Anda di halaman 1dari 5

TUGAS PENGGANTI SIK KELOMPOK 1 KELAS B

AJENG RATNA WIRANTI


LILIS SURYANI F.S.
FIFI IRNAWATI

KOORDINASI DAN KOMUNIKASI


LINTAS PROGRAM DAN LINTAS
SEKTOR
No. 440/SOP-0684/
:
Dokumen I/PkmCms/2019
No. Revisi : 00
SOP
Tanggal
: 27 Januari 2019
Terbit
Halaman : 1/2

UPT Puskesmas drg. Ulfa Muthia Palar


Ciomas NIP. 196205111993032002

1. Pengertian Koordinasi dan komunikasi lintas program dan lintas sektor


merupakan kegiatan untuk menyampaikan dan menerima informasi
serta berkoordinasi dengan lintas program dan lintas sektor
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk koordinasi dan
komunikasi lintas program dan lintas sektor
3. Kebijakan Keputusan Kepala Puskesmas nomor 445/SK-0036/I/PkmCms/2019
tentang Mekanisme Komunikasi dan koordinasi lintas program dan
lintas sector
4. Referensi Pedoman pelaksanaan manajemen puskesmas, Kementerian
Kesehatan RI tahun 2012
5. Prosedur Alat dan Bahan :
1. ATK
2. Notulen
3. Surat Undangan
4. Daftar hadir
6. Langkah- Komunikasi Lintas Program
langkah 1.1 Pertemuan Lokmin Triwulan
a. Penanggungjawab UKM merencanakan pertemuan lintas
program
b. Penanggungjawab UKM memberikan undangan kepada
seluruh pemegang program
c. Penanggungjawab UKM dan pemegang program melakukan
komunikasi dan koordinasi lintas program
d. Seluruh peserta pertemuan membuat kesepakatan hasil
komunikasi dan koordinasi lintas program
e. Notulen membacakan kesepakatan
TUGAS PENGGANTI SIK KELOMPOK 1 KELAS B
AJENG RATNA WIRANTI
LILIS SURYANI F.S.
FIFI IRNAWATI

1.2 Media Sosial


Media yang dilakukan untuk berkoordinasi dan komunikasi lintas
program, admen dan UKM
1.3 Komunikasi Lintas Sektor
a. Kepala TU memberikan jadwal pelaksanaan lokakarya mini
lintas sektor melalui surat ke kecamatan
b. Camat mengundang kepala desa, pkk, toma, toga,rt, rw untuk
menghadiri pertemuan lokakarya mini lintas sektor
c. Pertemuan lintas sektor: melakukan koordinasi komunikasi
lintas program
d. Kesepakatan hasil kegiatan
e. Notulensi hasil kegiatan
7. Unit Terkait Semua unit pelayanan dan lintas program, lintas sektor
8. Rekam Historis
Tanggal Mulai
No. Yang Diubah Isi Perubahan
Diberlakukan
TUGAS PENGGANTI SIK KELOMPOK 1 KELAS B
AJENG RATNA WIRANTI
LILIS SURYANI F.S.
FIFI IRNAWATI

PENYAMPAIAN INFORMASI

440/SOP-0006/I/Pkm
No. Dokumen :
Cms/2019
No. Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit : 26 Januari 2019
Halaman : 1/3

UPT Puskesmas drg. Ulfa Muthia Palar


Ciomas NIP.196205111993032002

1. Pengertian Penyampaian Informasi adalah proses pemberian informasi kepada


sasaran.
2. Tujuan Untuk memberikan informasi kepada lintas sektor, lintas program dan
masyakat tentang pelayanan yang ada di Puskesmas.
3. Kebijakan SK Kepala UPT Puskesmas Ciomas No. 445/SK-0013/I/Pkm Cms/2019
Tentang Pemberian Informasi Kepada Masyarakat, Lintas Program dan
Lintas Sektor Tentang Tujuan, Sasaran, Tupoksi dan Kegiatan
Puskesmas

4. Referensi Kebijakan Bersama


5. Prosedur 5.1 Langkah-langkah
1. Persiapan

a. Koordinator admen mengundang anggota tim admen,

b. Koordinator dan anggota tim admen mengidentifikasi sasaran


yang akan dilakukan jalinan komunikasi,

c. Sekretaris mencatat semua proses pembahasan

d. Koordinator dan anggota tim admen mengidentifikasi materi


yang akan di komunikasikan,

e. Ketua tim membagi tugas anggota tim

f. Anggota tim mengidentifikasi alat-alat dan bahan untuk


membuat kuosioner kepada masyarakat,

g. Anggota tim yang diberi tugas menyiapkan materi dan gambar


untuk membuat leaflet untuk menyampaikan informasi,

h. Anggota tim yang mendapat tugas menginformasikan kepada


kepala desa/kepala dusun/ketua RW/Ketua RT tentang
TUGAS PENGGANTI SIK KELOMPOK 1 KELAS B
AJENG RATNA WIRANTI
LILIS SURYANI F.S.
FIFI IRNAWATI

rencana jalinan komunikasi dengan masyarakat,

i. Anggota tim yang mendapat tugas dan kepada kepala


desa/kepala dusun/ketua RW/Ketua RT menentukan waktu
pelaksanaan jalinan komunikasi dengan masyarakat,

j. Anggota tim yang mendapat tugas memohon kepada kepala


desa/kepala dusun/ketua RW/Ketua RT untuk mengumpulkan
sasaran/ masyarakat,

2. Pelaksanaan
a. kepala desa/kepala dusun/ketua RW/Ketua RT menyiapkan
ruang/tempat/sarana dan prasaran pertemuan,
b. kepala desa/kepala dusun/ketua RW/Ketua RT membuka
pertemuan

c. Petugas membagikan materi jalinan komunikasi

d. Anggota tim yang diberi tugas menyampaikan materi sesuai


dengan rencana

e. Anggota tim yang diberi tugas memberi kesempatan kepada


masyarakat untuk bertanya apabila materi yang disampaikan
belum jelas,

f. Masyarakat bertanya apabila ada materi yang belum jelas,

g. Petugas memberi jawaban pertanyaan kepada peserta sesuai


dengan pertanyyan,

h. Apabila petugas tidak bisa menjawab (tidak menguasai) maka


jawaban akan disampaikan lain waktu

i. Petugas mengevaluasi hasil penyampaian

j. Petugas menutup penyampaian materi,

k. Petugas mendokumentasikan hasil penyampaian,

l. Kepala desa/kepala dusun/ketua RW/ketua RT menutup


pertemuan jalinan komunikasi dengan masyarakat,

m. Petugas memohon tanda tangan kepala Desa/kepala


dusun/ketua RW/ketua RT sebagai tanda bukti telah
menyampaikan komunikasi,

n. Petugas mencatat ke dalam buku catatan kegiatan,


TUGAS PENGGANTI SIK KELOMPOK 1 KELAS B
AJENG RATNA WIRANTI
LILIS SURYANI F.S.
FIFI IRNAWATI

o. Petugas melapor kepada coordinator admen dan kepala


Puskesmas

p. Setiap akhir bulan petugas menyerahkan bukti pelaksanaan


kegiatan kepada bendahara BOK.

6. Bagan Alir (Jika


diperlukan)
7. Unit Terkait
8. Rekam Historis
Tanggal Mulai
No. Yang Diubah Isi Perubahan
Diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai