Anda di halaman 1dari 14

Gebyar Milad IRMA

Ikatan Remaja Masjid Al-Mukhlasin


Sekretariat :jl.Abd.Wahab Rt 02/05 samping masjid Al-Mukhlasin Sawangan Depok

Latar Belakang

Karena semakin banyaknya kegiatan yang dilaksanakan oleh para remaja Masjid Al-
Mukhlasin oleh karena itu perlu diadakannya laporan pertanggungjawaban mengenai
kegiatan tersebut. Laporan pertanggung jawaban adalah laporan yang diberikan secara
lisan maupun tulisan untuk mempertanggung jawabkan suatu kegiatan.
Laporan pertanggung jawaban ini dibentuk untuk melaporkan dan mempertanggung
jawabkan kegiatan-kegiatan yang terlaksana maupun tidak terlaksana pada kegiatan acara
GEBYAR MILAD IRMA KE-34 sekaligus sebagai transparansi seluruh biaya kegiatan dan
sebagai tolak ukur ekspetasi terhadap realisasi kegiatan serta sebagai arsip terlampir.

A. Tujuan
Tujuan adanya laporan pertanggung jawaban ini adalah :
 Sebagai pengukur kinerja serta untuk mempertanggung jawabkan hasil
kerja pelaksana.
 Menjelaskan kronologis kegiatan , pra kegiatan pada pelaksanaan dan akhir
pelaksanaan.
 Menjelaskan secara rinci tentang masuk dan keluarnya keuangan kegiatan
agar dapat diketahui secara jelas.

B. Ruang Lingkup
Adapun ruang lingkup kegiatan ini adalah untuk para remaja dan anak-anak se-
Kecamatan Sawangan.

C. Jenis Kegiatan
- Tabliq Akbar
- Kegiatan Bantuan Sosial.

D. Waktu dan Tempat kegiatan


Kegiata Tabliq Akbar dilaksanakan pada :
Hari / Tanggal : Sabtu , 13 Oktober 2018
Waktu : 19.30 WIB – Selesai.
Tempat : Halaman Masjid Al-Mukhlasin

Kegiatan Bantuan Sosial dilaksanakan pada:


Hari / Tanggal : Minggu , 14 Oktober 2018
Waktu : 10.00 WIB – Selesai.
Tempat : Wilayah Masjid Al-Mukhlasin
Gebyar Milad IRMA
Ikatan Remaja Masjid Al-Mukhlasin
Sekretariat :jl.Abd.Wahab Rt 02/05 samping masjid Al-Mukhlasin Sawangan Depok

E. Susunan Panitia (Terlampir )


F. Surat Menyurat (Terlampir )
G. Jadwal kegiatan (Terlampir )
H. Rincian Dana ( Terlampir )
I. Penutup
Gebyar Milad IRMA
Ikatan Remaja Masjid Al-Mukhlasin
Sekretariat :jl.Abd.Wahab Rt 02/05 samping masjid Al-Mukhlasin Sawangan Depok

Lampiran I
SUSUNAN KEPANITIAAN

“ Tabliq Akbar dan Kegiatan Bantuan Sosial se-Kecamatan Sawangan “

STEERING COMMITE
Pelindung : Allah SWT.
Pembina IRMA : Fahruroji dan Chaerul Anwar
Penanggung Jawab : Dewan Kemakmuran Masjid Al – Mukhlasin

BADAN PELAKSANA HARIAN


Ketua Pelaksana : Alfi Ubaidillah
Sekretaris : Disyah Alifia Ananda
Bendahara : Aliya Cahyani

UNSUR KEPANITIAAN
Seksi Acara
Koordinator : Zuaema Aqidah
Anggota : Tiara Kaulisa
Himmatul Ulya
Raina Anahla
M. Ridho

 Penanggung Jawab Bantuan Sosial : Saltsabilla Pupy Arnilam

Seksi Perlengkapan
Koordinator : Muhammad Rayhan
Anggota : Muhammad Adam
Fathiyah Azzahra
Farhannudin
Syifa Amelia
Gebyar Milad IRMA
Ikatan Remaja Masjid Al-Mukhlasin
Sekretariat :jl.Abd.Wahab Rt 02/05 samping masjid Al-Mukhlasin Sawangan Depok

