Anda di halaman 1dari 6

PRAKTIKUM 7

Navigasi dan Olah Data

A. TUJUAN
Tujuan dari praktikum ini adalah:
1. Mampu memahami, menjelaskan dan menuliskan code untuk proses olah data : CRUD
(Create,Read,Update,Delete) Data
2. Mampu memahami, menjelaskan dan menuliskan code untuk navigasi control

B. ALAT DAN BAHAN


Alat dan Bahan yang digunakan pada praktikum ini adalah:
1. Visual Studio 2015
2. Sistem Operasi
3. Ms.SQL Server 2008
4. Modul Praktikum

C. PRAKTIKUM
1. Buka kembali project Penjualan yang telah dibuat di praktikum sebelumnya,
modifikasi tampilan menjadi seperti berikut :

BtnSimpan

BtnBatal

LblBaris
BtnSelesai

BtnAwal BtnAkhir
BtnNaik BtnTurun
2. Melengkapi fungsi cariData dan membuat fungsi kodebaru di ClsCtlBarang.vb

3. Mengatur Navigasi FormBarang.vb


Menambahkan deklarasi variabel dan fungsi lokal pada formBarang
Lengkapi bagian code yang kosong pada event-event berikut sesuai petunjuk !

Atur textbox kode menjadi disable

Menutup formbarang
>> kosongkan textbox nama,harga dan stok
>> isi textbox kode dengan memanggil fungsi
kodebaru dari clsctlBarang.vb
>> posisikan cursor di textbox nama

>> panggil fungsi aturbutton dengan nilai false


>> posisikan cursor ke textbox nama
>> set nilai modeproses menjadi 2

>> panggil fungsi refreshgrid


>> panggil fungsi aturbutton dengan nilai true
>> set nilai modeproses menjadi 0

Ketikkan masing-masing event dibawah ini :


4. Run aplikasi untuk uji coba!
Jika ujicoba sudah OKE lanjutkan untuk coding Olah data
5. Melengkapi fungsi insertData, UpdateData dan deleteData di ClsCtlBarang.vb
6. Menambahkan fungsi cekdatadireferensi di ClsCtlBarang.vb

7. Melengkapi event BtnSimpan dan BtnHapus di FormBarang.vb

8. Run Project, testing semua fitur didalam form barang!


Catatan :
>> jika aplikasi digunakan oleh multiuser fungsi generate kode baru (kodebaru)
dipanggil didalam fungsi insertdata pada ClsCtlBarang, tidak dimunculkan dan tidak di
set didalam form
>> text yang dieksekusi pada oledbcommand dapat berupa pemanggilan stored
procedure , function maupun view dari database

Anda mungkin juga menyukai