Anda di halaman 1dari 31

RENCANA PELAKSANAAN PRAKTIK (RPP)

PELAKSANAAN PROGRAM LATIHAN PROFESI (PLP) I

Disusun oleh:

1. Taufiq Anas
2. Nur Jannah
3. Siska Zahrotul Hidayah
4. Usman Ubaidillah
5. Subhan

Prodi : Manajemen Pendidikan Islam (MPI)


Lokasi : MA Al-Fathimiyah
Alamat Lokasi : Banjarwati, Paciran Lamongan
Dosen Pembimbing : Moh. Haris, M.Pd.I
PROGRAM STUDI MANAJEMEN PENDIDIKAN ISLAM
FAKULTAS TARBIYAH
INSTITUT PESANTREN SUNAN DRAJAT (INSUD)
LAMONGAN – JAWA TIMUR
2019
Rencana Pelaksanaan Praktik (RPP)

Nama Kelompok : 05

1. Taufiq Anas (Ketua)


2. Nur Jannah (Sekretaris)
3. Siska Zahrotul Hidayah
4. Usman Ubaidillah
5. Subhan

Nama Lembaga : MA Al-Fathimiyah

Pertemuan :I

Tanggal :-

I. Tujuan Pencapaian
Untuk mengenal lingkungan sekolah mulai dari visi misi, sejarah sekolah, struktur
kepengurusan sekolah (kepala sekolah, WAKA kurikulum, WAKA kesiswaan,
WAKA sarana prasarana, guru, dll)
II. Indikator Pencapaian
a.) Mengetahui lingkungan sekolah.
b.) Mengetahui visi misi MA Al-Fathimiyah
c.) Mengetahui sejarah MA Al-Fathimiyah
III. Metode yang digunakan
1. Wawancara
Dalam hal ini kelompok 5 yang telah terbagi sesuai dengan bagian masing-
masing akan melakukan wawancara yang terstruktur.
.
Instrumen wawancara

No Indikator Pertanyaan Hasil


1. Mengetahui sejarah Bagaimana sejarah
MA Al-Fathimiyah berdirinya MA Al-
Fathimiyah?
2. Mengetahui visi , Apa visi,misi dan
misi dan tujuan MA tujuan MA Al-
Al-Fathimiyah Fathimiyah?
3. Mengetahui struktur Bagaimana struktur
kepengurusan di MA kepengurusan yang
Al-Fathimiyah ada di MA Al-
Fathimiyah?

2. Dokumentasi
Hasil dari wawancara terdahulu tadi agar data yang diperoleh valid, maka kita
dukung dengan data dokumentasi.

Instrumen Dokumentasi

No Data Sudah Belum


1 Gedung MA Al-Fathimiyah
2 Visi Misi dan tujuan MA Al-Fathimiyah
3 Struktur Kepengurusan MA Al-
Fathimiyah

IV. Langkah-langkah
A. Kegiatan Awal
1. Mendatangi MA Al-Fathimiyah untuk mengetahui keadaan lembaga yang
akan diteliti.
2. Mengucapkan salam dan berkomunikasi dengan pendidik maupun tenaga
kependidikan yang ada di MA Al-Fathimiyah.
B. Kegiatan Inti
1. Melakukan wawancara dan dokumentasi yang terstruktur dengan informan
yang telah ditentukan.
2. Mengumpulkan hasil wawancara yang terstruktur tadi.
C. Kegiatan Akhir
1. Membuat laporan sistematis terkait wawancara dan dokumentasi yang
telah dilakukan.
V. Sumber Data
1. Kepala sekolah MA Al-Fathimiyah.
2. Guru yang ada di MA Al-Fathimiyah.
VI. Evaluasi
Evaluasi dalam penelitian standar isi akan dilakukan pada tahap akhir
penelitian 8 standar pendidikan, yang mana akan dilaksanakan sebuah
program.

Rencana Pelaksanaan Praktik (RPP)

Nama Kelompok : 05

1. Taufiq Anas (ketua)


2. Nur Jannah (sekretaris)
3. Siska Zahrotul Hidayah
4. Subhan
5. Usman Ubaidillah

Nama Lembaga : MA Al-Fathimiyah

Pertemuan : II

Tanggal :-
I. Tujuan Pencapaian
Untuk mengetahui standar isi yang ada di MA Al-Fathimiyah
II. Indikator Pencapaian
a.) Mengetahui kerangka dasar kurikulum di MA Al-Fathimiyah.
b.) Mengetahui struktur kurikulum di MA Al-Fathimiyah.
c.) Mengetahui kelebihan dan kekurangan kurikulum di MA Al-Fathimiyah
d.) Mengetahui kalender pendidikan di MA Al-Fathimiyah.
III. Metode yang digunakan
1. Observasi
Dalam observasi ini kelompok 5 melakukan observasi terstruktur yang telah
dibagi dan ditentukan tempat dan waktunya.

