Anda di halaman 1dari 15

Bagian VI

PERPUSTAKAAN
Daftar Isi
 PERAN, FUNGSI, DAN LAYANAN VI.1.1-2
 PENELUSURAN INFORMASI VI.2.1-8
 TATA TERTIB PERPUSTAKAAN VI.3.1
 LAYANAN BEBAS PINJAM PERPUSTAKAAN VI.4.1
VI 1 1 Pedoman Mahasiswa 2017-2018

PERAN, FUNGSI, dan LAYANAN

Perpustakaan Perguruan Tinggi merupakan unsur  fungsi rekreasi: perpustakaan selain sebagai
penunjang perguruan tinggi, bersama-sama dengan gudang informasi ilmiah, juga menyediakan
unsur penunjang lainnya, berperan serta dalam informasi yang bersifat hiburan.
melaksanakan tercapainya visi dan misi perguruan
tingginya. Sebagai penunjang perguruan tinggi · fungsi deposit: perpustakaan menjadi deposit
perpustakaan mempunyai tugas mengembangkan untuk seluruh karya dan pengetahuan yang
koleksi, mengolah dan melestarikan bahan pustaka, dihasilkan oleh warga perguruan tingginya
memberi layanan informasi kepada masyarakat
perguruan tinggi serta melakukan tata kelola
administrasi dan organisasi yang baik sehingga dapat 2. LAYANAN
berfungsi secara maksimal. Dengan dukungan
teknologi informasi serta sumber daya yang unggul 2.1 Layanan Informasi
menyebabkan proses pengelolaan dan pemanfaatan Bagian ini memberikan layanan informasi koleksi
sumber informasi lebih mudah, cepat dan akurat. Oleh perpustakaan secara umum. Informasi mencakup
karenanya memahami perpustakaan secara macam dan jenis koleksi, bagaimana cara menemukan
menyeluruh akan mempermudah dalam memenuhi informasi yang berada di perpustakaan dan juga di luar
kebutuhan informasi dalam rangka studi, riset dan perpustakaan. Untuk memenuhi kebutuhan informasi
perluasan ilmu pengetahuan. layanan informasi melakukan kerjasama dengan
perpustakaan dan lembaga lain yang terkait dengan
informasi. Letak bagian layanan informasi di lantai II.
1. PERAN DAN FUNGSI
Perpustakaan di lingkungan perguruan tinggi lebih (prosedur lihat bagian 8).
dikenal dengan sebutan perpustakaan perguruan tinggi,
keberadaannya mempunyai peranan penting untuk 2.2 Sirkulasi
menunjang pelaksanaan Tri Darma Perguruan Tinggi Bagian sirkulasi memberikan layanan peminjaman
yaitu : buku untuk dibawa pulang, pengembalian,
 pendidikan dan pengajaran perpanjangan dan pemesanan buku. Pemesanan dan
perpanjangan dapat dilakukan langsung atau secara
· penelitian online dan kontak langsung via telepon 031-2981348.
· pengabdian kepada masyarakat (prosedur lihat bagian 2,3,4,5,6)
2.2.1 Koleksi DIII dan S-1
Fungsi perpustakaan perguruan tinggi antara lain :
Semua koleksi DIII dan S-1 berada di lantai II dan III
· fungsi edukasi: perpustakaan menunjang
gedung perpustakaan Kampus Tenggilis dan juga di
pelaksanaan proses pembelajaran.
perpustakaan Kampus Ngagel.
· fungsi informasi: perpustakaan memberikan
2.2.2 Koleksi Pascasarjana
pasokan informasi terhadap kebutuhan pemakai,
baik informasi di perpustakaan maupun yang ada Semua koleksi pascasarjana terletak di lantai V gedung
di luar perpustakaan. Disamping itu perpustakaan perpustakaan Kampus Tenggilis.
melakukan kajian dan memberikan nilai tambah
2.3 Koleksi Referensi
terhadap sumber informasi yang dimiliki untuk
membantu kebutuhan pengguna. Bagian referensi memberikan layanan yang berkaitan
dengan koleksi referensi (kamus, handbook,
· fungsi riset: perpustakaan menyediakan bahan-
bahan primer dan sekunder yang paling mutakhir ensiklopedia, dsb) dan juga layanan penelusuran
informasi, khususnya dari bahan pustaka buku. Koleksi
sebagai bahan penelitian dan pengkajian ilmu
pengetahuan. referensi berada di lantai III.

