Anda di halaman 1dari 1

PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU (PPDB)

TAHUN AJARAN 2018/2019


PERSYARATAN
1. Peserta adalah lulusan SMP/MTs atau tercatat sebagai
siswa SMP/MTs tingkat akhir TA 2017/2018
2. Surat pengantar dari kepala sekolah
3. Mengisi formulir yang disiapkan oleh panitia PPDB
4. Mempunyai nilai rapor SMP/MTs untuk seluruh mata
pelajaran mulai semester 1 s.d 5 rata-rata 70,00
(ditunjukkan dengan surat keterangan dari kepala
sekolah )
5. Fotocopy rapor semester 1 s.d 5 yang disahkan kepala
sekolah
6. Pas foto 2x3 sebanyak 2 lembar
7. 2 buah map kertas kambing warna merah untuk putra
dan warna biru untuk putri
8. Peserta yang dinyatakan lulus seleksi, tetapi saat
pengumuman kelulusan SMP/MTs tidak lulus maka
haknya sebagai calon siswa SMK Negeri Model 3 Sekayu
dibatalkan.
KELULUSAN
- Hasil Tahapan Seleksi akan digabungkan untuk
menentukan hasil akhir PPDB dengan jumlah calon
siswa yang lulus sesuai dengan daya tampung
- Kriteria penjurusan
o Ditentukan berdasarkan urutan pilihan
o Wawancara orangtua siswa
o Hasil tes gabungan, minat, dan bakat siswa

JADWAL PELAKSANAAN PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU


NO TANGGAL WAKTU KEGIATAN
Persiapan Sosialisasi dan
1 19 Februari s.d 10 Maret 2018 07.00 s.d. selesai Publikasi PPDB (Jalur PMPA Ekstrakurikuler
dan Reguler) - Pramuka
2 19 Februari s.d 10 Maret 2018 07.00 s.d. selesai
Pendaftaran Ulang PDB jalur - Paskibraka
PMPA - Rohis / Dakwah
3 23 Maret 2018 13.00 WIB
- Volly
Pengumuman PDB jalur PMPA Sepak Bola
Pendaftaran PPDB Jalur - Daur Ulang
4 28 Maret s.d 02 Mei 2018 07.00 s.d. selesai
Regular - Musik
5 07 Mei 2018 07.00 s.d. selesai Tes Tertulis - PMR
Pengumuman Hasil Tes Jalur
6 09 Mei 2018 13.00 WIB
Reguler
Tes Wawancara PDB dan Wali
7 11 Mei 2018 07.00 s.d. selesai
PDB Jalur Reguler
Pengumuman Akhir PDB Jalur
8 17 Mei 2018 13.00 WIB
Reguler
9 18 Mei s.d 01 Juni 2018 07.00 s.d. selesai Pendaftaran Ulang PDB

Anda mungkin juga menyukai