Instrumen observasi

No Aspek yang akan di observasi Hasil observasi


1 Kerangka dasar kurikulum
2 Struktur kurikulum
3 Beban belajar
4 Kurikulum yang dipakai
5 Kalender pendidikan

2. Wawancara
Dalam hal ini kelompok 5 yang telah terbagi sesuai dengan bagian masing-
masing akan melakukan wawancara yang terstruktur
.
Instrumen wawancara

No Indikator Pertanyaan Hasil


1. Mengetahui kurikulum Apa kurikulun yang
yang digunakan di MA digunakan di MA Al-
Al-Fathimiyah Fathimiyah?
2. Mengetahui kerangka Bagaimana kerangka
dasar kurikulum dasar kurikulum di MA
kurikulum MA Al- Al-Fathimiyah?
Fathimiyah
3. Mengetahui struktur Bagaimana struktur
kurikulum di MA Al- kurikulum yang ada di
Fathimiyah MA Al-Fathimiyah?

3. Dokumentasi
Hasil dari wawancara terdahulu tadi agar data yang diperoleh valid, maka kita
dukung dengan data dokumentasi.

Instrumen Dokumentasi

No Data Sudah Belum


1 Kerangka kurikulum
2 Struktur kurikulum
3 Beban belajar
4 Kalender pendidikan

IV. Langkah-langkah
A. Kegiatan Awal
a. Mendatangi lembaga untuk mengetahui obyek yang akan diteliti
b. Mengucapkan salam serta berkomunikasi dengan pendidik maupun
tenaga kependidikan yang berada di kantor.
B. Kegiatan Inti
a. Melakukan wawancara yang terstruktur dengan informan mengenai
standar isi yang ada di MA Al-Fathimiyah.
b. Mengumpulkan data yang telah diperoleh dari wawancara dan observasi.
C. Kegiatan Akhir
a. Menganalisis kekurang dan kelebihan di MA Al-Fathimiyah.
b. Mencari solusi sementara untuk permasalahan yang ada di standar isi.
c. Membuat laporan secara sistematis dari analisis data mengenai standar isi
di MA Al-Fathimiyah.
V. Sumber Data
1. Kepala sekolah MA Al-Fathimiyah.
2. Waka kurikulum MA Al-Fathimiyah.
3. Guru yang ada di MA Al-Fathimiyah.
VI. Evaluasi
Evaluasi dalam penelitian standar isi akan dilakukan pada tahap akhir penelitian
8 standar pendidikan, yang mana akan dilaksanakan sebuah program.
Rencana Pelaksanaan Praktik (RPP)

Nama Kelompok : 05

1. Taufiq Anas (ketua)


2. Nur Jannah (sekretaris)
3. Siska Zahrotul Hidayah
4. Subhan
5. Usman Ubaidillah

Nama Lembaga : MA Al-Fathimiyah

Pertemuan : III

Tanggal :-

I. Tujuan Pencapaian
Untuk mengetahui standar kompetensi kelulusan yang ada di MA Al-Fathimiyah
Banjarwati Paciran Lamongan.
II. Indikator Pencapaian
a.) Mengetahui standar kompetensi kelulusan minimal satuan pendidikan
menengah MA Al-Fathimiyah.
b.) Mengetahui standar kelulusan minimal kelompok mata pelajaran di MA Al-
Fathimiyah.
c.) Mengetahui standar kelulusan minimal mata pelajaran di MA Al-Fathimiyah.
d.) Mengetahui kelebihan dan kekurangan dalam standar kompetensi kelulusan di
MA Al-Fathimiyah.
e.) Mengetahui kalender pendidikan di MA Al-Fathimiyah.

III. Metode yang digunakan


1. Observasi
Dalam observasi ini kelompok 5 melakukan observasi terstruktur yang telah
dibagi dan ditentukan tempat dan waktunya.

