Anda di halaman 1dari 1

Kasus Mentoring 2

General Learning Objective Mood Disorder

Seorang laki-laki usia 24 tahun datang ke Poli Keperawatan Jiwa, pasien mengeluh mudah
lelah dan tidak memiliki motivasi lagi untuk hidup. Pasien mengatakan sangat tertekan dan
tidak memiliki teman untuk sekedar bercerita atau berbagi. Hal ini terjadi karena sejak kecil
klien mendapatkan pola asuh yang permisif dan tidak pernah mendapat penghargaan dari
orang tuanya. Klien sudah pernah melakukan percobaan bunuh diri, namun hal tersebut tidak
pernah berhasil. Saat ini kondisi klien sangat tidak terawat, badan bau, pakaian sangat kotor
dan banyak bekas sayatan di tangan kanan kirinya. Setelah perawat melakukan pengkajian,
klien mengatakan bahwa 2 tahun lalu klien pernah dirawat di RSJ dengan diagnose Bipolar.
Klien tidak pernah minum obat dan tidak mau melakukan terapi.

Learning Objective
1. Pengertian mood disorder
2. Proses terjadinya mood disorder
3. Macam-macam mood disorder
(Depresiv, bipolar
4. Masalah keperawatan yang timbul
pada mood disorder (MD)
5. Asuhan keperawatan pada klien
dengan MD

Anda mungkin juga menyukai