Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KOTA SURABAYA

DINAS KESEHATAN
UPTD. PUSKESMAS GUNUNG ANYAR
Jl. Gunung Anyar Timur No. 70 Surabaya
Telp. (031) 8707475

PENETAPAN KEPALA UPTD PUSKESMAS GUNUNG ANYAR


KOTA SURABAYA
NOMOR : 440/C.IX.SP.0002.01/436.7.2.36/2019

TENTANG
PERUBAHAN PENETAPAN KEPALA UPTD PUSKESMAS GUNUNG ANYAR NOMOR:
440/C.IX.SP.0056.01/436.6.3.37/2016
PENANGANAN KEJADIAN TIDAK DIHARAPKAN (KTD), KEJADIAN TIDAK
CIDERA (KTC), KONDISI POTENSI CIDERA (KPC), DAN KEJADIAN NYARIS
CIDERA (KNC) PUSKESMAS GUNUNG ANYAR

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA,


KEPALA UPTD PUSKESMAS GUNUNG ANYAR,
Menimbang : a. bahwa terdapat perubahan peraturan penyusunan dokumen di
UPTD Puskesmas Gunung Anyar;
b. bahwa Kejadian Tidak diharapkan (KTD), Kejadian Tidak
Ditetapkan
Cidera (KTC), Kejadian Potensi di : Surabaya
Cidera (KPC), Kejadian Nyaris
Cidera (KNC) adalah kejadian-kejadian yang mungkin
Pada Tanggal : 02 Januariterjadi
2019di
Unit Pelaksana Teknis Dinas Puskesmas Gunung Anyar;
c. bahwa dalam Penanganan Kejadian Tidak Diharapkan (KTD),
Kejadian Tidak Cedera (KTC), Kondisi Potensial KEPALA Cedera
(KPC), dan Kejadian Nyaris Cedera (KNC) ) merupakan
kewajiban bagi seluruh pemberi UPTD PUSKESMAS
layanan kesehatan diGUNUNG
Unit ANYAR
Pelayanan Teknis Dinas Puskesmas Gunung Anyar;
d. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud
pada huruf a, b, dan c perlu ditetapkan dengan Penetapan
Kepala Puskesmas Gunung Anyar Kota Surabaya;

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2009NiTentang


Made Sariyani Dusak
Pelayanan
Publik;
2. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 Tentang Kesehatan;
3. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor
351/MENKES/SK/III/2003 Tentang Komite Kesehatan Dan
Keselamatan Kerja Sektor Kesehatan;
4. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor
128/MENKES/SK/II/2004 Tentang Kebijakan dasar Pusat
Kesehatan Masyarakat (Puskesmas);

MEMUTUSKAN
Menetapkan : PERUBAHAN PENETAPAN KEPALA UPTD PUSKESMAS
GUNUNG ANYAR NOMOR: 440/C.IX.SP.0056.01/436.6.3.37/2016
PENANGANAN KEJADIAN TIDAK DIHARAPKAN (KTD),
KEJADIAN TIDAK CIDERA (KTC), KONDISI POTENSI CIDERA
(KPC), DAN KEJADIAN NYARIS CIDERA (KNC) PUSKESMAS
GUNUNG ANYAR

Kesatu : Kejadian Tidak Diharapkan (KTD) merupakan suatu kejadian yang


mengakibatkan cidera atau hasil yang tidak sesuai dengan
harapan yang terjadi bukan karena kondisi pasien tetapi oleh
karena penangan klinis;
Kedua : Kejadian Tidak Cidera (KTC) merupakan penanganan klinis yang
tidak sesuai kadang tidak menimbulkan cidera;
Ketiga : Kejadian Potensi Cidera (KPC) merupakan keadaan tertentu
dalam pelayanan klinis yang berpotensi menimbulkan cidera;
Keempat : Kejadian Nyaris Cidera (KNC) merupakan kondisi yang dalam
penanganan klinis hampir saja dilakukan kesalahan tetapi
kesalahan tersebut tidak jadi dilakukan;
Kelima : Kejadian Tidak Diharapkan (KTD), Kejadian Tidak Cedera(KTC),
Kondisi Potensial Cedera (KPC), dan Kejadian Nyaris Cedera
(KNC) merupakan penanganan terintegrasi yang bisa meliputi
seluruh layanan di Unit Pelaksana Teknis Dinas Puskesmas
Gunung Anyar;
Keenam : Penanggung jawab poli, keamanan, kebersihan, melaporkan
adanya KTD, KTC, KPC, KNC ke Penanggung Jawab keselamatan
pasien;
Ketujuh : Penanggung jawab keselamatan pasien melakukan pengecekan
adanya kasus KTD, KTC, KPC, KNC;
Kedelapan : Bila kasus KTD, KTC, KPC, KNC tidak bisa ditangani ,penanggung
jawab keselamatan pasien melaporkan kepada Kepala Puskesmas
untuk ditindaklanjuti;
Kesembilan : Penetapan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila
dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam penetapannya, maka
akan diadakan perbaikan sebagaimana mestinya.

Anda mungkin juga menyukai