Anda di halaman 1dari 7

Praktik Profesi Ners – Siklus Keperawatan Komunitas & Keluarga

Fakultas Keperawatan, Universitas Andalas

LAPORAN PENDAHULUAN

Kunjungan Ke-9

Hari/Tanggal : Rabu/ 9 Januari 2019

A. Latar Belakang
1. Karakteristik Keluarga
Berdasarkan kunjungan ke-delapanyang telah dilakukan pada keluarga
Nn.M telah didapatkan data mengenai faktor resiko dan faktor perilaku
berisko yang menyebabkan terjadinya gastritis. Nn.M sudah menderita
gastritis sejak 10 tahun yang lalu dan telah berobat ke puskesmas
Ambacang. Namun, klien tidak rutin kontrol ke puskesmas karena merasa
tidak ada perubahan terhadap dirinya
Berdasarkan kontrak waktu yang disepakati sebelumnya dengan Nn.M
bahwa akan dilaksanakan pertemuan ke-sembilan, yaitu pendidikan
kesehatan dengan topikperilaku hidup sehat dengan “CERDIK”.
2. Data yang perlu dikaji lebih lanjut
Data yang perlu di kaji lebih lanjut adalah mengkaji kemampuan
keluarga dalam mengenal masalah yang dialami oleh Tn. Z yaitu meliputi
pengetahuan keluarga mengenai perilaku hidup sehat.

B. Proses Keperawatan
1. Diagnosa Keperawatan Keluarga
Manajemen kesehatan keluarga tidak efektif
2. Rencana Tindakan

NIC 2 : Pengajaran : Proses Penyakit


Aktivitas : Diskusikan pilihan terapi/ penanganan (P2PTM Kemenkes RI,
2018)
 memberikan informasi yang konsisten dengan nilai dan
kepercayaan pasien
 menggunakan alat bantu untuk menggambarkan materi yang
penting dan kompleks
 Memjelaskan informasi perilaku hidup sehat dengan konsep
“CERDIK”
 mengulangi informasi yang diberikan
C. Implementasi Tindakan Keperawatan
 Metode : ceramah dan tanya jawab

Putri Annisa, S.Kep


1841312055
Praktik Profesi Ners – Siklus Keperawatan Komunitas & Keluarga
Fakultas Keperawatan, Universitas Andalas

 Media dan Alat : lembar balik


 Waktu dan Tempat : Rabu/ 9 Januari 2019 di rumah Nn.M

D. Kriteria Hasil
1. Kriteria struktur
Kegiatan berlangsung di rumah Nn.M
2. Kriteria proses
 Waktu yang direncanakan sesuai dengan pelaksanaan
 Keluarga menerima kedatangan mahasiswa.
 Selama diskusi keluarga kooperatif.
3. Kriteria Hasil
 Keluarga mengetahui perilaku hidup sehat “CERDIK”
 Tn. Z dan keluarga mampu menyebutkan perilaku hidup sehat
dengan konsep “CERDIK” dengan tepat.
 Nn.M dan keluarga menyepakati untuk pertemuan selanjutnya.

LAPORAN PENDAHULUAN

Kunjungan Ke-10

Hari/Tanggal : Sabtu/ 12 Januari 2019

A. Latar Belakang

Putri Annisa, S.Kep


1841312055
Praktik Profesi Ners – Siklus Keperawatan Komunitas & Keluarga
Fakultas Keperawatan, Universitas Andalas

1. Karakteristik Keluarga
Berdasarkan kunjungan ke-sembilanyang telah dilakukan pada
keluarga Nn.M telah didapatkan data mengenai perilaku hidup sehat pada
keluarga. Nn.M sudah menderita gastritis sejak 10 tahun yang lalu dan telah
berobat ke puskesmas Ambacang. Namun, klien tidak rutin kontrol ke
puskesmas karena merasa tidak ada perubahan terhadap dirinya
Berdasarkan kontrak waktu yang disepakati sebelumnya dengan Nn.M
bahwa akan dilaksanakan pertemuan ke-sepuluh, yaitu pendidikan kesehatan
dengan topikpencegahan primer dan sekunder pada pasien gastritis.
2. Data yang perlu dikaji lebih lanjut
Data yang perlu di kaji lebih lanjut adalah mengkaji kemampuan
keluarga dalam mengenal masalah yang dialami oleh Tn. Z yaitu meliputi
pengetahuan keluarga mengenai pencegahan primer dan sekunder pada
pasien gastritis.

