Anda di halaman 1dari 1

Panjang :

Tidak terdapat karyawan yang mengalami stress selama bekerja di PT Politama Pakindo Ungaran

Pendek :

Seluruh karyawan dapat mengetahui bahwa stress kerja dapat menyebabkan masalah kesehatan
Seluruh karyawan dapat mengetahui masalah fisik akibat stress kerja

Seluruh karyawan dapat mengetahui masalah mental akibat stress kerja

Seluruh karyawan dapat mengetahui bahwa tidak menunda pekerjaan dapat mencegah terjadinya
stres kerja
Seluruh karyawan dapat merasa puas dengan adanya dukungan dari atasan

Menengah:
Seluruh karyawan memanfaatkan fasilitas kesehatan dengan optimal.

Pendidikan Kesehatan
1. Diskusikan dengan karyawan PT. Politama Pakindo Ungaran mengenai pengertian stres
kerja, tanda dan gejala stres kerja, penyebab stres kerja, dampak stres kerja dan cara mengatasi
stres kerja.
2. Rumuskan tujuan dalam program pendidikan kesehatan mengenai stres kerja.
3. Tekankan manfaat yang didapatkan dari dukungan keluarga (bercerita saat ada masalah) dan
mengalihkan masalah dengan olahraga, jalan-jalan atau berwisata untuk mencegah stres
kerja.

Anda mungkin juga menyukai