· fungsi dokumentasi: perpustakaan menjadi 2.4 Layanan Koleksi Khusus


tempat/sarana penyimpanan dan mengoleksi Bagian layanan koleksi khusus memberikan layanan
bahan pustaka cetak maupun non-cetak dari koleksi yang diterbitkan secara terbatas seperti skripsi,
peristiwa masa lampau. tesis, laporan penelitian, makalah.
Pedoman Mahasiswa 2017-2018 VI 1 2

2.5 Layanan Jurnal dan Majalah  Pada saat menggunakan mengisi form peminjaman
Bagian ini memberikan layanan koleksi jurnal dan loker untuk memperoleh kunci loker dengan
majalah terbitan terbaru dan juga terbitan lampau yang melampirkan identitas KTP, SIM, dll.
telah dibendel. Disamping itu juga memberikan layanan  Pengguna loker bertanggung jawab terhadap kunci
penelusuran informasi artikel dari jurnal dan majalah loker dan barang yang disimpan dari kerusakan dan
kehilangan.
2.6 Layanan Audio Visual dan Internet
Bagian ini memberikan layanan informasi dan  Kunci loker tidak diperkenankan dibawa ke luar
pemanfaatan koleksi audio visual seperti kaset, perpustakaan
laserdisk, compact disc read only memory (CD-ROM)  Layanan pemanfaatan loker sesuai dengan waktu
dan juga layanan penelusuran informasi dengan layanan perpustakaan.
internet, e-journal dan e-books yang telah dilanggan
oleh perpustakaan. Disamping itu juga memberikan  Jika pengguna mendapatkan kesulitan dalam
layanan pemanfaatan multimedia di ruang mini home memanfaatkan, silahkan menghubungi petugas
theatre. Letak layanan di lantai IVB gedung loker.
perpustakaan Kampus Tenggilis.
 Pelanggaran terhadap penggunaan loker
2.7 Layanan Dokumentasi perpustakaan dikenakan sanksi sesuai dengan
ketentuan yang berlaku.
Bagian ini memberikan layanan yang berkaitan dengan
dokumentasi intern UBAYA (hasil penelitian serta
terbitan terbatas), surat kabar dan artikel dari surat
3. KEANGGOTAAN
kabar berupa kliping. Letak layanan ini di lantai VB
gedung perpustakaan Kampus Tenggilis. Proses Keanggotaan perpustakaan meliputi sivitas
akademika dan masyarakat yang tergabung dalam
2.8 Layanan Pusat Dokumentasi Hak Asasi Peminat Pustaka Perpustakaan UBAYA. Proses
Manusia (Pusdokham) keanggotaan adalah sebagai berikut:
Bagian ini memberikan layanan terkait dengan  Sivitas Akademika secara langsung menjadi
informasi bidang hak asasi manusia dalam ruang anggota perpustakaan, untuk mendapatkan layanan
lingkup regional, nasional, maupun internasional. secara penuh (dapat meminjam buku untuk dibawa
Dalam memenuhi informasi Pusdokham bekerjasama pulang) mahasiswa baru harus mengikuti kegiatan
dengan lembaga informasi HAM lainnya seperti Komisi user education yang diadakan oleh perpustakaan..
Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) dan
lembaga HAM internasional seperti HRREC Ottawa  Peminat Pustaka Perpustakaan UBAYA adalah
University. Letak layanan ini di lantai IVA gedung keanggotaan yang berasal dari masyarakat umum,
perpustakaan Kampus Tenggilis. lingkungan bisnis dan profesi lain. Ketentuan dan
cara untuk menjadi anggota Peminat Pustaka
2.9 Administrasi silahkan menghubungi bagian layanan
Bagian ini memberikan layanan administrasi surat administrasi.
menyurat baik intern maupun ekstern meliputi informasi
keanggotaan dari luar (masyarakat umum dan
perguruan tinggi lain) dan layanan administrasi untuk 4. WAKTU LAYANAN
memanfaatkan perpustakaan/lembaga lain. Letak Perpustakaan UBAYA berada di Kampus Ngagel dan di
layanan administrasi berada di lantai II gedung Kampus Tenggilis dengan waktu pelayanan sebagai
Perpustakaan Kampus Tenggilis. berikut.
2.10 Layanan Peminjaman Loker Senin s.d. Jumat : Pukul 08:15 - 19:00 wib
Bagian ini memberikan layanan peminjaman loker untuk Sabtu : Pukul 08:15 - 11:30 wib
menitipkan barang-barang yang tidak dipergunakan
pada saat menggunakan fasilitas perpustakaan.
Ketentuan pemanfaatan layanan loker adalah sebagai
berikut :
 Loker hanya dipergunakan bagi pengguna yang
melakukan kunjungan ke perpustakaan.
 Barang-barang yang dapat dititipkan antara lain:
tas, jaket, map dsb.
VI 2 1 Pedoman Mahasiswa 2017-2018