Fahmi Idris
Fika
Aldi Maulana Y
Selvia A
Aldiansyah
Anjari K
Dea

Seksi Konsumsi
Koordinator : Indriani Meilani
Anggota : Adelia Maharani
Tivania Djualinti
Nurmilatussyaidah
Annisa Amellia
Harum Sari H
Karenina A
Lailatul F
Nayla Aprilia
Naili I
Melinda Ayu L
Firyal Idzka A
Seksi Dana Usaha
Koordinator : Ardhanu Akbar
Anggota : Yulia Kusuma N
Jurli Handayani
Silva Faradilla
Siti Nabila
Dwi Syafatunida
Shita Ferlita Syamsi
Gebyar Milad IRMA
Ikatan Remaja Masjid Al-Mukhlasin
Sekretariat :jl.Abd.Wahab Rt 02/05 samping masjid Al-Mukhlasin Sawangan Depok

Hanifah Fajriah
Missofy Egisovilla
Zanita Ilahiah Putri
Kamila Rizka D
Rafael Apriandi
Julia Annur Syifa
Jihan Aulia Putri
Melani Putri A
Seksi PubDekDok
Koordinator : Sarah Oktaviani
Anggota : Saltsabila Pupy A
Dwija Perdana R
Aulia Damayanti
Upi Yanti
Hartika Rahman
Farhat Falah
M. Hafwiz
Bryan Chesar W
M. Rizqa
Disty Aining Tyas
Seksi Keamanan
Koordinator : Muhammad Fadhillah
Anggota : Bayu
Mahesa
Gebyar Milad IRMA
Ikatan Remaja Masjid Al-Mukhlasin
Sekretariat :jl.Abd.Wahab Rt 02/05 samping masjid Al-Mukhlasin Sawangan Depok

Lampiran II
SURAT MENYURAT

No No Surat Tanggal Jenis Tujuan Surat Ket


Terbit Surat
Surat

1. 01/Panpel/GEMAR/IRMA/IX/2018 24-08-2018 I Permohonan Terlampir


Dana

2. 02/Panpel/GEMAR/IRMA/IX/2018 27-09-2018 II Partisipasi Terlampir


Bantuan
Sosial

3. 03/Panpel/GEMAR/IRMA/IX/2018 29-09-2018 III Undangan Terlampir


Permohonan
Penceramah

4. 04/Panpel/GEMAR/IRMA/IX/2018 03-10-2018 IV Undangan Terlampir


Wlikota

5 05/Pan.Pel/GEMAR/IRMA/IX/2018 03-10-2018 V Undangan Terlampir


Kecamatan

6 06/Pan.Pel/GEMAR/IRMA/IX/2018 03-10-2018 VI Undangan Terlampir


Kelurahan

7 07/Pan.Pel/GEMAR/IRMA/IX/2018 03-10-2018 VII Undangan Terlampir


Majlis

8 08/Pan.Pel/GEMAR/IRMA/IX/2018 03-10-2018 VIII Undangan Terlampir


Tokoh
Masyarakat
Gebyar Milad IRMA
Ikatan Remaja Masjid Al-Mukhlasin
Sekretariat :jl.Abd.Wahab Rt 02/05 samping masjid Al-Mukhlasin Sawangan Depok

Lampiran III
JADWAL KEGIATAN

Hari / Tanggal Waktu Kegiatan

Sabtu, 13 Oktober 2018 20.00 – 20.45 WIB - pembacaan Rawi Oleh Tim
Hadroh Syababun Nurul

20.45 – 20.50 WIB - Pembukaan

20.50 – 21.05 WIB - Pembacaan Ayat Suci Alqu’ran

21.05 – 21.30 WIB - Sambutan-Sambutan

21.30 – 23.00 WIB - Ceramah Agama

23.00 – 23.10 WIB - Penutup dan Doa

Sabtu, 14 Oktober 2018 10.00 WIB - Selesai - Kegiatan Bantuan Sosial


Gebyar Milad IRMA
Ikatan Remaja Masjid Al-Mukhlasin
Sekretariat :jl.Abd.Wahab Rt 02/05 samping masjid Al-Mukhlasin Sawangan Depok

Lampiran IV
ESTIMASI ANGGARAN
1. Acara
No Uraian Harga(Rp) Satuan Jumlah (Rp)
Ustad 2.500.000,00 1 2.500.000,00
1.
Hadroh 400.000,00 1 400.000,00
2.
Qori 150.000,00 1 150.000,00
3
Saritilawah 30.000,00 1 30.000,00
4
Penghubung Mubaliq 19.000,00 2 38.000,00
5
MC 19.000,00 2 38.000,00
6
Jumlah : Rp. 3.156.000,00

2. Perlengkapan

No Uraian Harga (Rp) Satuan Jumlah (Rp)


Tenda 1.500.000,00 1 1.500.000,00
1.
Panggung, Sound, Lighting 2.500.000,00 1 2.500.000,00
2.
Genset 700.000,00 1 700.000,00
3
Jumlah : Rp. 4.700.000