B. Proses Keperawatan
1. Diagnosa Keperawatan Keluarga
Manajemen kesehatan keluarga tidak efektif
2. Rencana Tindakan

NIC 2 : Pengajaran : Proses Penyakit


Aktivitas : Jelaskan cara pencegahan penyakit yang direkomendasikan
(P2PTM Kemenkes RI, 2018)

 menggunakan alat bantu untuk menggambarkan materi yang


penting dan kompleks
 Memjelaskan informasi pencegahan gastritis primer dan sekunder
pada pasien gastritis.
 mengulangi informasi yang diberikan

C. Implementasi Tindakan Keperawatan


 Metode : ceramah dan tanya jawab
 Media dan Alat : lembar balik
 Waktu dan Tempat : Kamis/ 10 Januari 2019 di rumah Nn.M

D. Kriteria Hasil
1. Kriteria struktur
Kegiatan berlangsung di rumah Nn.M
2. Kriteria proses
 Waktu yang direncanakan sesuai dengan pelaksanaan

Putri Annisa, S.Kep


1841312055
Praktik Profesi Ners – Siklus Keperawatan Komunitas & Keluarga
Fakultas Keperawatan, Universitas Andalas

 Keluarga menerima kedatangan mahasiswa.


 Selama diskusi keluarga kooperatif.
3. Kriteria Hasil
 Keluarga mengetahui pencegahan primer dan sekunder pada pasien
gastritis.
 Tn. Z dan keluarga mampu menyebutkan pencegahan primer dan
sekunder pada pasien gastritis.
 Nn.M dan keluarga menyepakati untuk pertemuan selanjutnya.

LAPORAN PENDAHULUAN

Kunjungan Ke-11

Hari/Tanggal : Rabu/ 16 Januari 2019

A. Latar Belakang
1. Karakteristik Keluarga
Berdasarkan kunjungan ke-sepuluhyang telah dilakukan pada keluarga
Nn.M telah didapatkan data mengenai pencegahan primer dan sekunder
pada pasien gastritis. Nn.M sudah menderita gastritis sejak 10 tahun yang
lalu dan telah berobat ke puskesmas Ambacang. Namun, klien tidak rutin
kontrol ke puskesmas karena merasa tidak ada perubahan terhadap dirinya
Berdasarkan kontrak waktu yang disepakati sebelumnya dengan Nn.M
bahwa akan dilaksanakan pertemuan ke-sebelas, yaitu pendidikan kesehatan
dengan topikbahaya gastritis dan komplikasi dapat ditimbulkan pada pasien
gastritis.
2. Data yang perlu dikaji lebih lanjut
Data yang perlu di kaji lebih lanjut adalah mengkaji kemampuan
keluarga dalam mengenal masalah yang dialami oleh Tn. Z yaitu meliputi

Putri Annisa, S.Kep


1841312055
Praktik Profesi Ners – Siklus Keperawatan Komunitas & Keluarga
Fakultas Keperawatan, Universitas Andalas

pengetahuan keluarga mengenai bahaya gastritis dan komplikasi dapat


ditimbulkan pada pasien gastritis.
B. Proses Keperawatan
1. Diagnosa Keperawatan Keluarga
Manajemen kesehatan keluarga tidak efektif
2. Rencana Tindakan

NIC 2 : Pengajaran : Proses Penyakit


Aktivitas : Edukasi klien mengenai akibat lanjut dari gastritis (P2PTM
Kemenkes RI, 2018)

 memberikan informasi yang konsisten dengan nilai dan


kepercayaan pasien
 menggunakan alat bantu untuk menggambarkan materi yang
penting dan kompleks
 Memjelaskan informasi bahaya gastritis dan komplikasi dapat
ditimbulkan pada pasien gastritis.
 mengulangi informasi yang diberikan
C. Implementasi Tindakan Keperawatan
 Metode : Ceramah dan tanya jawab
 Media dan Alat : lembar balik
 Waktu dan Tempat : Rabu/ 16 Januari 2019 di rumah Nn.M