PENELUSURAN INFORMASI DAN


PEMINJAMAN BAHAN PUSTAKA

Informasi bahan pustaka yang berada di perpustakaan dapat mudah ditemukan jika memahami prosedur
menemukan informasi secara benar. Beberapa prosedur guna menemukan dan memanfaatkan perpustakaan
sebagai berikut:

Bagan 1
PENCARIAN / PENELUSURAN KOLEKSI BUKU

Mahasiswa mencari
buku

Tahu Ya
Langsung menuju rak
Posisi Buku? buku

Tidak

Komputer OPAC di Melalui internet:


Perpustakaan http://elib.ubaya.ac.id
Menu Pencarian Buku Menu katolog online

Status Tidak Lakukan pesan:


buku tersedia? - Langsung ke petugas
- Online

Ya

Langsung menuju rak


buku

OPAC = Online Public Access Catalog / Katolog Online


Pedoman Mahasiswa 2017-2018 VI 2 2

Bagan 2
PEMINJAMAN BUKU DI PERPUSTAKAAN

Mahasiswa membawa buku


(berlabel hitam) yang telah
dipilih ke Bagian Sirkulasi
disertai KTM

Syarat Tidak
Buku disimpan petugas dan
terpenuhi? beritahu mahasiswa

Ya

Proses Peminjaman
Buku diserahkan ke
mahasiswa
VI 2 3 Pedoman Mahasiswa 2017-2018

Bagan 3
PEMINJAMAN BUKU YANG SUDAH DIPESAN (Melalui Order Online)

Mahasiswa memeriksa
status buku yang dipesan
secara order online, email
dan telepon

Buku Tidak
tersedia?

Ya

Mahasiswa datang ke
bagian Sirkulasi

Tidak
Syarat
Buku disimpan petugas dan
terpenuhi? beritahu mahasiswa

Ya

Proses Peminjaman
Buku diserahkan ke
mahasiswa

Catatan : Baca Tata Tertib Perpustakaan


Pedoman Mahasiswa 2017-2018 VI 2 4

Bagan 4
PERPANJANGAN PEMINJAMAN BUKU

Mahasiswa membawa buku


yang akan diperpanjang
dan menunjukkan KTM ke
bagian sirkulasi

Ya Beritahu mahasiswa dan beri


Terlambat?
sanksi sesuai tata tertib

Tidak

Ya Beritahu mahasiswa tidak


Dipesan? dapat diperpanjang

Tidak

Buku diproses
perpanjangan dan
diserahkan ke mahasiswa

Catatan :
Baca Tata Tertib Perpustakaan
VI 2 5 Pedoman Mahasiswa 2017-2018

Bagan 5
PERPANJANGAN PEMINJAMAN BUKU SECARA ONLINE

Akses internet:
http://digilib.ubaya.ac.id

Masukkan Username dan


Password

Pilih menu Laporan


Peminjaman

Klik link perpanjangan

Cek data perpanjangan

Tidak
Setuju?

Ya

Klik tombol perpanjang

Perpanjangan berhasil

Pilih menu logout


Pedoman Mahasiswa 2017-2018 VI 2 6

Bagan 6
PEMESANAN BUKU SECARA ONLINE

Akses internet:
http://digilib.ubaya.ac.id/dan
masukkan Username dan
Password

Cari buku yang akan dipesan


melalui menu Pencarian
Pustaka

Tidak
Selesai
Ada?

Ya

Cek status transaksi buku

Tidak
Dapat di order?

Ya

Klik Add to Cart dan Cek data


pesanan pada daftar pemesanan
Pustaka

Tidak Klik tombol HAPUS /


Benar? Batalkan Keranjang Selesai

Ya

Centang judul buku yang


dipesan dan klik tombol
PESAN

Pilih menu logout

NB: Pemesanan buku / order online hanya dapat dilakukan


untuk buku yang sedang terpinjam
VI 2 7 Pedoman Mahasiswa 2017-2018

Bagan 7
PENGEMBALIAN BUKU

Mahasiswa membawa buku


kepada petugas
pengembalian di bagian
layanan sirkulasi

Petugas memeriksa kondisi


dan kelengkapan

Tidak
Lengkap dan sesuai?