3. Konsumsi

No Uraian Harga (Rp) Satuan Jumlah (Rp)


DKM
1
- Kue Bolu 16.000,00 3 Pcs 48.000,00
- Kue Lapis 25.000,00 2 Pcs 50.000,00
- Pisang 18.000,00 3 Kg 54.000,00
- Jeruk 19.000,00 4 Kg 76.000,00
- Salak 12.000,00 4 Kg 48.000,00
- Kue basah 1.250,00 64 Pcs 80.000,00
6 renceng 63.200,00
2 Kopi 10.500,00
Gebyar Milad IRMA
Ikatan Remaja Masjid Al-Mukhlasin
Sekretariat :jl.Abd.Wahab Rt 02/05 samping masjid Al-Mukhlasin Sawangan Depok

4. Air Mineral
20 Dus 318.000,00
- Aqua Gelas 15.900,00
- Aqua Botol 37.400,00 3 Dus 112.200,00
15 294.000,00
5. Rokok 19.600,00
75 1.503.900,00
6. Konsumsi 20.052,00
17 173.500,00
7. Konsumsi Peralatan 10.205,00
1 150.000,00
9. Parsel Penceramah 150.000,00

Jumlah : Rp. 2.970.800

4. PUBDEKDOK

No Uraian Harga (Rp) Satuan Jumlah (Rp)


135.000,00 10 buah 1.350.000,00
1. Triplek
Reng 18.000,00 4 72.000,00
2.
Tenner 25.000,00 2 kaleng 50.000,00
3.
Kuas 6.300,00 3 biji 18.900,00
4.
Cat
5.
- Cat Celotex 55.000,00 1 Kaleng 55.000,00
- Cat Recolax 40.000,00 3 Kaleng 120.000,00
- Cat Emas 85.000,00 1 Kaleng 85.000,00
- Cat Recolex 45.000,00 1 kaleng 45.000,00
Paku (triplek) 20.000,00 1 plastik 20.000,00
6.
Tali Kur 10.000,00 3 buah 30.000,00
7.
Double Tip 6.000,00 1 buah 6.000,00
8.
Isolasi Kertas 12.000,00 2 Buah 24.000,00
9
Gliter 4.000,00 1 4.000,00
10
11. Plastik Idcard 700,00 60 buah 42.000,00

12. Cetak + Print 500,00 60 lembar 30.000,00

13. Banner Panggung 180.000,00 1 180.000,00


Gebyar Milad IRMA
Ikatan Remaja Masjid Al-Mukhlasin
Sekretariat :jl.Abd.Wahab Rt 02/05 samping masjid Al-Mukhlasin Sawangan Depok

14. Banner Spanduk 105.000,00 1 105.000,00

15. Koko Pembina 104.500,00 2 209.000,00

16. Kertas Minyak 17.500,00 2 35.000,00

17. Tali Rapia 15.000,00 1 gulung 15.000,00

18. Plastik Hitam 20.000,00 1 pcs 20.000,00

19. Kertas Krep 3.000,00 8 Kertas 24.000,00

20. Isolasi 6.000,00 2 12.000,00

21. Foto Copy + Print 125,00 80 lembar 10.000,00


(famplet)
22. Foto Copy + print (surat) 125,00 48 lembar 6.000,00

23. Print (Colour) 2.000,00 1 lembar 2.000,00

24. Foto Copy (surat) 125,00 80 lembar 10.000,00

25. Double Tip 9.000,00 1 buah 9.000,00

26. Enjoy Indonesia 300.000,00 1 300.000,00

27. Minyak Tanah 28.000,00 1 liter 28.000,00

28. Botol Kratingdeng 500,00 20 botol 10.000,00

29. Operasional (OP) 14.000,00 4 Orang 56.000,00

30 Print Proposal 114.500,00 1 114.500,00


Proposal
Jumlah : Rp. 3.097.400

5. Bantuan Sosial
No Uraian Harga (Rp) Satuan Jumlah (Rp)
Susu Bendera (kaleng) 9.600 48 Pcs 460.400,00
1.
- Minyak Fortune 11.000 2 Dus 264.000,00
2.
- Minyak Resto 123.800 2 Dus 247.600,00
Teh Celup (sosro) 4.050 50 Pcs 202.500,00
3.
Mie Instant
4.
- Indomie Goreng 88.200,00 40 Pcs 88.200,00
- Indomie Ayam 82.400,00 40 Pcs 82.400,00
Bawang
Gebyar Milad IRMA
Ikatan Remaja Masjid Al-Mukhlasin
Sekretariat :jl.Abd.Wahab Rt 02/05 samping masjid Al-Mukhlasin Sawangan Depok

