Anda di halaman 1dari 2

KESEHATAN DAN KESELAMATAN KERJA

BAGI PETUGAS LABORAORIUM


No. Dukumen : 440/122/SOP.06/2019

No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :

Halaman : 1/2
Plt KEPALA UPT
PUSKESMAS TRAJENG
KOTA PASURUAN
drg. Dian Puspita Maryani
NIP. 19770120 201001 2 010

1. Pengertian Kesehatan dan keselamatan kerja (K3) laboratorium merupakan bagian


pengelolaan laboratorium secara keseluruhan
Upaya kesehatan dan keselamatan kerja di laboratorium
Ketentuan-ketentuan pemakaian alat pelindung diri saat bekerja di
laboratorium
2. Tujuan Sebagai acuan petugas laboratorium Puskesmas Trajeng dalam
melaksanan kesehatan dan keselamatan kerja bagi petugas laboratorium
3. Kebijakan SK Plt UPT Puskesmas Trajeng Nomor: 440/14/423.104.06/2019 tentang
Penunjang Pelayanan Klinis UPT Puskesmas Trajeng
4. Referensi - Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 37 Tahun 2002 tentang
Penyelenggaraan Laboratorium Pusat Kesehatan Masyarakat
- Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 43 Tahun 2003 tentang cara
Penyelenggaraan Laboratorium Klinik Yang Baik
5. Prosedur/ 1. Petugas laboratorium memperlakukan setiap specimen sebgaau bahan
Langkah- infeksius
langkah 2. Petugas laboratorium diwajibkan memakai alat pelindung diri (jas
laboratorium, masker, sarung tangan, alas kaki tertutup) selama
bekerja
3. Petugas laboratorium mencuci tangan secara higienis sebelum dan
setelah selesai melakukan aktifitas laboratorium
4. Petugas laboratorium melepaskan jas laboratorium sebelum
meninggalkan ruang laboratorium
5. Petugas laboratorium tidak makan, minum dan merokok di ruang
pemeriksaan
6. Petugas laboratorium selalu menjaga kebersihan tempat kerja
7. Petugas laboratorium segera membersihkan apabila ada tumpahan
8. Petugas laboratorium melaporkan
9. Petugas laboratorium membuang sampah medis dan non medis sesuai
dengan tempat yang telah ditentukan
KESEHATAN DAN KESELAMATAN KERJA
BAGI PETUGAS LABORAORIUM
No. Dukumen : 440/122/SOP.06/2019

No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :

Halaman : 2/2
Plt KEPALA UPT
PUSKESMAS TRAJENG

KOTA PASURUAN

drg. Dian Puspita Maryani


NIP. 19770120 201001 2 010

6. Unit terkait a. Laboratorium


b. Kesling

7. Rekaman Historis Perubahan


No Yang dirubah Isi Perubahan Tgl. Mulai diberlakukan.

Anda mungkin juga menyukai