Anda di halaman 1dari 3

PENYU

PIPIH

Spesies Natator depressus

Penyu pipih dalam bahasa Inggris bernama flatback turtle.


Pemberian nama flatback turtle karena sisik marginal sangat
rata (flat) dan sedikit melengkung di sisi luarnya. Di awal
abad 20, spesies ini sempat agak ramai diperdebatkan oleh
para ahli. Sebagian orang memasukkannya ke dalam genus
Chelonia, namun setelah diteliti dengan seksama para ahli
sepakat memasukkannya ke dalam genus Natator,
PENYU PIPIH

satusatunya yang tersisa hingga saat ini. Jenis ini karnivora


sekaligus herbivora. Mereka memakan timun laut, ubur-ubur,
kerang-kerangan, udang, dan invertebrata lainnya
(Wikipedia, 2007).

Page 1
PENYU PIPIH

PENYU PIPIH
N A TA T O R D E P R E S S U S

Kingdom : Animalia
Phylum : Chordata
Class : Sauropsida
Sub Class : Anapsida
Ordo : Testudines
Sub Ordo : Cryptodira
Superfamily : Cheloniidea (Bauer, 1893)
Family : Cheloniidae (Oppel, 1811)
Spesies : Natator depressus
Nama lokal : Penyu pipih

Page 2

Anda mungkin juga menyukai