Anda di halaman 1dari 3

Alat dan Bahan

Bahan
1. Telur Bebek

2. Air putih 2,5 Liter

3. Garam 1 Kg

Alat
1. Panci

2. Sendok
Cara Pembuatan
1. Pastikan kita telah memakai telur bebek untuk membuat telur asin ini

2. Cuci telur agar bersih


3. Selanjutnya siapkan air 2,5 Liter
4. Panaskan air itu degan menggunakan panci dan kompor
5. Sembari menunggu air mendidih, amplas telur agar pori-pori telur agak terbuka
dan lebih mudah menyerap air garam

6. Apabila air mulai mendidih, masukkan garam sedikit demi sedikit sambil aduk

7. Apabila garam dan air telah menyatu menjadi larutan, matikan kompor dan
tunggu air mulai mendingin
8. Apabila air telah lumayan dingin, maka masukkan telur ke dalam larutan garam
satu persatu
9. Lalu diamkan telur bersama larutan tersebut selama 10 hari

10. Setelah 10 hari, ambil dan telur siap dimakan

Anda mungkin juga menyukai