Anda di halaman 1dari 7

KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT MEDIKA STANNIA

NOMOR : 005/PT.RSBT/SK-1300/16.KRY

TENTANG
ROTASI JABATAN KARYAWAN
RUMAH SAKIT MEDIKA STANNIA
A/N Sdri. NUDIA NASHITA, Amd. Kep

DIREKTUR RUMAH SAKIT MEDIKA STANNIA

MENIMBANG : a. Bahwa berdasarkan Memo dari Kabid. Pelayanan Medis


Nomor : 004/MO-tim AKRE/16 Perihal : Usulan
Penggantian IPCN, maka dipandang perlu untuk melakukan
Pengangkatan jabatan terhadap karyawan atas nama Sdri.
Nudia Nashita, Amd. Kep;

b. bahwa hal tersebut dilakukan dengan memperhatikan


pengalaman, kemampuan dan kecakapan karyawan tersebut;

c. bahwa untuk maksud tersebut diatas perlu ditetapkan dengan


Surat Keputusan Direktur Rumah Sakit Medika Stannia.

MENGINGAT : 1. Undang-undang nomor 40 tahun 2007 tentang Perseroan


Terbatas;

2. Undang-undang nomor 44 tahun 2009 tentang Rumah Sakit;

3. Akta Notaris Irma Devita Purnamasari, S.H., M.Kn. nomor


34.- tanggal 18 Desember 2014 tentang Pendirian PT. Rumah
Sakit Bakti Timah;

4. Surat Keputusan Direksi PT. Rumah Sakit Bakti Timah


Nomor : 001/PT.RSBT/SK-0000/16 tentang Penetapan
Struktur Organisasi Rumah Sakit Medika Stannia pada PT.
Rumah Sakit Bakti Timah;

5. Surat Keputusan Direksi PT. Rumah Sakit Bakti Timah


Nomor : 018/PT.RSBT/SK-0000/15 tentang Pengangkatan
Direktur RS. Medika Stannia Sungailiat di Lingkungan PT.
Rumah Sakit Bakti Timah atas nama Sdr. dr. Nursakti Awan
Adhi, MM.
MEMUTUSKAN

MENETAPKAN :
PERTAMA : Memindahkan Sdri. Nudia Nashita, Amd. Kep. dari jabatan lama
selaku kepala perawat ICU menjadi IPCN (Insfection Preventif and
Control Nurse) Rumah Sakit Medika Stannia;

KEDUA : Tugas dan tanggung jawab IPCN Rumah Sakit Medika Stannia
tercantum dalam Lampiran Surat Keputusan ini.

KETIGA : Sehubungan dengan keadaan dan atau demi kepentingan Rumah


Sakit Medika Stannia, sewaktu-waktu karyawan tersebut dapat
dipindahkan ke Unit Kerja yang lain di lingkungan Rumah Sakit
Medika Stannia dan Klinik Medika Stannia Belinyu;

KEEMPAT : Surat Keputusan ini berlaku mulai tanggal 01 Maret 2016, dengan
ketentuan apabila di kemudian hari terdapat kekeliruan dalam surat
keputusan ini, maka akan dilakukan pembetulan sebagaimana
mestinya.

DITETAPKAN DI : SUNGAILIAT
PADA TANGGAL : 22 FEBRUARI 2016
RUMAH SAKIT MEDIKA STANNIA
Direktur,

dr. Nursakti Awan Adhi, MM

Tembusan :
1. Wadir Umum & Pelayanan Medik
2. Kabid. Pelayanan Medis
3. Ketua Komite PPI
4. Arsip
LAMPIRAN
KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT MEDIKA STANNIA
NOMOR : 005/PT.RSBT/SK-1300/16. KRY, TANGGAL : 22 FEBRUARI 2016

TENTANG

URAIAN TUGAS IPCN

RUMAH SAKIT MEDIKA STANNIA

IPCN (Insfection Preventif and Control Nurse)


NAMA JABATAN :

TUGAS POKOK : Sebagai Perawat penghubung yang bekerja Purna waktu, bertugas

khusus di bidang Infeksi atau Infeksi akibat pelayanan kesehatan.

URAIAN TUGAS : 1. PERAN DAN FUNGSI

a. Praktisi klinis ( mengunjungi areaa klinik )


