Anda di halaman 1dari 3

EVALUASI KINERJA UKM

No.Dokumen : 440/ /RJ/2018


No. Revisi : 00
SOP Tanggal : 29/1/2018
terbit
Halaman : 1/3

UPT
Yohanes Purwanto, S.Kep.,MM
PUSKESMAS
NIP 19740702199403 1 002
REJOSARI

A. Pengertian 1. Evaluasi Kinerja UKM adalah suatu proses untuk mengukur


keterkaitan, efektivitas, efisiensi dan dampak UKM.
2. Evaluasi Kinerja UKM dilakukan oleh Kepala Puskesmas dan
Pengelola UKM
3. Evaluasi Kinerja UKM dilakukan secara periodik setiap 1 tahun sekali
B. Tujuan Agar program mencapai sasaran dan tujuan yang telah ditetapkan
C. Kebijakan SK Kepala Puskesmas No. 440/ /RJ /2018 tentang Evluasi Kinerja
UKM
D. Referensi 1. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 75 Tahun 2014 Tentang
Puskesmas
E. Alat dan Alat Tulis, Instrumen berupa lembar survey/ceklist, kotak saran dan nomor
Bahan
contak ( HP,Facebook, Email.)

F. Prosedur 1. Penanggung Jawab UKM merekap hasil kegiatan UKM


2. Penanggung Jawab UKM mengelola hasil cakupan kegiatan UKM
3. Penanggung Jawab UKM menunjuk pelaksana UKM untuk
mencatat
4. Penanggung Jawab UKM melakukan analisa terhadap cakupan
kegiatan UKM
5. Penanggung Jawab UKM membandingkan cakupan kegiatan UKM
dengan target yang ditetapkan
6. Penanggung Jawab UKM menentukan kegiatan yang tidak sesuai
dengan target yang ditentukan
7. Penanggung Jawab UKM dan pelaksana UKM membuat rumusan
masalah
8. Penanggung Jawab UKM dan pelaksana UKM menentukan
penyebab masalah
9. Penanggung Jawab UKM dan pelaksana UKM membuat pemecahan
masalah
10. Penanggung Jawab UKM dan pelaksana UKM menentukan rencana
tindak lanjut
11. Penanggung Jawab UKM dan pelaksana UKM mendokumentasikan
pelaksanaan evaluasi kinerja UKM
12. Penanggung Jawab UKM membuat laporan evaluasi kinerja UKM
13. Penanggung Jawab UKM melaporkan kepada Kepala Puskesmas
14. Kepala Puskesmas memberikan masukan dan arahan kepada
Penanggung Jawab UKM
15. Penanggung Jawab UKM mencatat arahan Kepala Puskesmas dalam
catatan kegiatan individu
G. Hal-hal yang 1. Penanggung Jawab UKM dan pelaksana UKM membuat rumusan
perlu masalah dan membuat pemecahan masalah
2. Penanggung Jawab UKM melaporkan kepada Kepala Puskesmas
diperhatikan
tentang hasil evaluasi
3. Penanggung Jawab UKM mencatat arahan Kepala Puskesmas
dalam catatan kegiatan individu
H. Unit Terkait
1. Penanggung Jawab UKM

I. Dokumen Rekam Medik


Terkait
J. Rekaman Historis
No Halaman Yang diubah Perubahan Diberlakukan Tgl.

Anda mungkin juga menyukai