Ya

Petugas cek keterlambatan

Ya Sanksi tidak boleh meminjam


Terlambat sesuai dengan ketentuan tata
tertib

Tidak

Proses pengembalian
SELESAI

Catatan : Baca Tata Tertib Perpustakaan


Pedoman Mahasiswa 2017-2018 VI 2 8

Bagan 8
PENELUSURAN INFORMASI

Mahasiswa memerlukan
informasi (artikel, jurnal, buku,
laporan penelitian dsb)

Ya
Mahasiswa langsung dapat
Tersedia? memanfaatkan informasi
sesuai kebutuhan

Tidak

Mahasiswa memerlukan
penelusuran lebih lanjut

Mahasiswa mengisi formulir


penelusuran atau e-mail
via pustaka@ubaya.ac.id

Informasi Ya Hasil penelusuran


ada? diberitahukan kepada
mahasiswa yang memesan

Tidak

Mahasiswa diberitahu
tentang keberadaan
informasi
SELESAI
VI 3 1 Pedoman Mahasiswa 2017-2018

TATA TERTIB PERPUSTAKAAN


Tata Tertib Perpustakaan berisi ketentuan-ketentuan c. Jangka waktu peminjaman dan jumlah bahan
yang berlaku di perpustakaan. Ketentuan tersebut pustaka dapat dipinjam dengan perincian sebagai
diharapkan dapat dipahami dan ditaati oleh pemakai berikut:
agar kegiatan pemanfaatan perpustakaan terlaksana
dengan baik.  mahasiswa secara umum dapat meminjam
buku sebanyak-sebanyaknya 4 (dua) buku
1. KEWAJIBAN PEMBACA, dengan jangka peminjaman 1 (satu) minggu.
PEMINJAM DALAM RUANG
BACA DAN DISKUSI  mahasiswa yang sedang menulis skripsi
diperkenankan meminjam 4 (tiga) buku
a. meletakkan tas dan barang bawaan lainnya di dengan jangka peminjaman 2 (dua) minggu.
tempat yang telah disediakan (kecuali barang-
barang berharga)  dosen tetap yang mengajar pada semester
tertentu, diperkenankan meminjam sebanyak-
b. tidak boleh merokok makan, dan minum di dalam
banyaknya 5 (lima) buku yang dipergunakan
ruang baca
mengajar pada semester tersebut dengan
c. berpakaian yang sopan dan memakai sepatu jangka peminjaman 6 (enam) bulan.
d. baju hangat atau jaket harus diletakkan di tempat
 dosen yang tidak mengajar pada semester
yang telah disediakan
tertentu, hanya diperkenankan meminjam
e. tidak diperkenankan membawa buku/majalah dari sebanyak-banyaknya 2 (dua) buku dengan
luar perpustakaan, hanya diperkenankan jangka peminjaman 2 (dua) minggu.
membawa buku catatan, jika terpaksa harus
membawa buku/majalah dari luar perpustakaan,
diharuskan mencatatkan pada petugas d. Perpanjangan peminjaman diperkenankan apabila
perpustakaan. buku-buku yang bersangkutan tidak dipesan oleh
 macam/judul buku atau majalah yang dibawa pembaca/peminjam lainnya dan tidak terlambat,
masuk dengan jangka waktu 1 (satu) periode peminjaman
 meninggalkan kartu mahasiswa pada petugas
berikutnya. Perpanjangan dapat dilakukan 4
perpustakaan untuk kemudian mengambilnya (empat) kali dengan cara:
kembali dengan menunjukkan buku/majalah  secara langsung datang ke perpustakaan
yang dibawa masuk. dengan membawa buku ke bagian
peminjaman.
2. PEMINJAMAN  secara online yaitu melakukan perpanjangan
Koleksi bahan pustaka yang dapat dimanfaatkan langsung melalui web perpustakaan dengan
digolongkan menjadi: alamat http://digilib.ubaya.ac.id/