Instrumen observasi
No Aspek yang akan di observasi Hasil observasi
1 Kualifikasi kelulusan
2 Raport peserta didik

2. Wawancara
Dalam hal ini kelompok 5 yang telah terbagi sesuai dengan bagian masing-
masing akan melakukan wawancara yang terstruktur.
.
Instrumen wawancara

No Indikator Pertanyaan Hasil


1. Mengetahui standar Bagaimana standar
kompetensi kelulusan kompetensi kelulusan
MA Al-Fathimiyah yang ada di MA Al-
Fathimiyah?
2. Mengetahui standar Bagaimana standar
kompetensi kelulusan kompetensi kelulusan
minimal kelompok minimal kelompok
pelajaran di MA Al- pelajaran di MA Al-
Fathimiyah Fathimiyah?
3. Mengetahui struktur Bagaimana struktur
kurikulum di MA Al- kurikulum yang ada di
Fathimiyah MA Al-Fathimiyah?
4 Mengetahui standar Bagaimana standar
kompetensi kelulusan kompetensi kelulusan
minimal mata pelajaran minimal mata pelajaran
di MA Al-Fathimiyah di MA Al-Fathimiyah?

3. Dokumentasi
Hasil dari wawancara terdahulu tadi agar data yang diperoleh valid, maka kita
dukung dengan data dokumentasi.

Instrumen Dokumentasi
No Data Sudah Belum
1 Kualifikasi kelulusan
2 Raport peserta didik

IV. Langkah-langkah
A. Kegiatan Awal
a. Mendatangi lembaga untuk mengetahui obyek yang akan diteliti
b. Mengucapkan salam serta berkomunikasi dengan pendidik maupun
tenaga kependidikan yang berada di kantor.
B. Kegiatan Inti
a. Melakukan wawancara yang terstruktur dengan informan mengenai
standar kompetensi kelulusan yang ada di MA Al-Fathimiyah.
b. Mengumpulkan data yang telah diperoleh dari wawancara dan observasi.
C. Kegiatan Akhir
a. Menganalisis kekurang dan kelebihan standar kompetensi kelulusan di
MA Al-Fathimiyah.
b. Mencari solusi sementara untuk permasalahan yang ada di kompetensi
kelulusan.
c. Membuat laporan secara sistematis dari analisis data mengenai standar isi
di MA Al-Fathimiyah.
V. Sumber Data
1. Kepala sekolah MA Al-Fathimiyah.
2. Waka kurikulum MA Al-Fathimiyah.
3. Guru yang ada di MA Al-Fathimiyah.
VI. Evaluasi
Evaluasi dalam penelitian standar kompetensi kelulusan akan dilakukan pada
tahap akhir penelitian 8 standar pendidikan, yang mana akan dilaksanakan
sebuah program.
Rencana Pelaksanaan Praktik (RPP)

Nama Kelompok : 05

1. Taufiq Anas (ketua)


2. Nur Jannah (sekretaris)
3. Siska Zahrotul Hidayah
4. Subhan
5. Usman Ubaidillah

Nama Lembaga : MA Al-Fathimiyah

Pertemuan : IV

Tanggal :-

I. Tujuan Pencapaian
Untuk mengetahui standar pendidik dan tenaga kependidikan yang ada di MA Al-
Fathimiyah Banjarwati Paciran Lamongan.
II. Indikator Pencapaian
a.) Mengetahui kriteria pendidik dan tenaga kependidikan di MA Al-Fathimiyah.
b.) Mengetahui kualifikasi akademik dan kompetensi pendidik dan tenaga
kependidikan di MA Al-Fathimiyah.
c.) Mengetahui pengawasan kepala sekolah kepada pendidik dan peserta didik di
MA Al-Fathimiyah.
d.) Mengetahui kelebihan dan kekurangan dalam standar pendidik dan tenaga
kependidikan di MA Al-Fathimiyah.
III. Metode yang digunakan
1. Observasi
Dalam observasi ini kelompok 5 melakukan observasi terstruktur yang telah
dibagi dan ditentukan tempat dan waktunya.

Instrumen observasi

No Aspek yang akan di observasi Hasil observasi


1 Kriteria pendidik dan tenaga kependidikan
2 Kualifikasi akademik dan kompetensi

2. Wawancara
Dalam hal ini kelompok 5 yang telah terbagi sesuai dengan bagian masing-
masing akan melakukan wawancara yang terstruktur
.
Instrumen wawancara

No Indikator Pertanyaan Hasil


1. Mengetahui kriteria Bagaimana kriteria
pendidik dan tenaga pendidik dan tenaga
kependidikan MA Al- kependidikan yang ada di
Fathimiyah MA Al-Fathimiyah?
2. Mengetahui kualifikasi Bagaimana kualifikasi
akademik dan akademik dan
kompetensi pendidik dan kompetensi pendidik dan
tenaga kependidikan di tenaga kependidikan di
MA Al-Fathimiyah MA Al-Fathimiyah?
3. Mengetahui pengawasan Bagaimana pengawasan
terhadap pendidik dan terhadap pendidik dan
tenaga kependidikan di tenaga kependidikan di
MA Al-Fathimiyah MA Al-Fathimiyah?

