Anda di halaman 1dari 9

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Identitas Sekolah : MI NU Al- Khurriyah 01 Gebog Kudus


Mata Pelajaran : Pendidikan Kewarganegaraan :
Kelas/Semester : VI/I
Materi Pokok : Sistem Pemerintahan di Indonesia
Alokasi Waktu : 2x35 menit

A. StandarKompetensi
2. Memahami sistem pemerintahan Republik Indonesia
B. KompetensiDasar
2.1 Menjelaskan proses pemilu dan pilkada
C. TujuanPembelajaran
Melalui tanya jawab, diskusi, penugasan, dan bermain peran, peserta didik
dapat:
 Menjelaskan asas pemilihan umum di Indonesia dengan baik
 Menuliskan waktu PEMILU yang pernah dilaksanakan di Indonesia
 Menyebutkan Undang-Undang tentang Pemilu Presiden dan wakil
Presiden dengan benar.
 Menjelaskan mengenai tatacara pemungutan suara dengan baik.
 Mempraktikan cara pemungutan suara Pemilu PilPres di TPS dengan
baik.
D. Materi Pokok
 Penyelenggaraan Pemilu dan Pilkada di Indonesia
F. Metode Pembelajaran
Ceramah, Tanya Jawab, Diskusi, Penugasan , bermain peran.
G. Bahan dan Media Belajar
o LKS PPKN siswa Kelas VI KTSP, CV Kesowo.
o Alat peraga Pemilu.
F. Rincian Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Alokasi
waktu
Pendahuluan (10menit)
 Kelas dimulai dengan dibuka dengan salam, menanyakan
kabar dan mengecek kehadiran siswa
 Kelas dilanjutkan dengan do’a
 Guru menyiapkan fisik dan psikis anak dalam mengawali
kegiatan pembelajaran serta menyapa anak
 Guru mengenalkan materi yang akan dibelajarkan

Kegiatan Inti (50menit)


 Guru menjelaskan mengenai materi penyelenggaraan pemilu
dan Pilkada di Indonesia
 Melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan
pembelajaran
 Bertanya jawab mengenai arti dan asas Pemilu
 Guru bertanya tentang pemilu yang pernah dilaksanakan di
Indonesia.
 Siswa menceritakan proses Pemilu yang pernah dilihat oleh
siswa baik secara langsung ataupun melalui layar kaca.
 Guru bertanya tentang pengalaman para siswa mengikuti
pemilihan di kelasnya, contohnya pemilihan ketua kelas
 Guru menjelaskan cara praktik pelaksanaan pemilu pilpres.
 Guru dan siswa mempersiapkan praktik pemilu pilpres.spt:
lokasi TPS dan perlengkapan pemungutan suara.
 Siswa dibagi tugas untuk bermain peran sebagai panitia TPS
dan peserta pemilih.
 Praktik pelaksanaan pemungutann suara di TPS
 Guru dan siswa membahas hasil praktik pemungutan suara.
 Guru dan siswa menyimpulkan hasil praktik.
 Guru memberikan tugas

Penutup (10 menit)


 Guru memberikan penguatan dan kesimpulan
 Siswa diberikan kesempatan berbicara /bertanya dan
menambahkan informasi dari siswa lainnya..
 Salam dan do’a penutup di pimpin oleh salah satu siswa.

G. Penilaian:
1. Teknik Penilaian
 Tes
 Non Tes
2. Bentuk Penilaian
 Tes Tertulis
 Observasi
3. Instrumen Penilaian
 Essay: Aspek Kognitif
 Lembar Pengamatan : Aspek Sikap

PENILAIAN ASPEK SIKAP DAN SOSIAL


Indikator Sikap
Santun dalam
No Nama Siswa Percaya diri Skor
berkomunikasi
1 2 3 4 1 2 3 4
1
2
3
 Rubrik Penilaian Aspek Sikap dan Sosial

Pernyataan Sangat baik Baik Cukup Perlu


Kriteria Bimbingan
Santun Adanya Adanya Cukup adanya Belum
dalam komunikasi komunikasi komunikasi adanya
berkomunik interaktif antar interaktif antar interaktif antar komunikasi
asi siswa dan guru siswa dan guru siswa dan guru interaktif
dengan sangat dengan baik dengan baik siswa dan
baik guru dengan
baik
Percaya diri Dapat Dapat Cukup dapat Belum dapat
mengikuti mengikuti mengikuti mengikuti
simulasi simulasi simulasi simulasi
pemilu dengan pemilu dengan pemilu dengan pemilu
amat baik baik baik dengan baik
Keterangan :

