Anda di halaman 1dari 4

DUNIA KEPERAWATAN

Sunday, June 23, 2013

SAtuan Acara Penyuluhan (SAP) Space Occupiying Lession (SOL)

SATUAN ACARA PENYULUHAN

Pokok Bahasan : Gangguan Sistem Neurologi

Sub Pokok Bahasan : SOL ( Space Occupying lesion )

Sasaran : Klien dan/atau keluarga

Waktu : 15 menit

Tempat : Ruang Melati RSUD R Syamsudin, SH Sukabumi

A. Analisa Situasi

Penyuluhan dilakukan di Ruang Melati RSUD R Syamsudin, SH, pemberi penyuluhan dan sasaran duduk
berhadapan.

B. Tujuan Instruksional Umum

Setelah dilakukan penyuluhan diharapkan klien dan/atau mampu mengetahui tentang penyakit SOL ..

C. Tujuan Instruksional Khusus

Setelah dilakukan penyuluhan diharapkan klien dapat menyebutkan

1. Pengertian SOL dengan kata – kata sendiri


2. Menyebutkan penyebab SOL

3. Menyebutkan tanda dan gejala

4. Menyebutkan komplikasi yang diakibatkan SOL

5. Menyebutkan pemeriksaan SOL

D. Metode

· Ceramah dan Tanya jawab

E. Media

· Leaflet dan power point

F. Kegiatan Penyuluhan

Waktu

Kegiatan Penyuluhan

Kegiatan Sasaran

2 Menit

Pembukaan :

1. Mengucap salam

2. Menjelaskan Tujuan, Isi, dan Proses

3. Evaluasi awal

1. Menjawab salam

2. Mendengarkan

3. Menjawab pertanyaan

10 Menit
Penyampaian isi materi :

1. Menjelaskan Penertian SOL .

2. Menyebutkan Tanda dan gejala SOL

3. Menyebutkan Penyebab SOL.

4. Menyebutkan aktivitas yang harus dilakukan penderita SOL.

5. Menyebutkan aktivitas yang tidak boleh dilakukan

6. Menjelaskan cara pencegahan luka SOL

Memperhatikan

3 Menit

Penutup :

1. Memberikan kesempatan untuk bertanya

2. Memberikan evaluasi secara lisan


3. Mengucapkan salam

1. Mengajukan pertanyaan

2. Menjawab pertanyaan

3. Menjawab salam

G. Evaluasi

Evaluasi dilaksanakan dengan memberikan pertanyan sebagai berikut :

1. Sebutkan pengertian SOL ?

2. Sebutkan penyebab SOL ?

3. Sebutkan tanda dan gejala ?

4. Sebutkan komplikasi yang diakibatkan SOL ?

5. Sebutkan pemeriksaan SOL ?

Anda mungkin juga menyukai