3. Dokumentasi
Hasil dari wawancara terdahulu tadi agar data yang diperoleh valid, maka kita
dukung dengan data dokumentasi.

Instrumen Dokumentasi

No Data Sudah Belum


1 Instrumen penilaian guru
2 Tenaga pendidik dan tenaga
kependidikan
IV. Langkah-langkah
A. Kegiatan Awal
a. Mendatangi lembaga untuk mengetahui obyek yang akan diteliti
b. Mengucapkan salam serta berkomunikasi dengan pendidik maupun
tenaga kependidikan yang berada di kantor.
B. Kegiatan Inti
a. Melakukan wawancara yang terstruktur dengan informan mengenai
standar pendidik dan tenaga kependidikan yang ada di MA Al-
Fathimiyah.
b. Mengumpulkan data yang telah diperoleh dari wawancara dan observasi.
C. Kegiatan Akhir
a. Menganalisis kekurang dan kelebihan standar pendidik dan tenaga
kependidikan di MA Al-Fathimiyah.
b. Mencari solusi sementara untuk permasalahan yang ada di standar
pendidik dan tenaga kependidikan.
c. Membuat laporan secara sistematis dari analisis data mengenai standar
pendidik dan tenaga kependidikan di MA Al-Fathimiyah.

V. Sumber Data
1. Kepala sekolah MA Al-Fathimiyah.
2. Tenaga kependidikan MA Al-Fathimiyah
3. Guru di MA Al-Fathimiyah.
4. Peserta didik MA Al-Fathimiyah.
VI. Evaluasi
Evaluasi dalam penelitian standar pendidik dan tenaga kependidikan akan
dilakukan pada tahap akhir penelitian 8 standar pendidikan, yang mana akan
dilaksanakan sebuah program.
Rencana Pelaksanaan Praktik (RPP)

Nama Kelompok : 05

1. Taufiq Anas (ketua)


2. Nur Jannah (sekretaris)
3. Siska Zahrotul Hidayah
4. Subhan
5. Usman Ubaidillah

Nama Lembaga : MA Al-Fathimiyah

Pertemuan :V

Tanggal :-

I. Tujuan Pencapaian
Untuk mengetahui standar proses yang ada di MA Al-Fathimiyah Banjarwati
Paciran Lamongan.
II. Indikator Pencapaian
a.) Mengetahui perencanaan proses pembelajaran di MA Al-Fathimiyah.
b.) Mengetahui pelaksanaan proses pembelajaran di MA Al-Fathimiyah.
c.) Mengetahui pengawasan proses pembelajaran di MA Al-Fathimiyah.
d.) Mengetahui kelebihan dan kekurangan dalam standar proses di MA Al-
Fathimiyah.
e.) Mengetahui penilaian hasil belajar di MA Al-Fathimiyah.
III. Metode yang digunakan
1. Observasi
Dalam observasi ini kelompok 5 melakukan observasi terstruktur yang telah
dibagi dan ditentukan tempat dan waktunya.

Instrumen observasi

No Aspek yang akan di observasi Hasil observasi


1 Perencanaan proses pembelajaran
2 Pelaksanaan proses pembelajaran
3 Pengawasan proses pembelajaran
2. Wawancara
Dalam hal ini kelompok 5 yang telah terbagi sesuai dengan bagian masing-
masing akan melakukan wawancara yang terstruktur.
.
Instrumen wawancara

No Indikator Pertanyaan Hasil


1. Mengetahui perencanaan Bagaimana perencanaan
proses pembelajaran MA proses pembelajaran
Al-Fathimiyah yang ada di MA Al-
Fathimiyah?
2. Mengetahui pelaksanaan Bagaimana pelaksanaan
proses pembelajaran di proses pembelajaran di
MA Al-Fathimiyah MA Al-Fathimiyah?
3. Mengetahui pengawasan Bagaimana pengawasan
proses pembelajaran di prose pembelajaran di
MA Al-Fathimiyah MA Al-Fathimiyah?

3. Dokumentasi
Hasil dari wawancara terdahulu tadi agar data yang diperoleh valid, maka kita
dukung dengan data dokumentasi.

