Anda di halaman 1dari 1

Metode perencanaan Epidemiologi

Metode epidemiologi didasarkan pada jumlah kunjungan, frekuensi penyakit dan standar
pengobatan. Langkah-langkah pokok dalam metode ini adalah sebagai berikut : menentukan
jumlah penduduk yang akan dilayani, menentukan jumlah kunjungan kasus
berdasarkan frekuensi penyakit, menyediakan standar pengobatan yang digunakan untuk
perencanaan dan menghitung perkiraan kebutuhan obat dan penyesuaian kebutuhan obat dengan
alokasi dana.
Metode epoidemiologi lebih digunakan untuk kasus penyakit cancer karena obat – obat yang
digunakan memiliki harga yang relative mahal dan sering mengalami siklus terputus dalam
penggunaannya. Pada perencanaan menggunakan metode epidemiologi pihak gudang logistic
berkoordinasi dengan satelit kemoterapi dengan meminta data pasien dan obat – obat sitostatika
yang akan digunakan untuk Menentukan jumlah kunjungan kasus berdasarkan frekuensi penyakit
, selanjutkan pihak gudang logistic akan mengevaluasi kembali data pasien dan obat obat yang
diminta kemudian dilakukan perencanaan melalui ULP.
Rumus metode epidemiologi yang telah disederhanakan :

CT = (CE x T) + SS – Sisa Stock

Keterangan :

CT = Kebutuhan per periode waktu.

CE = Perhitungan standar pengobatan.

T = Lama kebutuhan (bulan/ tahun).

SS = safety stock.

Anda mungkin juga menyukai