Anda di halaman 1dari 1

FILIPINA

 Ibukota : Manila
 Batas Negara
a. Sebelah utara: Berbatasan dengan Negara Taiwan dan Selat Luzon.

b. Sebelah timur: Berbatasan dengan Samudra Pasifik.

c. Sebelah selatan: Berbatasan dengan Laut Sulawesi dan Laut Sulu.

d. Sebelah barat: Berbatasan dengan Laut Cina Selatan.

 Kepala Negara : Presiden Rodrigo DUTERTE (sejak 30 Juni 2016)


 Kepala Pemerintahan : Presiden Rodrigo DUTERTE (sejak 30 Juni 2016)
 Jumlah Penduduk : 105.893.381 jiwa
 Bentuk Pemerintahan : Republik Presidensil
 Agama : Katolik 82,9% (Katolik Roma 80,9%, Aglipayan 2%), Islam 5%,
agama lainnya 12,1%.
 Hasil Utama :dihasilkan oleh Filipina diantaranya adalah tebu, kelapa, beras,
jagung, pisang, mangga, nenas, daging babi, daging sapi dan telur.
Sedangkan di perindustrian, beberapa produk yang dihasilkan adalah
garmen, produk perakitan elektronik, Farmasi, bahan kimia, Sepatu, bahan
makanan, perminyakan dan produk-produk kayu.
 Bahasa Resmi : Filipina/Tagalog, Inggris
 Lagu Kebangsaan : “Lupang Hinirang” (Chosen Land)
 Mata Uang : PESO Filipina (PHP)
 Luas Wilayah : 300.000 km2
 Pertumbuhan Penduduk : 1,59%

Anda mungkin juga menyukai