Anda di halaman 1dari 6

NASKAH SOAL

Jenjang Pendidikan : SMK


Mata Pelajaran : PENGANTAR ADMINISTRASI PERKANTORAN
Kurikulum : 2013

Soal
Kunci Jawaban di E
No Bentuk
Indikator Soal Soal
Soal Soal
36 PG Peserta didik dapat mengenali ciri-ciri sistem Gordon B. Davis (2002) mengemukan tentang beberapa ciri ciri dalam lingkup sistem
informasi manajemen perusahaan, di antaranya...
a. Baru, tambahan, penegas, kolektif
b. Baru, tambahan, kolektif, informatif
c. Informatif, korektif, tambahan
d. Informatif, korektif, fleksibel
e. Baru, tambahan, penegas, korektif

Informasi dari SIM bisa mempertegas infomasi sebelumnya yang sudah ada. Informasi
ini berguna bagi penerimanya bahwa informasi tersebut benar benar akurat dan
berharga, merupakan penjelasan dari ciri sistem yaitu...
a. Fleksibel
b. Tambahan
c. Korektif
d. Informatif
e. Penegas

Salah satu ciri dari sistem informasi adalah tambahan, yang artinya...
a. Informasi yang dihasilkan sistem informasi manajemen adalah masih segar, sama
sekali masih baru bagi penerimanya
b. Informasi SIM bisa menjadi alat koreksi terhadap infomasi keliru yang sudah ada
sebelumnya
c. Informasi yang dihasilkan sistem informasi manajemen adalah informasi yang telah
ada
d. Informasi yang dihasilkan menghasikan informasi pengganti informasi sebelumnya
No Bentuk
Indikator Soal Soal
Soal Soal
yang telah ada
e. Informasi yang dihasilkan menghasikan informasi yang dapat melengkapi dan
memperbarui informasi sebelumnya yang telah ada

37 PG Peserta didik dapat menunjukkan perbedaan Yang membedakan antara data dengan informasi adalah…
antara data dan informasi a. Data merupakan material sedangkan informasi adalah istilah terjemahan dari data
tersebut
b. Data merupakan fakta sedangkan informasi merupakan deskripsi penjabaran dari
data tersebut
c. Data merupakan kejadian yang diambil secara primer sedangkan informasi
merupakan data sekundernya
d. Data adalah bahan baku yang harus di olah sedemikian rupa sehingga dapat
berubah sifatnya menjadi informasi
e. Data merupakan unsur-unsur yang terkait dalam suatu informasi sehingga
menghasilkan keterangan yang di perlukan bagi pengambil keputusan

Jika informasi hasil olahan yang lebih berguna maka data berupa …
a. Laporan
b. Konteks yang berarti dan bermanfaat
c. Sumber yang sempurna
d. Hasil keputusan
e. Bersifat mentah

Jika data berbentuk fakta, rincian, dan juga segala bentuk pengamatan empiris
(observasi dan wawancara) terhadap suatu peristiwa sedangkan informasi …
a. Suatu makna tertentu
b. Tidak memilki makna apapun
c. Tidak dapat dipahami maksudnya
d. Melakukan analisa
e. Data yang sudah diolah dengan menggunakan beragam teknik tertentu
No Bentuk
Indikator Soal Soal
Soal Soal
38 PG Peserta didik dapat mendeskripsikan pengertian Suatu kumpulan perangkat keras dan perangkat lunak yang dirancang untuk bisa
sistem informasi mentransformasikan data ke dalam bentuk informasi yang berguna, merupakan pendapat
(manajemen) yang dikemukakan oleh Bodnar dan Hopwood tentang pengertian dari...
a. Sistem Operasi
b. Sistem Informasi Keuangan
c. Sistem Teknologi Informasi
d. Manajemen Informasi
e. Sistem Informasi Manajemen

Sistem informasi manajemen atau biasa disebut “SIM” dan dalam istilah Inggris
adalah Management Information System atau disingkat MIS, merupakan...
a. Suatu aplikasi pemantau kinerja pegawai yang digunaka departemen SDM
b. Sistem informasi yang menggabungkan dua organisasi atau lebih
c. Sistem berbasis komputer yang digunakan untuk menyimpan dan memanipulasi
data geografis
d. Sistem informasi yang digunakan utnuk menangani masalah-masalah strategis
dalam organisasi
e. Suatu aplikasi Sistem Informasi yang menyediakan laporan informasi terpadu bagi
pihak manajemen