D. Kriteria Hasil
1. Kriteria struktur
Kegiatan berlangsung di rumah Nn.M
2. Kriteria proses
 Waktu yang direncanakan sesuai dengan pelaksanaan
 Keluarga menerima kedatangan mahasiswa.
 Selama diskusi keluarga kooperatif.
3. Kriteria Hasil
 Keluarga mengetahui bahaya gastritis dan komplikasi dapat
ditimbulkan pada pasien gastritis.
 Tn. Z dan keluarga mampu menyebutkan bahaya gastritis dan
komplikasi dapat ditimbulkan pada pasien gastritis.
 Nn.M dan keluarga menyepakati untuk pertemuan selanjutnya.

Putri Annisa, S.Kep


1841312055
Praktik Profesi Ners – Siklus Keperawatan Komunitas & Keluarga
Fakultas Keperawatan, Universitas Andalas

LAPORAN PENDAHULUAN

Kunjungan Ke-12

Hari/Tanggal : Jumat/ 18Januari 2019

A. Latar Belakang
1. Karakteristik Keluarga
Berdasarkan kunjungan ke-sebelasyang telah dilakukan pada keluarga
Nn.M telah didapatkan data mengenai bahaya gastritis dan komplikasi yang
mungkin timbul pada pasien gastritis. Nn.M sudah menderita gastritis sejak
10 tahun yang lalu dan telah berobat ke puskesmas Ambacang. Namun,
klien tidak rutin kontrol ke puskesmas karena merasa tidak ada perubahan
terhadap dirinya
Berdasarkan kontrak waktu yang disepakati sebelumnya dengan Nn.M
bahwa akan dilaksanakan pertemuan ke-duabelas, yaitu pendidikan
kesehatan dengan topikrehabilitasi pasien gastritis.
2. Data yang perlu dikaji lebih lanjut
Data yang perlu di kaji lebih lanjut adalah mengkaji kemampuan
keluarga dalam mengenal masalah yang dialami oleh Tn. Z yaitu meliputi
pengetahuan keluarga mengenai rehabilitasi pasien gastritis.

B. Proses Keperawatan
1. Diagnosa Keperawatan Keluarga
Manajemen kesehatan keluarga tidak efektif
2. Rencana Tindakan

NIC 2 : Pengajaran : Proses Penyakit


Aktivitas : Edukasi klien mengenai rehabilitasi (P2PTM Kemenkes RI,
2018)
 sMemberikan informasi yang konsisten dengan nilai dan
kepercayaan pasien

Putri Annisa, S.Kep


1841312055
Praktik Profesi Ners – Siklus Keperawatan Komunitas & Keluarga
Fakultas Keperawatan, Universitas Andalas

 Menggunakan alat bantu untuk menggambarkan materi yang


penting dan kompleks
 Memjelaskan informasi rehabilitasi pasien gastritis.
 Mengulangi informasi yang diberikan

C. Implementasi Tindakan Keperawatan


 Metode : ceramah dan tanya jawab
 Media dan Alat : lembar balik
 Waktu dan Tempat : Jumat/ 18 Januari 2019di rumah Nn.M

D. Kriteria Hasil
1. Kriteria struktur
Kegiatan berlangsung di rumah Nn.M
2. Kriteria proses
 Waktu yang direncanakan sesuai dengan pelaksanaan
 Keluarga menerima kedatangan mahasiswa.
 Selama diskusi keluarga kooperatif.
3. Kriteria Hasil
 Keluarga mengetahui tentang rehabilitasi pasien gastritis.
 Tn. Z dan keluarga mampu menyebutkan bagaimana cara untuk
rehabilitasi pasien gastritis.

Putri Annisa, S.Kep


1841312055

Anda mungkin juga menyukai