- Indomie soto 82.400 40 Pcs 82.400,00


mie
Gody Bag
8.
- Tas Kain Warna 37.050,00 3 Pcs 112,500,00
- Bag Tali 24.000 1 Pcs 24.000,00
(30X40)
- Bag Tali 2.950 2 buah 5,900,00
(38X45)
2 Pcs 27.300,00
9. Kantong Plastik 13.650
- Bag Tali 38 X 45 2.950,00 2 Pcs 5.900,00,00

Jumlah : Rp. 1.603.100

6. Keamanan
No Uraian Harga (Rp) Satuan Jumlah (Rp)
Kartu Parkir 1 10.000,00
1.
10.000,00
Tali Rapia 1 15.000,00
2.
15.000,00
Jumlah : Rp 25.000,00

7. Lain-Lain
No Uraian Harga (Rp) Satuan Jumlah (Rp)
K3 200.000,00 1 200.000,00
1.
Tali Rapia 15.000,00 1 15.000,00
2.
Jumlah : Rp. 215.000,00
Gebyar Milad IRMA
Ikatan Remaja Masjid Al-Mukhlasin
Sekretariat :jl.Abd.Wahab Rt 02/05 samping masjid Al-Mukhlasin Sawangan Depok

Pengeluaran Keseluruhan
No Uraian Jumlah (Rp)

1. Acara 3.156.000,00

2. Peralatan 4.700.000,00

3. Konsumsi 2.970.800,00

4. PubDekDok 3.097.400,00

5. Baksos 1.603.100,00

6. Keamanan 25.000,00

7 Lain-Lain 215.000,00

Jumlah Keseluruhan : Rp. 15.767.300,00


Gebyar Milad IRMA
Ikatan Remaja Masjid Al-Mukhlasin
Sekretariat :jl.Abd.Wahab Rt 02/05 samping masjid Al-Mukhlasin Sawangan Depok

PEMASUKAN

No Keterangan Tanggal Jumlah (Rp) Total (Rp)


Modal Awal dari IRMA 19 Juli 2018 300.000,00 300.000,00
1.
Pemasukan Proposal 26 Juli – 13 Oktober 1.945.000,00 1.945.000,00
2.
2018
Celengan 6 Oktober 2018 1.494.000,00 1.494.000,00
3
Sumbangan Warga 7 Oktober 2018 1.500.000,00 1.500.000,00
4
jualan Baju Bekas 10 Oktober 2018 1.870.000,00 1.870.000,00
5
Nanggok dan Parkiran 30 Juli – 13 Oktober 3.623.500,00 3.623.500,00
6
2018
Jualan Cireng, Piscok, Jilbab 2 September – 28 125.000,00 125.000,00
7
September 2018
Donatur
8
- MTS Islamiyah 1 Agustus 2018 220.000,00 220.000,00
- Aliyah 2 Agustus 2018 500.000,00 500.000,00
- SMP Islamiyah 6 Oktober 2018 550.000,00 550.000,00
- Dompet Dhuafa 18 September 2018 300.000,00 300.000,00
- SMK Perbas 21 September 2018 208.000,00 208.000,00
- DKM 6 Oktober 2018 2.000.000,00 2.000.000,00
- Al Karimiyah 9 Oktober 2018 150.000,00 150.000,00
- Senior dan DKM 12 Oktober 2018 1.050.000,00 1.050.000,00

Total Keseluruhan : Rp. 15.836.000,00

Pemasukan - Pengeluaran 15.836.000,00 – 15.767.300,00 Total : Rp.68.700,00,-


Gebyar Milad IRMA
Ikatan Remaja Masjid Al-Mukhlasin
Sekretariat :jl.Abd.Wahab Rt 02/05 samping masjid Al-Mukhlasin Sawangan Depok

Penutup

Demikian laporan pertanggungjawaban ini kami buat dengan sebaik-baiknya


dengan harapan laporan kegiatan dapat menjadi acuan demi perkembangan kegiatan-
kegiatan berikutnya. Kami mohon maaf atas segala kekurangan dan kesalahan yang telah
kami lakukan, atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih.

PANITIA PELAKSANA

Alfi Ubaidillah Disyah Alifia Ananda


Ketua Pelaksana Sekretaris

MENGETAHUI

Didik Sodikin Fakhrurrozi


Ketua IRMA Pembina IRMA

H. Sahlani HM
Ketua Dewan Kemakmuran Masjid Al-Mukhlashien

Anda mungkin juga menyukai