 Mengkaji status Pasien;
 Memberikan saran kepada staf sehubungan dengan
adanya tanda dan gejala Infeksi;
 Menganjurkan melakukan teknik yang benar dalam
rangka mencegah Infeksi;
 Mengidentifikasi Strategik PPI;
 Memonitor dan Mengidentifikasi dalam Prosedur
tindakan, penempatan pasien Infeksi atau resiko Infeksi,
Discharged Planning;
 Berpartisipasi dalam memantau penggunaan
Antimikroba. .
b. Surveiyor
 Membuat perencanaan Surveilans;
 Membuat Format Surveilans;
 Mengumpulkan data Surveilans;
 Menghitung Rate Insiden Infeksi;
 Menganalisis, Mengintrepretasi, dan menginformasikan
Insiden Rate Infeksi;
 Menggunakan Teknik Statistik yang tepat untuk
menggambarkan data rate Infeksi;
 Menggunakan Tabel, Graph, Chart dalam pelaporan
tulisan;
 Mengevaluasi data Surveilans.
c. Investigator
 Mengidentifikasi dan menginvestigasi KLB;
 Menginvestigasi dan menindak lanjuti Staf, Pasien,
Pengunjung yang terpapar atau tertusuk Jarum tajam
atau benda tajam lainnya bekas pakai;
d. Manajer
 Merencanakan, membuat, memonitor dan mengevaluasi,
mengembangkan serta mervisi Program, kebijakan SOP
PPI bersama Komite PPI;
 Mengujakan Peralatan, Personil dan sumber-sumber
untuk Program PPI;
 Mengajukan Teknik yang benar mengambil, mengirim
dan menyimpan Spesimen;
 Mengajukan kepada Staf Administratif tentang Implikasi
dalam Arsitektur renovasi atau pembangunan Gedung;
 Menyiapkan laporan kegiatan bulanan, triwulan, tahunan
Program PPI;
 Mempertimbangkan Cost Effectiveness dalam membuat
rekomendasi PPI.
e. Edukator
 Mengkaji kebutuhan Pendidikan staf, pasien, dan
pengunjung Rumah Sakit dalam upaya PPI;
 Memberikan Pendidikan kepada Staf, Pasien, dan
Pengunjung Rumah Sakit tentang PPI;
 Mengembangkan tujuan, Objektif dan rencana
pembelajaran untuk kebutuhan Pendidikan dalam
Program PPI;
 Mengembangkan kemampuan dan Evaluasi pelaksanaan
dalam upaya PPI;
 Mengembangkan Prinsip belajar dewasa dalam
pengembangan Strategik Pendidikan;
 Berpatisipasi dalam Program Orientasi kepada Staf.
f. Konsultan
 Memberikan Konsultasi kepada Individu, Staf, Pasien
dan Pengunjung Rumah Sakit tentang PPI;
 Memberikan Konsultasi tentang Konpensasi Staf
berhubungan dengan terpaparnya Infeksi;
g. Auditor
 Melakukan Audit tentang program PPI:
 Kepatuhan kebersihkan tangan;
 Kepatuhan membuang Limbah;
 Fasilitas kebesihan tangan
 Bundles HAIs
 Pelaksanaan PPI lainnya.
h. Advokator
 Memberikan saran tentang pembatasan kerja bagi
karyawan yang terpapar Infeksi;
 Menganjurkan kepada semua petugas agar samua
melapor jika ada tertusuk jarum atau benda tajam;
 Menindak lanjuti Staf, Pasien, dan Pengunjung yang
terpapar Infeksi.

i. Koordinator
 Melaksanakan Koordinasi PPI dengan Lintas Sektoral;
 Kolaborasi dengan dokter karyawan dalam Program
Immunisasi Staf;
 Mengkoordinasikan dengan Menejemen resiko dalam
Investigasi pasien yang klaim dangan Infeksi;
 Sebagai penghubung staf, dokter, petugas lainnya yang
berhubungan dengan PPI;
 Mengkoordinasikan pemanpilan Pasilitas atau
memperbaiki Kualitas kegiatan sehubungan dangan
upaya PPI;
 Mengkomunikasikan Metode, Teknologi baru dalam
PPI;
 Mengkomunikasikan sumber Informasi dan Akreditasi
yang dibutuhkan;
 Mengkomunikasikan penemuan baru dan anjuran
Komite kepada orang yang perlu;
 Mengkomunikasikan kebijakan dan Prosedur tindakan
PPI;
 Mempromosikan Program PPI dengan Institusi lainnya;
 Mengkomunikasikan Teknik yang Efektif dalam usaha
PPI kepada staf.

j. Motivator
 Memotivasi staf, pasien, dan pengunjung serta
masyarakat Rumah Sakit untuk melaksanakan PPI yang
baik dan benar;

k. Evaluator ( Input, proses, Output )


 Melakukan Pengukuran pencapaian Program PPI;
 Evaluasi Lingkungan, Produk, Peralatan dan Gedung
Rumah Sakit;
 Evaluasi data Entry Komputer untuk Program PPI;
 Evaluasi Efektifitas hasil pembelajaran PPI;
 Melaksanakan Evaluasi dan Perbaikan dalam usaha PPI;
 Evaluasi penggunaan Teknik baru dalam usaha PPI;
 Evaluasi secara Periodik Keefektifan dari Surveilans dan
Modifikasi ( bila perlu ).

l. Peneliti
 Melaksanakan Penelitian terhadap terjadinya Infeksi;
 Melakukan penelitian dalam upaya PPI;
 Berpartisipasi dalam proyek penelitian PPI ataupun
terjadinya Infeksi;

m. Member
 Menjadi member dan berpartisipasi di berbagai Profesi
yang berhubungan dengan PPI;
 Mengikuti pertemuan Ilmiah Profesi;
 Berpatisipasi di berbagai organisasi untuk meningkatkan
pengetahuan;
 Meningkatkan dan mempertahankan pengetahuan PPI
yang mutakhir melalui Networking, Literatur, pertemuan
Profesi.
PERSYARATAN a. Pendidikan

JABATAN : 1. Perawat dengan Pendidikan Minimal D3 dan memiliki


Sertifikasi Pelatihan PPI;
2. Memiliki Komitmen dibidang Pencegahan dan Pengendalian
Infeksi;
3. Memiliki pengalaman sebagai kepala ruangan atau setara;

4. Memiliki kemampuan Leadership, Inovatif, dan Confidence;

5. Bekerja Purna waktu

TANGGUNG JAWAB : a. Secara administratif dan fungsional bertanggung jawab kepada

Direktur Rumah Sakit Medika Stannia;

RUMAH SAKIT MEDIKA STANNIA


Direktur,

dr. Nursakti Awan Adhi, MM.

Anda mungkin juga menyukai