Sistem informasi manajemen adalah metode formal yang menyediakan pihak


manajemen sebuah informasi yang tepat waktu, dapat dipercaya dan dapat mendukung
proses pengambilan keputusan bagi perencanaan, pengawasan, serta fungsi operasi
sebuah organisasi yang lebih efektif. Hal tersebut dikemukakan oleh....
a. Imam Prayogo Pujiono
b. Jogiyanto Hartono
c. Azhar Susanto
d. O’brien
e. James. A.F. Stoner
No Bentuk
Indikator Soal Soal
Soal Soal
39 PG Peserta didik dapat menerangkan manfaat Terdapat beberapa manfaat sistem informasi manajemen yang diaplikasikan dalam
sistem informasi sebuah organisasi atau perusahaan, di bawah ini yang bukan merupakan manfaat SIM
(manajemen) adalah...
a. Mempermudah mendeteksi permasalahan yang terjadi dan cara penyelesaiannya
b. Mempermudah dalam melakukan pengawasan dan koreksi terhadap kegiatan
organisasi atau perusahaan
c. Meningkatkan produktivitas operasional perusahaan.
d. Menentukan skala prioritas pada aktivitas perusahaan. Mana yang harus dikerjakan
dan mana yang bisa ditunda pengerjaannya.
e. Membantu mempercepat proses pengambilan keputusan perusahaan, terutama
pada level akuntansi keuangan perusahaan

Sistem informasi manajemen dapat meningkatkan produktivitas operasional perusahaan,


karena....
a. Terdapat banyak pegawai, sehingga pekerjaan cepat selesai
b. Dengan adanya data, kesalahan sulit untuk dideteksi
c. Informasi yang didapat merupakan informasi lama.
d. Sumber daya Alam dan Manusia melimpah
e. Dengan adanya data, maka waktu dan biaya bisa ditekan dengan maksimal

Sistem informasi manajemen berkontribusi dalam proses pembuatan keputusan. Berikut


merupakan contoh nyata manfaat SIM, kecuali...
a. Menyaring informasi dari database yang besar dari suatu data nasabah bank yang
digunakan untuk menentukan di mana ATM akan dibangun
b. Memperoleh informasi yang memungkinkan mahasiswa memperoleh data
akademis dan mendaftar mata kuliah yang diambil pada tiap semester.
c. Menetapkan jumlah barang yang akan diproduksi dengan melihat data dari jumlah
pemesanan barang.
d. Menyaring informasi dari database yang berisi tentang jumlah permintaan di
daerah x atas suatu produk untuk menentukan perluasaan usaha.
Melakukan pencetakan rekening listrik oleh Perusahaan Listrik Negara untuk
mengetahui jumlah nominal yang harus dibayar oleh pelanggan
No Bentuk
Indikator Soal Soal
Soal Soal
40 PG Peserta didik dapat mengurutkan langkah- 1) Mengambil Tindakan Korektif
langkah pengendalian informasi 2) Menetapkan standar dan Metode Mengukur Prestasi Kerja
3) Menetapkan Apakah Prestasi Kerja Sesuai dengan Standar
4) Melakukan Pengukuran Prestasi Kerja
Berikut urutan langkah-langkah pengendalian informasi yang sesuai adalah …
a. 1) , 2) , 3) , 4)
b. 4) , 1) , 3) , 2)
c. 3) , 2) , 4) , 1)
d. 1) , 3) , 2) , 4)
e. 2) , 4) , 3) , 1)

Proses pengawasan tidak lengkap bila tidak diambil tindakan untuk membetulkan
penyimpangan yang terjadi. Merupakan salah satu bentuk langkah dari …
a. Melakukan Pengukuran Prestasi Kerja
b. Menetapkan Apakah Prestasi Kerja Sesuai dengan Standar
c. Menetapkan standar dan Metode Mengukur Prestasi Kerja
d. Pengendalian Setelah kesalahan (Repressive control)
e. Mengambil Tindakan Korektif

Dengan membandingkan hasil pengukuran dengan target atau standar yang telah
ditetapkan. Bila prestasi sesuai dengan standar manajer akan menilai bahwa segala
sesuatunya beada dalam kendali. Merupakan salah satu bentuk langkah dari …
a. Melakukan Pengukuran Prestasi Kerja
b. Menetapkan standar dan Metode Mengukur Prestasi Kerja
c. Pengendalian Setelah kesalahan (Repressive control)
d. Mengambil Tindakan Korektif
e. Menetapkan Apakah Prestasi Kerja Sesuai dengan Standar

Soal Essay
No Bentuk
Indikator Soal Soal
Soal Soal
10 Essay Peserta didik dapat meyebutkan perbedaan Sebutkan perbedaan antara Data dan Informasi !
antara data dan informasi (L1)
Jawab :

Perbedaan data dan Informasi


Data Informasi
Bersifat mentah Hasil olahan yang lebih berguna
Untuk pengolahan lebih lanjut Untuk acuan mengambilan keputusan
Belum jelas isinya dan belum sempurna Sumber pemahaman yang telah sempurna

Anda mungkin juga menyukai