Instrumen Dokumentasi

No Data Sudah Belum


1 Perencanaan proses pembelajaran
2 Pelaksanaan proses pembelajaran
3 Perangkat pembelajaran
4 Pengawasan proses pembelajaran

IV. Langkah-langkah
A. Kegiatan Awal
a. Mendatangi lembaga untuk mengetahui obyek yang akan diteliti
b. Mengucapkan salam serta berkomunikasi dengan pendidik maupun
tenaga kependidikan yang berada di kantor.
B. Kegiatan Inti
a. Melakukan wawancara yang terstruktur dengan informan mengenai
standar prosesvyang ada di MA Al-Fathimiyah.
b. Mengumpulkan data yang telah diperoleh dari wawancara dan observasi

C. Kegiatan Akhir
a. Menganalisis kekurang dan kelebihan standar proses di MA Al-
Fathimiyah .
b. Mencari solusi sementara untuk permasalahan yang ada di standar proses.
c. Membuat laporan secara sistematis dari analisis data mengenai standar
proses di MA Al-Fathimiyah.
D. Sumber Data
1. Kepala sekolah MA Al-Fathimiyah.
2. Waka kurikulum MA Al-Fathimiyah.
3. Guru MA Al-Fathimiyah.
4. Peserta didik MA Al-Fathimiyah.
E. Evaluasi
Evaluasi dalam penelitian standar proses akan dilakukan pada tahap akhir
penelitian 8 standar pendidikan, yang mana akan dilaksanakan sebuah program.
Rencana Pelaksanaan Praktik (RPP)

Nama Kelompok : 05

1. Taufiq Anas (ketua)


2. Nur Jannah (sekretaris)
3. Siska Zahrotul Hidayah
4. Subhan
5. Usman Ubaidillah

Nama Lembaga : MA Al-Fathimiyah

Pertemuan : VI

Tanggal :-

I. Tujuan Pencapaian
Untuk mengetahui standar sarana dan prasarana yang ada di MA Al-Fathimiyah
Banjarwati Paciran Lamongan.
II. Indikator Pencapaian
a.) Mengetahui kondisi sarana di MA Al-Fathimiyah.
b.) Mengetahui kondisi prasarana MA Al-Fathimiyah.
c.) Mengetahui administrasi sarana prasarana di MA Al-Fathimiyah.
d.) Mengetahui kendala dalam sarana prasarana di MA Al-Fathimiyah.
III. Metode yang digunakan
1. Observasi
Dalam observasi ini kelompok 5 melakukan observasi terstruktur yang telah
dibagi dan ditentukan tempat dan waktunya.

Instrumen observasi

No Aspek yang akan di observasi Hasil observasi


1 Jumlah sarana
2 Jumlah prasarana
3 Administrasi sarana dan prasarana

2. Wawancara
Dalam hal ini kelompok 5 yang telah terbagi sesuai dengan bagian masing-
masing akan melakukan wawancara yang terstruktur.
.
Instrumen wawancara

No Indikator Pertanyaan Hasil


1. Mengetahui kondisi dan Berapa sarana yang ada
jumlah sarana di MA Al- di MA Al-Fathimiyah?
Fathimiyah
2. Mengetahui kondisi dan Berapa prasarana di MA
jumlah prasarana di MA Al-Fathimiyah?
Al-Fathimiyah
3. Mengetahui administrasi Bagaimana administrasi
sarana dan prasarana di inventaris sarana
MA Al-Fathimiyah prasarana di MA Al-
Fathimiyah?

3. Dokumentasi
Hasil dari wawancara terdahulu tadi agar data yang diperoleh valid, maka kita
dukung dengan data dokumentasi.

Instrumen Dokumentasi

No Data Sudah Belum


1 Jumlah sarana
2 Jumlah prasarana
3 Administrasi sarana dan prasarana

IV. Langkah-langkah
A. Kegiatan Awal
a. Mendatangi lembaga untuk mengetahui obyek yang akan diteliti
b. Mengucapkan salam serta berkomunikasi dengan pendidik maupun
tenaga kependidikan yang berada di kantor.
B. Kegiatan Inti
a. Melakukan wawancara yang terstruktur dengan informan mengenai
standar sarana dan prasarana yang ada di MA Al-Fathimiyah.
b. Mengumpulkan data yang telah diperoleh dari wawancara dan observasi

C. Kegiatan Akhir
a. Menganalisis kendala dalam standar sarana dan prasarana di MA Al-
Fathimiyah.
b. Mencari solusi sementara untuk permasalahan yang ada di standar sarana
dan prasarana.
c. Membuat laporan secara sistematis dari analisis data mengenai standar
sarana dan prasarana di MA Al-Fathimiyah.

