Anda di halaman 1dari 8

Nomor : ……………………………………….

Lampiran : 1 (satu) bendel


Perihal : Proposal Kegiatan

Yth. ……………………………………………….
……………………………………………….
Di Tempat

Assalaamu'alaikum Wr. Wb.


Puji syukur kehadirat Tuhan yang maha Esa. Semoga kita senantiasa dalam lindungan –
Nya serta diberikan kemurahan rizki.
Sehubungan dengan akan diadakannya “KTC TRAIL ADVENTURE MERDEKA #1”
dalam rangka Anniversary #1 Kurubut Trail Community (KTC) dan Bhakti Sosial Sunatan
Masal, maka dengan ini kami atas nama panitia bermaksud untuk meminta bantuan dana.
Selanjutnya bersama surat in kami sampaikan sebagai berikut:

No. URAIAN BANYAKNYA KETERANGAN

Proposal Kegiatan “KTC TRAIL


1 ADVENTURE MERDEKA #1” Anniversary 1 bundel
#1 KTC dan Bhakti Sosial Sunatan Masal

Demikian permohonan bantuan dana ini kami buat. Atas perhatian, partisipasi serta
kesediaannya untuk memberikan bantuan kami sampaikan banyak terimakasih.
Wassalaamu'alaikum Wr. Wb.

Surade, 02 Maret 2017


Ketua Panitia,

Dr. H. Hikmat Gumelar

1|Page
BAB I
PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG
Olah raga motor trail merupakan olah raga tantagan yag membutuhkan keberanian,
disiplin, kerjasama, dan mempunyai penggemar yang cukup banyak diberbagai.
Maka kami pecinta olah raga otomotif yang tergabung dalam KTC (Kurubut Trail
Community) mengadaan sebuah kegiatan yang dinamakan “KTC TRAIL ADVENTURE
MERDEKA #1“ dalam rangka Anniversary KTC #1 dan Bhakti Sosial Sunatan Masal dengan
tujuan memberikan fasilitas pada para pecinta olah raga otomotif ekstrim.

B. MAKSUD DAN TUJUAN


1. Menjalin silaturahmi antar offroader ;
2. Meningkatkan mutu, pengetahuan, teknik dan keterampilan minat/bakat para
offroader;
3. Meningkatkan prestasi dan menyalurkan minat/bakat para pecinta olah raga otomotif
ini.

C. NAMA KEGIATAN
“KTC TRAIL ADVENTURE MERDEKA #1“ dalam rangka Anniversary KTC #1 dan
Bhakti Sosial Sunatan Masal

D. JENIS KEGIATAN
Kegiatan ini merupakan kegiatan petualangan / adventure dan halang rintang yang
menitik beratkan pada sportifitas, disiplin, kerjasama dan silaturahmi sesama offroader dan
Bhakti Sosial Sunatan Masal.

E. WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN


Hari / Tanggal : Sabtu, 05 Agustus 2017
Waktu : Pukul 08.00 WIB s.d. selesai
Tampat : START/FINISH GOR Surade Kecamatan Surade

2|Page
BAB II
PENYELENGGARA KEGIATAN

Penanggung Jawab/Pelindung/Penasehat : 1. AKP Noerbertus (Kapolsek Surade)


2. Asep Sundana
3. Feri S
Panitia Pelaksana :
Ketua : Dr. H. Hikmat Gumelar
Wakil Ketua : H. Oyok
Sekretaris : Juandi (Jojoe)
Bendahara : H. Aden
H. Ugun

Koordinator – koordinator Kegiatan :


Koord. Lapangan : Koencir
Koord. Bhaksos : Dr. Hikmat Gumelar
Koord. Jalur : 1. Hamdun
2. Kuncir
3. Dwi Jaya
4. Peri
5. Heru Susanto
6. Yudi
Koord. Acara : 1. H. Ugun
2. H. Jumbo
Koord. Konsumsi : 1. Yeni Iteung
2. Gilang G
3. Ian
4. Yadin
5. Ramdan
6. Nana
7. Wawan
8. Uda
9. Nandi
10. Uya
11. Mantri
Koord. Hiburan : 1. Hj. Yeni

