Anda di halaman 1dari 2

IDENTIFIKASI PASIEN

No dokumen :03.g/SOP/PKM-SMLT/III.VII/1/2016

No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit:05/01/2016

Halaman :1/2

PUSKESMAS Husin Lagautu,SKM


SUMALATA NIP.19640818 198812 1 001

1.Pengertian Suatu sistem identifikasi kepada pasien untuk membedakan antara pasien
satu dengan yang lain sehingga memperlancar atau mempermudah dalam
pemberian pelayanan kepada pasien.
2.Tujuan Untuk menghindari terjadinya salah orang dalam pelayanan medis.
3.Kebijakan Sesuai dengan SK Kepala Puskesmas Tentang Pelayanan Klinis Nomor :
01.h/SK/PKM-SMLT/III.VII/2016

4.Prosedur 1. Pendaftaran
a. Sapa pasien (oleh petugas pendaftaran).
b. Menanyakan data pasien: nama pasien,nama KK, tanggal lahir,
pekerjaan,alamat,status dalam keluarga.
c. Dicatat di kartu status / rekam medis pasien.

2. Poli Umum / UGD


a. Petugas mengkonfirmasi identitas pasien dengan catatan RM
yang ada di bagian Rawat Jalan.
b. Petugas memanggil pasien untuk mendapat pemeriksaan dokter
dengan menyebutkan nama lengkap (minimal 2 kata) sesuai
urutan antrian pasien.
c. Dokter mengkonfirmasi identitas pasien (tanyakan nama dan
alamat) sebelum memeriksa pasien.
d. Dokter menanyakan jika ada alergi obat tertentu.
e. Dokter memberikan pelayanan medis dan resep.

3. Poli KIA/KB
f. Petugas mengkonfirmasi identitas pasien dengan catatan RM
yang ada di bagian Rawat Jalan.
g. Petugas memanggil pasien untuk mendapat pemeriksaan dokter
dengan menyebutkan nama lengkap (minimal 2 kata) sesuai
urutan antrian pasien.
h. Petugas mengkonfirmasi identitas pasien (tanyakan nama dan
alamat) sebelum memeriksa pasien.
i. Petugas menanyakan jika ada alergi obat tertentu.
j. Petugas memberikan pelayanan medis dan resep.

4. Apotik
a. Petugas farmasi menerima resep.
b. Sebelum obat diserahkan petugas menanyakan nama dan
tanggal lahir pasien untuk memastikan bahwa obat di serahkan
pada pasien yang tepat.

5. Laboratorium
a. Menanyakan nama tanggal lahir, alamat, sebelum
pemeriksaan/pengambilan sampel dilakukan.

6. Rawat Inap
a. Perawat memeriksa kesesuaian identitas dan kondisi pasien
dengan data identitas di Rekam Medis.
b. Seluruh petugas medis dan paramedis harus mengkonfirmasi
identitas pasien dengan menanyakan nama/marga, tanggal lahir
dan alamat sebelum melakukan tindakan ataupun pemberian
obat.

7. Unit Terkait Loket Pendaftaran, Poli umum, UGD, Rawat Inap, Persalinan, Apotik,
Laboratorium

2/2

Anda mungkin juga menyukai