V. Sumber Data
1. Kepala sekolah MA Al-Fathimiyah.
2. Waka sarana prasarana MA Al-Fathimiyah.
3. Peserta didik MA Al-Fathimiyah.
VI. Evaluasi
Evaluasi dalam penelitian standar sarana prasarana akan dilakukan pada tahap
akhir penelitian 8 standar pendidikan, yang mana akan dilaksanakan sebuah
program.
Rencana Pelaksanaan Praktik (RPP)

Nama Kelompok : 05

1. Taufiq Anas (ketua)


2. Nur Jannah (sekretaris)
3. Siska Zahrotul Hidayah
4. Subhan
5. Usman Ubaidillah

Nama Lembaga : MA Al-Fathimiyah

Pertemuan : VII

Tanggal :-

I. Tujuan Pencapaian
Untuk mengetahui standar penilaian yang ada di MA Al-Fathimiyah Banjarwati
Paciran Lamongan.
II. Indikator Pencapaian
a.) Mengetahui mekanisme penilaian MA Al-Fathimiyah.
b.) Mengetahui prosedur penilaian di MA Al-Fathimiyah.
c.) Mengetahui instrumen penilaian di MA Al-Fathimiyah.
d.) Mengetahui kelebihan dan kekurangan dalam standar penilaian di MA Al-
Fathimiyah.

III. Metode yang digunakan


1. Observasi
Dalam observasi ini kelompok 5 melakukan observasi terstruktur yang telah
dibagi dan ditentukan tempat dan waktunya.

Instrumen observasi
No Aspek yang akan di observasi Hasil observasi
1 Mekanisme penilaian
2 Prosedur penilaian
3 Instrumen Penilaian
4 Syarat kelulusan

2. Wawancara
Dalam hal ini kelompok 5 yang telah terbagi sesuai dengan bagian masing-
masing akan melakukan wawancara yang terstruktur.
.
Instrumen wawancara

No Indikator Pertanyaan Hasil


1. Mengetahui mekanisme Bagaimana mekanisme
penilaian MA Al- penilaian yang ada di
Fathimiyah MA Al-Fathimiyah?
2. Mengetahui prosedur Bagaimana prosedur
penilaian di MA Al- penilaian di MA Al-
Fathimiyah Fathimiyah?
3. Mengetahui instrumen Bagaimana instrumen
penilaian di MA Al- penilaian di MA Al-
Fathimiyah Fathimiyah?
4. Mengetahui syarat Bagaiman syarat
kelulusan di MA Al- kelulusan di MA Al-
Fathimiyah Fathimiyah?
3. Dokumentasi
Hasil dari wawancara terdahulu tadi agar data yang diperoleh valid, maka kita
dukung dengan data dokumentasi.

Instrumen Dokumentasi

No Data Sudah Belum


1 Instrumen penilaian
2 Syarat kelulusan
IV. Langkah-langkah
A. Kegiatan Awal
a. Mendatangi lembaga untuk mengetahui obyek yang akan diteliti
b. Mengucapkan salam serta berkomunikasi dengan pendidik maupun
tenaga kependidikan yang berada di kantor.
B. Kegiatan Inti
a. Melakukan wawancara yang terstruktur dengan informan mengenai
standar penilaian yang ada di MA Al-Fathimiyah.
b. Mengumpulkan data yang telah diperoleh dari wawancara dan observasi

C. Kegiatan Akhir
a. Menganalisis kekurang dan kelebihan standar penilaian di MA Al-
Fathimiyah.
b. Mencari solusi sementara untuk permasalahan yang ada di standar
penilaian.
c. Membuat laporan secara sistematis dari analisis data mengenai standar
penilaian di MA Al-Fathimiyah.
V. Sumber Data
1. Kepala sekolah MA Al-Fathimiyah.
2. Waka kurikulum MA Al-Fathimiyah.
3. Guru MA Al-Fathimiyah.
VI. Evaluasi
Evaluasi dalam penelitian standar penilaian akan dilakukan pada tahap akhir
penelitian 8 standar pendidikan, yang mana akan dilaksanakan sebuah program.
Rencana Pelaksanaan Praktik (RPP)

Nama Kelompok : 05

1. Taufiq Anas (ketua)


2. Nur Jannah (sekretaris)
3. Siska Zahrotul Hidayah
4. Subhan
5. Usman Ubaidillah

Nama Lembaga : MA Al-Fathimiyah

Pertemuan : VIII

Tanggal :-

I. Tujuan Pencapaian
Untuk mengetahui standar pengelolaan yang ada di MA Al-Fathimiyah Banjarwati
Paciran Lamongan.
II. Indikator Pencapaian
a.) Mengetahui standar pengelolaan di MA Al-Fathimiyah.
b.) Mengetahui standar pengeloaan oleh pemerintah daerah di MA Al-Fathimiyah.
c.) Mengetahui kelebihan dan kekurangan dalam standar pengelolaan di MA Al-
Fathimiyah.
III. Metode yang digunakan
1. Observasi
Dalam observasi ini kelompok 5 melakukan observasi terstruktur yang telah
dibagi dan ditentukan tempat dan waktunya.

