorbsi secara perlahan dari saluran pencernaan. Absorbsi terjadi


secara cepat saat melalui rute subkutan atau intramuskular. Curarine
dimetabolisme oleh liver dan diekskresikan melalui urin.

Manifestasi klinis

 Flaksid pada otot


 Sakit kepala
 Hipotensi
 Vertigo
 Midriasis
 Pandangan kabur
 Hipertermia
 Konbulsi
 Kematian karena terjadinya paralisis otot respirasi

Komplikasi

 Hipertermia maligna
 Rabdomiolisis
Dosis fatal: 30- 60 mg
Periode fatal: 1- 2 jam

Anda mungkin juga menyukai