a. bahan pustaka berlabel merah yaitu bahan pustaka


3. SANKSI
yang hanya dapat dipinjam untuk dibaca diruang
baca, ruang referensi dan diskusi. Tidak dapat Pemberian sanksi akan diberikan kepada peminjaman
dipinjam untuk dibawa pulang kecuali bahan pustaka yang melebihi batas waktu peminjaman,
memperoleh izin dari Direktur Perpustakaan. merusak dan menghilangkan bahan pustaka yang
dipinjam berupa tidak boleh pinjam untuk beberapa
b. bahan pustaka berlabel hitam yaitu bahan pustaka hari, dengan perincian sebagai berikut:
yang dapat dipinjam untuk dibaca di ruang baca,
ruang diskusi atau dipinjam untuk dibawa ke a. terlambat 1 – 3 hari: diberi peringatan dan tidak
luar perpustakaan. boleh meminjam buku selama 1 (satu) minggu
b. terlambat 4 – 6 hari: diberi peringatan dan tidak
boleh meminjam buku selama 2 (dua) minggu
c. peminjam yang dua kali berturut-turut melanggar
ketentuan terlambat, akan dikenakan sanksi tidak
boleh meminjam buku selama 1 (satu) semester
Pedoman Mahasiswa 2017-2018 VI 3 2

d. apabila buku yang dipinjam mengalami kerusakan f. penggantian dengan fotokopi tidak
berlaku ketentuan sebagai berikut. diperkenankan; bila buku benar-benar tidak
ada di toko buku, maka peminjam diharuskan
 bila kerusakan masih dapat diperbaiki, mengganti biaya dengan membayar 2 x (dua
peminjam harus mengganti biaya kali) harga pembelian terakhir
perbaikan
 bila kerusakan tidak dapat diperbaiki lagi,
maka peminjam harus mengganti buku g. batas akhir penggantian buku, bila bukunya
dengan buku baru: apabila buku tersebut hilang adalah 2 (dua) minggu setelah batas
ternyata tidak beredar di toko buku lagi, waktu habis; perpustakaan akan membelikan
peminjam diwajibkan memenuhi buku yang hilang dan yang bersangkutan
ketentuan seperti halnya yang berlaku harus mengganti harga buku dan biaya
pada buku yang hilang pemesanan. Kepada yang bersangkutan akan
diberitahukan melalui surat, dengan batas
waktu 1 (satu) bulan. Bila sampai batas waktu
e. bila peminjam menghilangkan buku yang tersebut belum terselesaikan, maka yang
dipinjamnya, maka peminjam diwajibkan bersangkutan akan dikenakan denda 10% dari
mengganti buku yang sama dengan buku harga buku setiap hari keterlambatannya
tersebut, baik judul, penerbit dan tahun
terbitannya, khusus buku import harus sama
edisinya (misalnya: Asia/ international edition) h. bagi peminjam yang merobek buku, akan
dikenakan sanksi, yaitu mengganti buku dan
tidak dapat meminjam buku sampai batas
waktu yang telah ditentukan Direktur
Perpustakaan melalui bagian sirkulasi

i. bagi anggota perpustakaan yang dengan


sengaja mengambil buku tanpa mencatatkan
pada bagian sirkulasi, akan dikenakan sanksi
dicabut haknya sebagai peminjam untuk tahun
akademik yang sedang berjalan, serta sanksi-
sanksi lain yang diberikan oleh pimpinan
UBAYA.
VI 4 1 Pedoman Mahasiswa 2017-2018

LAYANAN BEBAS PINJAM PERPUSTAKAAN

Merupakan kegiatan layanan yang memberikan surat keterangan bahwa pengguna perpustakaan sudah tidak
memiliki tanggungan pinjaman buku perpustakaan. Bebas pinjam perpustakaan diharuskan untuk kepentingan
Berhenti Studi Sementara (BSS), Mundur Studi Sementara (MSS), Berhenti Studi tetap (BST), kelulusan atau
persyaratan akademik dari fakultas.
Ketentuan bebas Pinjam Perpustakaan:
a. Pengguna sudah tidak memiliki pinjaman buku perpustakaan.
b. Pengguna datang ke counter sirkulasi perpustakaan untuk meminta pengantar bebas pinjam perpustakaan.
c. Jika tidak ada pinjaman buku maka dibuatkan surat pengantar bebas pinjam perpustakaan untuk keperluan:
 BSS, MSS, Kelulusan.
 BST (dirujuk ke administrasi perpustakaan).

Anda mungkin juga menyukai