Anda di halaman 1dari 5

Sel spermatozoa yang tidak bergerak menurunkan kecepatan metabolisme sehingga menghemat

penggunaan energi, dengan demikian proses hidup dapat berlanjut setelah pembekuan dihentikan
(Susilawati, 2000

Konsentrasi elektrolit yang berlebihan akan melarutkan selubung lipoprotein membran sel
spermatozoa dan pada waktu thawing, permebialitas membran sel akan menurun dan
menyebabkan kematian spermatozoa (Toelihere, 1993; Arifiantini et al., 2007

bahan pengencer semen harus mampu menyediakan nutrisi bagi kebutuhan spermatozoa selama
penyimpanan, memungkinkan spermatozoa dapat bergerak secara progresif, tidak bersifat racun
bagi spermatozoa, berfungsi sebagai buffer atau penyangga untuk mencegah perubahan pH, dan
dapat melindungi spermatozoa dari kejutan dingin (cold shock) selama proses pembekuan
(Susilawati, 2000; Arifiantini et al, 2005).

Setiap bahan pengencer yang baik harus dapat memperlihatkan kemampuannya dalam memperkecil
tingkat penurunan nilai motilitas dan daya hidup spermatozoa setelah pembekuan (Sarastina et al.,
2006

Beberapa bahan pengencer yang telah umum digunakan dan telah dikenal luas dapat
mempertahankan motilitas dan daya hidup spermatozoa setelah pembekuan adalah tris-kuning
telur, sitrat-kuning telur, susu skim-kuning telur, laktosa-kuning telur (Arifiantini et al., 2005;
Suharyati dan Hartono, 2011

Pengencer sitrat kuning telur selain mengandung asam sitrat yang berperan sebagai penyangga
(buffer), mempertahankan tekanan osmotik dan keseimbangan elektrolit, juga mengandung sumber
energi seperti protein, karbohidrat, dan vitamin yang dapat melindungi spermatozoa dari cold shock
(Wahyuni et al., 2018),

serta lesitin melindungi integritas selubung lipoprotein dan sel spermatozoa selama proses
pendinginan dan pembekuan (Werdhany et al., 2000; Alawiyah dan Hartono

Namun beberapa penelitian membuktikan bahwa penggunaan pengencer sitrat kuning telur belum
memberikan tingkat fertilisasi yang baik (Werdhany et al., 2000; Suharyati dan Hartono, 2011).

Antosianin berfungsi sebagai antioksidan yang dapat menangkap senyawa oksigen reaktif, sehingga
berperan dalam mencegah terjadinya kerusakan pada membran sel akibat perioksidasi lipid (Husna
et al., 2013).

Walau sapi aceh tidak memiliki pertumbuhan secepat sapi silang tetapi sapi lokal ini mampu
menunjukkan produktivitas dan efisiensi ekonomi yang maksimal (Melita et al., 2014).

Sapi aceh merupakan hasil persilangan antara sapi lokal (Bos sondaicus ) dengan sapi turunan zebu
yang berasal dari India (Bos Indicus) (Wahyuni et al., 2018).

Jika populasi sapi aceh ini tidak di perhatikan akan berdampak pada kepunahan plasma nutfah aceh
(Zulyazaini et al., 2016

Alat ini juga mampu mengatasi kerugian serta dapat memperoleh semen yang bersih dan maksimal
(Mardiyah et al., 2001
Volume semen sapi normal antara 5-8 ml/ejakulasi (Hartanti et al., 2001).

Derajat kekeruhannya dipengaruhi oleh konsentrasi spermatozoa (Adhyatma et al., 2013

seperti aktivitas spermatozoa dalam menguraikan fruktosa, sehingga pH dapat menurun, dan
kontaminasi kuman yang dapat menyebabkan pH naik (Sundari et al., 2013

Pengenceran dan penyimpanan semen salah satu usaha untuk mempertahankan fertilitas
spermatozoa dalam periode yang lebih lama yaitu untuk memperpanjang daya hidup,motilitas dan
daya dari fertilitas sperma (Ridwan, 2009). Menurut (Audia et al., 2017) Ada beberapa persyaratan
yang harus dimiliki pengencer, yaitu: Mempunyai daya preservasi yang tinggi,

Menurut Anggraeny et al.,(2004) Kuning telur banyak mengandung glukosa yang

sangat bermanfaat dipergunakan spermatozoa dari pada fruktosa yang terdapat didalam

semen

Adapun kadar gliserol yang ditambahkan pada bahan pengencer untuk pembekuan

semen dibatasi oleh sifat toksiknya yang bergantung pada tingkat pendinginan dan

pembekuan ( Solihati et al., 2018).

Penambahan gliserol ke dalam media pengencer semen beku dapat meningkatkan

daya tahan spermatozoa dan melindungi spermatozoa dari efek yang mematikan selama

proses pembekuan dalam medium pada saat pembekuan menjadi lebih kecil sehingga mampu

mnghambat kerusakan membran sel secara mekanis pada saat penurunan suhu (cooling rate) (

OS et al., 2013

Kristal es yang terdapat di dalam sel sperma dapat merusak sperma tersebut secara

mekanik (Zelpina et al., 2012

Menurut Pratiwi et al.,(2006) Pada proses pembekuan akan mengalami penurunan

kualitas 10-40% pada saat pembekuan.

Menurut Malik., (2003) ubi jalar memiliki nama ilmiah Ipomoea batatas L sin.

Tanaman ini termasuk dalam family concovulaceae dengan genus ipomea. Menurut Js dan

Cahyono (2009) taksonomi dari ubi jalar yaitu: Divisi : Spermatophyta, Sub disivi :
Angiospermae, Kelas : Dicotyledonae, Ordo : Concovulales, Famili : Concolvulaceae, Genus

: Ipomoea, Spesies : Ipomoea batatas L.sin batatas edulis choisy.

