Anda di halaman 1dari 1

Pentingnya Memiliki Akun Email di Era Digital

Email merupakan singkatan dari Electronik Mail atau surat elektronik.


Lebih jauh, pengertian email atau electronik mail atau surat elektronik adalah
salah satu jenis layanan internet yang dapat diggunakan untuk berkirim surat atau
file secara elektronik. Dengan menggunakan email kita hanya mebutuhkan waktu
ssebentar agar dokumen yang dikirimkan sampai ketujuan dan tidak perlu
menunggu waktu hingga berhari-hari. Tiap pengguna internet dapat memiliki
lebih dari satu akun email seperti halnya setiap orang bisa memiliki lebih dari satu
nomor HP.

Manfaat dan kegunaan email bagi setiap orang berbeda-beda atau relatif.
Diera informasi ini akun email atau biasa kita sebut email, sangat penting bagi
seorang pengguna internet atau netter. Tanpa email seorang netter tidak akan bisa
berbuat apa-apa, karena email merupakan pusat aktifitas pengguna internet.
Segala sesuatu layanan online di internet meminta alamat email.

Beberapa manfaat dan kegunaan email yang sering digunakan diantaranya


sebagai akses bergabung ke situs jejaring sosial, akses dunia pendidikan yang
lebih luas, akses dunia kerja secara langsung, sarana promosi produk barang atau
jasa, dan media pengiriman surat/dokumen.

1. Akses bergabung ke situs jejaring sosial


Bagi kita yang suda terbiasa menggunakan internet, keberadaan
situs jejaring sosial seperti facebook, google, instagram, twitter, youtube
tidaklah asing. Bahkan hampir semua yang mengenal internet ini memiliki
akun jejaring sosial tersebut, dan untuk registrasi atau memiliki akun
jejaring tersebut kita membutuhkan akun email sebagai syarat registrasi
yang penting.

Anda mungkin juga menyukai