Instrumen observasi

No Aspek yang akan di observasi Hasil observasi


1 Perencanaan program
2 Pelaksanaan rencana kerja
3 Pengawasan dan evaluasi
4 Kepemimpinan sekolah
5 Sistem informasi manajemen

2. Wawancara
Dalam hal ini kelompok 5 yang telah terbagi sesuai dengan bagian masing-
masing akan melakukan wawancara yang terstruktur.

Instrumen wawancara

No Indikator Pertanyaan Hasil


1. Mengetahui perencanaan Bagaimana perencanaan
program di MA Al- program di MA Al-
Fathimiyah Fathimiyah ?
2. Mengetahui pelaksanaan Bagaimana pelaksanaan
rencana kerja di MA Al- kerja di MA Al-
Fathimiyah Fathimiyah?
3. Mengetahui pengawasan Bagaimana pengawasan
dan evaluasi di MA Al- dan evaluasi di MA Al-
Fathimiyah Fathimiyah?
4 Mengetahui Bagaimana
kepemimpina sekolah di kepemimpinan sekolah di
MA Al-Fathimiyah MA Al-Fathimiyah?
5 Mengetahui sistem Bagaimana sistem
informasi manajemen di informasi manajemen di
MA Al-Fathimiyah MA Al-Fathimiyah?
6 Mengetahui kendala Apakah ada kendala
dalam proses dalam proses
pengelolaan MA Al- pengelolaan MA Al-
Fathimiyah Fathimiyah?

3. Dokumentasi
Hasil dari wawancara terdahulu tadi agar data yang diperoleh valid, maka kita
dukung dengan data dokumentasi.
Instrumen Dokumentasi

No Data Sudah Belum


1 Perencanaan program kerja
2 Jadwal rapat/ siding
3 Lampiran hasil evaluasi
4 Sistem informasi manajemen

IV. Langkah-langkah
A. Kegiatan Awal
a. Mendatangi lembaga untuk mengetahui obyek yang akan diteliti
b. Mengucapkan salam serta berkomunikasi dengan pendidik maupun
tenaga kependidikan yang berada di kantor.
B. Kegiatan Inti
a. Melakukan wawancara yang terstruktur dengan informan mengenai
standar pengelolaan yang ada di MA Al-Fathimiyah.
b. Mengumpulkan data yang telah diperoleh dari wawancara dan observasi

C. Kegiatan Akhir
a. Menganalisis kendala standar pengelolaan di MA Al-Fathimiyah.
b. Mencari solusi sementara untuk permasalahan yang ada di standar
pengelolaan.
c. Membuat laporan secara sistematis dari analisis data mengenai standar
pengelolaan di MA Al-Fathimiyah.
V. Sumber Data
1. Kepala sekolah MA Al-Fathimiyah.
2. Waka kurikulum MA Al-Fathimiyah
3. Guru yang ada di MA Al-Fathimiyah.
4. Peserta didik MA Al-Fathimiyah.
VI. Evaluasi
Evaluasi dalam penelitian standar pengelolaan akan dilakukan pada tahap akhir
penelitian 8 standar pendidikan, yang mana akan dilaksanakan sebuah program.
Rencana Pelaksanaan Praktik (RPP)

Nama Kelompok : 05

1. Taufiq Anas (ketua)


2. Nur Jannah (sekretaris)
3. Siska Zahrotul Hidayah
4. Subhan
5. Usman Ubaidillah

Nama Lembaga : MA Al-Fathimiyah

Pertemuan : IX

Tanggal :-

I. Tujuan Pencapaian
Untuk mengetahui standar pembiayaan di MA Al-Fathimiyah Banjarwati Paciran
Lamongan.
II. Indikator Pencapaian
a.) Mengetahui pembiayaan operasional MA Al-Fathimiyah.
b.) Mengetahui pembiayaan personal di MA Al-Fathimiyah.
c.) Mengetahui kendala dalam standar pembiayaan di MA Al-Fathimiyah.
III. Metode yang digunakan
1. Observasi
Dalam observasi ini kelompok 5 melakukan observasi terstruktur yang telah
dibagi dan ditentukan tempat dan waktunya.

Instrumen observasi

No Aspek yang akan di observasi Hasil observasi


1 Pembiayaan operasional
2 Pembiayaan personal
2. Wawancara
Dalam hal ini kelompok 5 yang telah terbagi sesuai dengan bagian masing-
masing akan melakukan wawancara yang terstruktur.
.
Instrumen wawancara

No Indikator Pertanyaan Hasil


1. Mengetahui pembiayaan Bagaimana pembiayaan
operasional di MA Al- operasional di MA Al-
Fathimiyah Fathimiyah?
2. Mengetahui pembiayaan Bagaimana pembiayaan
personal di MA Al- personal di MA Al-
Fathimiyah Fathimiyah?