Selain itu, antisionin memiliki kemampuan antimutagenik dan antikarsinogenik,

mencegah gangguan fungsi hati hati, antihipertensi, dan menurunkan kadar gula darah

(Husna et al., 2013).

Menurut Jusuf et al (2011), antisionin juga merupakan senyawa yang memiliki khasiat

antioksidan dua hingga tiga kali lebih tinggi dari beberapa varietas bluberry.

Ubi jalar ungu memiliki aktivitas oxygen radical absorbance capacity (ORAC) sepuluh kali

lipat lebih tinggi dibandingkan dengan ubi jalar putih, kuning, dan oranye (Oki et al, 2003).

Antioksidan adalah senyawa yang mempunyai struktur molekul yang dapat memberikan

elektronnya kepada molekul radikal bebas dan dapat memutus reaksi berantai dari radikal

bebas (Kumalaningsih, 2006

Swarth (2004) antioksidan adalah senyawa yang melindungi senyawa atau jaringan dari efek

destruktif jaringan oksigen.

Menurut Ardiansyah (2007), sumber-sumber antioksidan dapat dikelompokkan menjadi dua

kelompok, yaitu antioksidan sintetik (antioksidan yang diperoleh dari hasil sintesis reaksi

kimia) dan antioksi dan alami (antioksidan hasil ekstraksi bahan alami).

Pengukuran membran plasma utuh (MPU) digunakan sebagai evaluasi fungsional dari

pemeriksaan integritas membran plasma spermatozoa. Penurunan persentase integritas

membran dapat terjadi karena kerusakkan membran spermatozoa (E et al.,2014).

Lipid memiliki komponen fosfolipid yang berperan sebagai membentuk membran lapis ganda
(
E, Sukmawati., RI, A., dan B, Purwantara. 2014. Daya Tahan Spermatozoa terhadap Proses
Pembekuan pada Berbagai Jenis Sapi Pejantan Unggul. JITV. 19 (3): 168-175
Sukmawati E1, Arifiantini RI2, Purwantara B3 et al., 2014

Perlakuan 3 (P3) yaitu diberi pengencer sitrat kuning telur + ekstrak ubi jalar ungu 0,6 g/100ml.
Perlakuan 4 (P4) yaitu diberi pengencer sitrat kuning telur + ekstrak ubi jalar ungu 0,8 g/100ml
(Anggraini et al., 2018)

Bila terdapat pengaruh perlakuan, maka dilanjutkan dengan uji berganda Duncan untuk melihat

perbedaan antar kelompok perlakuan. Analisi data dilakukan dengan bantuan SPSS versi 20.0 for

windows (Handayani et al., 2015).

Rata-rata volume semen yang diperoleh pada penelitian lebih rendah dibandingkan pada sapi
brahman umur 3,5 tahun yakni 4,72 ± 1,82 ml/ejakulat (Kuswahyuni,2000),

Kuswahyuni, I.S. 2009. Pengaruh lingkar skrotum dan volume testis terhadap volume semen dan
konsentrasi sperma jantan Simmental, Limousine, dan Brahman. Seminar Nasional Teknologi
Peternakan dan Veteriner, Kalimantan Tengah:157-162.

sedangkan pada sapi bali umur 5 tahun adalah 4,5 ± 2,3 ml/ejakulat (Ratnawati, 2008),

Ratnawati, D., L. Affandhy, W.C. Pratiwi, dan P.W. Prihandini. 2008. Pengaruh pemberian
suplemen tradisional terhadap kualitas semen pejantan sapi bali. Loka Penelitian Sapi Potong.
Semarang

Hasil ini juga serupa dengan yang dilaporkan Wijono (1999) bahwa warna semen segar sapi madura
adalah krem keputihan atau putih susu dengan konsistensi rata-rata agak kental.

Kuswahyuni (2000) pada sapi Limousine umur 2,5 – 3,5 tahun diperoleh konsentrasi 1481,40 ±
194,38, pada sapi Brahman umur 2,5 – 3,5 tahun sebesar 1475,34 ± 203,23,

dilaporkan Lunstra dan Echternkamp (1982) bahwa konsentrasi spermatozoa sapi Hereford dan
Angus yang ditampung dua kali seminggu dengan menggunakan vagina buatan sebesar 200 - 700juta
spermatozoa/ml,

penelitian Turyan (2005) yang melaporkan bahwa Sapi Limousin mempunyai rata-rata persentase
motilitas spermatozoa adalah 76 ± 0,05%

lebih rendah dibandingkan dengan yang dilaporkan Suwarso (1999) melaporkan bahwa persentase
spermatozoa hidup kambing PE lebih tinggi, yakni 94,08%

Selama proses pembekuan terjadi depolarisasi atom-atom atau molekul-molekul penyusun


membran yang mengakibatkan destabilisasi membran sehingga dapat menurunkan fungsi fisiologis
membran (Fuller dan Shields, 1998).
sehingga akan menghambat terjadinya peroksidasi lipid dan kerusakan pada membran plasma sel
spermatozoa selama proses pembekuan (Trilaksana et al., 2015).

Vitamin C juga dapat berperan sebagai salah satu zat pereduksi yang berperan dalam sistim oksidasi
redukdi (Glascott et al., 1996).

Ekstrak ubi jalar ungu juga mampu bekerja di dalam dan di luar dinding sel sehingga dapat
mengurangi atau mencegah peroksidasi lipid secara lebih luas (Suryohudoyo, 2000; Aitken et al.,
2004).

Anda mungkin juga menyukai