1 : Perlu Bimbingan, apabila peserta didik tidak pernah melakukan

2 : Cukup, apabila peserta didik kadang-kadang melakukan

3 : Baik, apabila peserta didik sering melakukan

4 : Sangat Baik, apabila peserta didik selalu melakukan

𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑦𝑎𝑛𝑔𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
Nilai Akhir = × 100
𝑠𝑘𝑜𝑟𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙

PREDIKAT NILAI

Sangat baik 80 ≤AB≤ 100


Baik 70 ≤B≤ 79
Cukup 60 ≤C≤ 69
Perlu bimbingan 59<
 Lembar Penilaian sikap dan sosial siswa

AspekPenilaian
Skor
Santun dalam
No NamaSiswa Percaya diri
berkomunikasi
4 3 2 1 4 3 2 1

1 Arini Widyaningrum
2 Azna Ilma Nafi’a
3 Annisa Salma Adinta
4 Bayu Firman Ardiansyah
5 Dian Choirun Nisa’
6 Falihatul Ulya
7 Fina Af’Idatush Shofa
8 Muhammad Alan Arifin Putra
9 Muhammad Saifuddin
10 Muhammad Fawwas Aula
11 Muhammad Rifa Rizal Akbar
12 Nura Rahmania Aziza
13 Nurul Azkya
14 Noor Ahmad Dimas Setyawan
15 Revaldi
16 Farrel Abibiel Aziz
17 Hasbi Faiq Zamami
18 Izzatul Marwah Maulidah
19 Muhammad Anzilil Muna
20 Rara Maryam Lu’ailik
21 Ria Ramadhani
22 Sahl Nafidz
23 Shiva Azka Aulia Arifa
24 Sarifuddin
25 Adinka Auriel Magfirotusitta
26 Muhammad Muammar Qodzafi
27 Helmi Roichan Syarif
28 Nailal Himaya
29 Erza Naila Pasa Wulandari
30 A’inun Nisa’ Az-Zahra
31 Syavirotul Aukia

Ayeesha Rafa Ahsanunadiyya


32
Ahmad

Muhammad Hussain
33
Najmuddin
34 Zahrotul Khoiriyah
35 Mujiburrahman Al Barri
36 M. Kevin Ardiansyah
37 Fuad Muhammad Ibrahim
38 Hafidz Al Anshori

PENILAIAN ASPEK KOGNITIF

SOAL !

1. Pemilu singkatan dari.....


2. Pilkada singkatan dari
3. Sebutkan asas-asas pemilu!
4. Asas langsung artinya....
5. Pemilu dilaksanakan setiap....
6. Pemilihan umum pertama kali dilaksanakan pada tahun
7. Pasangan presiden yang memenangkan pemilu tahun 2014 adalah ....
8. Pemilu dilaksanakan setiap ...
9. Setiap pemilih dan peserta pemilu mendapatkan perlakuan yang sama
merupakan asas ....
10. Coba tuliskan langkah-langkah pemungutan suara yang telah kalian
praktekkan tadi!

Skor !

Setiap jawaban essay benar skor 10

Jumlah essay 10 x 10 : 100

Skor Maksimal Ideal : 100

𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑦𝑎𝑛𝑔𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
× 100
𝑠𝑘𝑜𝑟𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙

 Lembar penilaian pengetahuan siswa

Nama Siswa Nilai Nama Siswa Nilai


Arini Widyaningrum Muhammad Anzilil Muna
Azna Ilma Nafi’a Rara Maryam Lu’ailik
Annisa Salma Adinta Ria Ramadhani
Bayu Firman Sahl Nafidz
Ardiansyah
Dian Choirun Nisa’ Shiva Azka Aulia Arifa
Falihatul Ulya Sarifuddin
Fina Af’Idatush Shofa Adinka Auriel
Magfirotusitta
Muhammad Alan Muhammad Muammar
Arifin Putra Qodzafi
Muhammad Helmi Roichan Syarif
Saifuddin
Muhammad Fawwas Nailal Himaya
Aula
Muhammad Rifa Erza Naila Pasa Wulandari
Rizal Akbar
Nura Rahmania Aziza A’inun Nisa’ Az-Zahra
Nurul Azkya Syavirotul Aukia
Noor Ahmad Dimas Ayeesha Rafa
Setyawan Ahsanunadiyya Ahmad
Revaldi Muhammad Hussain
Najmuddin
Farrel Abibiel Aziz Zahrotul Khoiriyah
Hasbi Faiq Zamami Mujiburrahman Al Barri
Izzatul Marwah M. Kevin Ardiansyah
Maulidah
Fuad Muhammad Hafidz Al Anshori
Ibrahim

Mengetahui

Guru Pamong Guru Praktikan

Dra. Mufarihah Aditiya Saputra

NIP. NIM. 1510310167

Anda mungkin juga menyukai