3. Dokumentasi
Hasil dari wawancara terdahulu tadi agar data yang diperoleh valid, maka kita
dukung dengan data dokumentasi.

Instrumen Dokumentasi

No Data Sudah Belum


1 Pembiayaan operasional
2 Pembiayaan personal

IV. Langkah-langkah
A. Kegiatan Awal
a. Mendatangi lembaga untuk mengetahui obyek yang akan diteliti
b. Mengucapkan salam serta berkomunikasi dengan pendidik maupun
tenaga kependidikan yang berada di kantor.
B. Kegiatan Inti
a. Melakukan wawancara yang terstruktur dengan informan mengenai
standar pembiayaan yang ada di MA Al-Fathimiyah.
b. Mengumpulkan data yang telah diperoleh dari wawancara dan observasi

C. Kegiatan Akhir
a. Menganalisis kendala standar pembiayaan di MA Al-Fathimiyah.
b. Mencari solusi sementara untuk permasalahan yang ada di standar
pembiayaan.
c. Membuat laporan secara sistematis dari analisis data mengenai standar
pembiayaan di MA Al-Fathimiyah.
V. Sumber Data
1. Kepala sekolah MA Al-Fathimiyah.
2. Kepala tata usaha MA Al-Fathimiyah.
3. Guru yang ada di MA Al-Fathimiyah.
VI. Evaluasi
Evaluasi dalam penelitian standar pembiayaan akan dilakukan pada tahap akhir
penelitian 8 standar pendidikan, yang mana akan dilaksanakan sebuah program.

Rencana Pelaksanaan Praktik (RPP)

Nama Kelompok : 05

1. Taufiq Anas (ketua)


2. Nur Jannah (sekretaris)
3. Siska Zahrotul Hidayah
4. Subhan
5. Usman Ubaidillah

Nama Lembaga : MA Al-Fathimiyah

Pertemuan : X-XIII

Tanggal :-

I. Tujuan Pencapaian
Untuk menganalisis 8 standar pendidikan dan program yang dibutuhkan di MA Al-
Fathimiyah Banjarwati Paciran Lamongan.
II. Indikator Pencapaian
a.) Mengetahui permasalahan 8 standar pendidikan MA Al-Fathimiyah.
b.) Mengetahui program yang dibutuhkan di MA Al-Fathimiyah.
c.) Menyusun program yang dibutuhkan di MA Al-Fathimiyah.

III. Metode yang digunakan


1. Diskusi kelompok
Dalam hal ini kelompok 5 akan melakukan diskusi kelompok untuk
merancang suatu program yang dibutuhkan oleh MA Al-Fathimiyah.
IV. Langkah-langkah
1. Melakukan diskusi kelompok.
2. Menganalisis permasalahan yang ada.
3. Membetuk rancangan program.
V. Sumber Data
1. Hasil observasi terdahulu.
2. Hasil wawancara terdahulu.
3. Dokumentasi terdahulu.
VI. Evaluasi
Evaluasi dalam pembuatan rancangan program adalah akan dilaksanakan sebuah
program.
Rencana Pelaksanaan Praktik (RPP)

Nama Kelompok : 05
1. Taufiq Anas (ketua)
2. Nur Jannah (sekretaris)
3. Siska Zahrotul Hidayah
4. Subhan
5. Usman Ubaidillah
Nama Lembaga : MA Al-Fathimiyah
Pertemuan : XIV-XVI

Tanggal :-

I. Tujuan Pencapaian
Untuk melaksanakan program berdasarkan hasil analisis 8 standar pendidikan,
evaluasi dan merancang atau menyelesaikan hasil program PLP di MA Al-
Fathimiyah Banjarwati Paciran Lamongan.
II. Indikator Pencapaian
Melaksanakan program berdasarkan hasil analisis 8 standar pendidikan, evaluasi
dan merancang atau menyelesaikan hasil program PLP di MA Al-Fathimiyah.
III. Metode yang digunakan
Kondisional
IV. Langkah-langkah
1. Melakukan program yang dilakukan.
2. Evaluasi program.
3. merancang atau menyelesaikan hasil program PLP
V. Sumber Data
1. Hasil diskusi rancangan pembuatan program.
VI. Evaluasi
Evaluasi yang dilakukan setelah pelaksanaan program adalah memperbaiki
kekurangan yang ada di MA Al-Fathimiyah.

Anda mungkin juga menyukai