3|Page
2. Asep Jebrog
3. Ade Melon
4. Kamal Second
5. Asep Cell 05
Koord. Keamanan 1. Feri S
2. Yudi
3. Asep Sundana
Koord. Publikasi dan Dokumentasi : 1. Kuncir IJP
2. Riki RS
3. Akoy
4. Mugi
Koord. Kesehatan : Dr. Hikmat Gumelar
Koord. Pendaftaran : 1. Juandi (Joejoe)
2.
Koord. Sweeper : 1. H. Oyok
2. Dwijaya 212
3. Yanto
4. Ujam
Koord. Usaha : 1. Yeni (Iteung)
2. Keluarga Besar KTC

Surade, 02 Maret 2017


Ketua Panitia, Sekretaris,

Dr. H. Hikmat Gumelar Juandi

4|Page
BAB III
RENCANA ANGGARAN BIAYA
1 MC Van Hauw Rp. 5.000.000
2 Jersey, Scrut dan Id Card Rp. 50.000.000
3 Oprasional Jalur :
a. Taburan Rp. 1.000.000
b. Papan Petunjuk Rp. 1.500.000
c. Pamflet Rp. 2.000.000 +
Jumlah Sub. Total Rp. 4.500.000
4 Bhaksos (Sunatan Masal)
Santunan 50 anak x Rp. 200.000/anak :
a. Baju Koko Rp 5.000.000
b. Sarung Rp. 3.500.000
c. Makanan Ringan Rp. 1.500.000 +
Jumlah Sub. Total Rp. 10.000.000
5 Hadiah Utama dan Hiburan :
a. Utama 4 unit Motor Rp. 24.000.000
b. Hiburan Rp. 10.000.000 +
Jumlah Sub. Total Rp. 34.000.000
6 Perizinan :
a. IMI Rp. 1.500.000
b. Polres Sukabumi Rp. 2.000.000
c. Muspika Rp. 1.000.000
d. Lingkungan/Masyarakat Rp. 3.000.000 +
Jumlah Sub. Total Rp. 7.500.000
7 Hiburan :
a. Sewa Panggung Rp. 1.000.000
b. Sound System dan Hiburan Rp. 5.000.000
c. Artis/Penyanyi Rp. 1.000.000
d. SPG Start Rp. 1.000.000
Jumlah Sub. Total Rp. 8.000.000
8 Konsumsi 1.000 bungkus x Rp. 13.000 Rp. 13.000.000
9 Sewa Tempat Rp. 1.500.000
10 Medis :
a. 5 Tenaga Medis Rp. 1.000.000
b. Perlengkapan dan Obat Rp. 500.000
c. Ambulance Rp. 1.000.000 +
Jumlah Sub. Total Rp. 2.500.000

5|Page
11 Oprasional Swiper Jalur (Evakuasi) :
a. Peralatan Rp. 500.000
b. Bahan Bakar Minyak Rp. 500.000 +
Jumlah Sub. Total Rp. 1.000.000
12 Publikasi :
a. Radio Rp. 200.000
b. Media cetak (Koran) Rp. 1.000.000
c. Pamflet Rp. 500.000
d. Media online Rp. 500.000
e. Baliho Rp. 2.500.000
f. Spanduk Rp. 2.500.000
g. Umbul-umbul Rp. 1.000.000 +
Jumlah Sub. Total Rp. 8.200.000
13 Lain-lain Rp. 2.500.000 +
Jumlah Total Anggaran Rp. 147.700.000

BIAYA PENDAFTARAN Rp. 175.000 (Jersey, Scrut, ID Card dan Konsumsi)


Surade, 02 Maret 2017
Ketua Panitia, Bendahara,

Dr. H. Hikmat Gumelar H. Aden

BAB IV
PENUTUP

Sangat besar harapan kami guna mewujudkan sebuah jalinan persaudaraan yang kami
tuangkan dalam kegiatan ini dan Alhamdulillah kegiatan ini bisa terlaksana dengan baik. Kami
pun menyadari sepenuhnya bahwa kemampuan kami ini sangatlah terbatas untuk itu kami
ucapkan banyak terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu merealisasikan
keinginan kami ini.

6|Page
Demikan Proposal kegiatan ini kami buat mudah-mudahan jadi bahan pertimbangan. Atas
kerjasama dan perhatianya kami atas nama organisasi dan panitia penyelenggara mengucapkan
terima kasih.

Surade, 02 Maret 2017


Ketua Panitia, Sekretaris,

Dr. H. Hikmat Gumelar Juandi


Menyetujui, Mengetahui,
Camat Surade Kapolsek Surade,

…………………………… AKP. Noerbertus

7|Page
DOKUMENTASI KEGIATAN

8|Page

Anda mungkin juga menyukai