Anda di halaman 1dari 2

Nama : Dita Oktaviana Hapsari

Kelas : IA Keperawatan

NIM : 1440118018

AssalamualaikumWr.Wb

Alhamdulillah hirabbil a’lamin assalatuwasamua’asrafil ambiya’i walmurssalin sayyida


muhammadin wa’ala alihi wasahbihi aj’ma’in ammaba’du

Yang terhormat Direktur Akes Rustida Ibu Anis Yuliastutik, S.Kep, Ns, M.Kes

Yang terhormat Wakil Direktur Bidang Akademik Bpk. Eko Prabowo, S.Kep, Ns, M.Kes

Yang terhormat Wakil Direktur Bidang Kemahasiswaan dan Keuangan Ibu Sayekhtiningsih,
SST, MM

Yang terhormat Ka. Prodi dan Sek. Prodi DIII Keperawatan Akes Rustida

Yang terhormat Ka. Prodi dan Sek. Prodi DIII Kebidanan Akes Rustida

Segenap Dosen Civitas Akademika Akademi Kesehatan Rustida

Teman-teman mahasiswa baik dari Prodi DIII Keperawatan maupun Kebidanan Akademi
Kesehatan Rustida

Puji syukur Kehadirat Allah SWT, karena atas rahmat serta hidayahnya kita dapat berkumpul
dalam rangka pemilihan anggota baru BEM AKES RUSTIDA dalam keadaan sehat wal’afiat.
Sholawat serta salam tercurahkan kepada junjungan kita Nabi Besar Muhammad SAW. Yang
telah membimbing menuntun kita dari zaman jahiliyah menuju zaman islamiyah ini, yang
mana kita juga tunggu syafaatnya di yaumul qiyamah nanti.

Saudara-saudaraku, menjadi sosok pemimpin yang hebat bukanlah sesuatu hal yang mudah.
Untuk mencapai hal tersebut kita membutuhkan modal yang harus terbendaharai. Tak sekedar
nyali, namun asa untuk meraih mimpi agar terwujud suatu organisasi yang dapat memberi
kesan edukasi, non edukasi, inspirasi, serta fantasi bagi mahasiswa atau mahasiswi anggota
organisasi.

Siapa sih yang disebut pemimpin? Yang disebut pemimpin adalah seseorang yang dapat
mempengaruhi atau mengajak anggotanya untuk menuju, mewujudkan, melaksanakan suatu
tujuan. Menghargai adalah hal yang paling sederhana yang wajib dimiliki oleh seorang
pemimpin. Jika seorang pemimpin tidak dapat melakukan proses penghargaan, maka seorang
pemimpin tidak akan memiliki sikap saling mengerti dan memahami. Secara jelas dalam
hadist bahwa “barang siapa yang menghargai orang lain maka orang lain akan menghargai
dirinya”. Memang tidak mudah untuk menjadi seorang yang mudah mengapresiasi, namun
dengan cara menghargai orang lain walaupun dari hal yang bersifat kecil namun berdampak
besar. Sebuah persepsi dalam diri saya mengatakan “langkah kecil yang baik akan
menghasilkan hal besar yang lebih baik pula”. Bukan hanya menghargai, sifat tanggung
jawab dan disiplin patut kita tanamkan pada diri seorang pemimpin yang akan jadi tauladan.

Alhamdulillah kegiatan dalam rangka pemilihan anggotan baru BEM AKES RUSTIDA telah
tiba, siapapun yang terpilih ini merupakan sebuah anugerah dan kepercayaan. Oleh karena
itu, jangan sesekali menghilangkan kepercayaan tersebut, apabila ada 1 kesalahan maka 1000
kepercayaan akan hilang. Kami harapkan nantinya dapat menjalankan visi misi yang sudah
ada untuk dijadikan sebagai pedoman dalam menjalankan tugas-tugasnya agar lebih baik dari
sebelumnya. Jadikan dirimu seorang pemimpin yang istiqomah, jalani amanah dengan penuh
keikhlasan. Karena dengan ikhlas semua akan menjadi barokah dan bermanfaat.

Terima Kasih kepada Direktur dan Dosen serta semua pihak yang terkait mendukung
kegiatan pemilihan anggota baru BEM AKES RUSTIDA 2019/2020/

Mungkin itu saja sedikit pengantar yang dapat saya sampaikan, semoga bermanfaat. Apabila
banyak kesalahan kata yang kurang berkenan saya mhon maaf yang sebesar-besarnya. Akhiru
kallam wabillahi taofiq walhidayah

Wassalamu’alaikum Wr.Wb

Anda mungkin juga menyukai

  • Puisi Humaniora
    Puisi Humaniora
    Dokumen1 halaman
    Puisi Humaniora
    Hap Sari
    Belum ada peringkat
  • Tugas Menulis Cerpen
    Tugas Menulis Cerpen
    Dokumen2 halaman
    Tugas Menulis Cerpen
    Hap Sari
    Belum ada peringkat
  • CERPEN
    CERPEN
    Dokumen2 halaman
    CERPEN
    Hap Sari
    Belum ada peringkat
  • Bacaan
    Bacaan
    Dokumen4 halaman
    Bacaan
    Tan Gabriel Andromeda
    Belum ada peringkat
  • Oreo Goreng
    Oreo Goreng
    Dokumen2 halaman
    Oreo Goreng
    Hap Sari
    Belum ada peringkat
  • Pidato B.indo
    Pidato B.indo
    Dokumen2 halaman
    Pidato B.indo
    Hap Sari
    Belum ada peringkat
  • Bacaan
    Bacaan
    Dokumen4 halaman
    Bacaan
    Tan Gabriel Andromeda
    Belum ada peringkat
  • Perawat Baik
    Perawat Baik
    Dokumen2 halaman
    Perawat Baik
    Hap Sari
    Belum ada peringkat
  • Pidato B.indo
    Pidato B.indo
    Dokumen2 halaman
    Pidato B.indo
    Hap Sari
    Belum ada peringkat
  • Pidato B.indo
    Pidato B.indo
    Dokumen2 halaman
    Pidato B.indo
    Hap Sari
    Belum ada peringkat
  • Makalah ITP Kelompok 5
    Makalah ITP Kelompok 5
    Dokumen12 halaman
    Makalah ITP Kelompok 5
    Hap Sari
    Belum ada peringkat