Anda di halaman 1dari 6

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Nama Sekolah : SMKN 1 Selong


Mata Pelajaran : Pemeliharaan Kelistrikan Kendaraan Ringan
Kelas / semester : XI / Ganjil
Tahun Ajaran : 2019/2020
Standar Kompetensi : Pemeliaharaan Kelistrikan Kendaraan Ringan
Kode kompetensi : KJ/021/011
Alokasi waktu : menit

A. KOMPETENSI INTI
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
2. Mengembangkan perilaku (jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli, santun, ramah lingkungan,
gotong royong, kerjasama, cintadamai, responsive dan proaktif) dan menunjukkan sikap sebagai
bagian dari solusi atas berbagai permasalahan bangsa dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan social dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cermin bangsa dalam pergaulan
dunia.
3. Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan
metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait
penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian
yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan
kreatif, serta mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. KOMPETENSI DASAR
3.1 Menerapakan cara perawatan sistem kelistrikan
4.1 Merawat secara berkala sistem kelistrikan

C. INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI


3.1.1 Menjelaskan kerusakan pada sistem rangkaian
3.1.2 Menjelaskan sistem pengaman dan kelengkapan tambahan
4.1.1 Melakukan perawatan pada sistem rangkaian
4.1.2 Menjelaskan perawatan sistem pengaman dan kelengkapan tambahan
4.1.3 Melaksanakan pengecekan pada sistem kelistrikan rangkaian, pengman dan kelengkapan
tambahan

D. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. AKADEMIS
3.1.1 Siswa dapat menjelaskan kerusakan pada rangkaian kelistrikan
3.1.2 Siswa dapat menjelaskan komponen pengaman dan kelengkapan tambahan
4.1.1 Siswa dapat melakuakan perawatan kelistrikan, pengaman dan kelengkapan tambahan
4.1.2 Siswa dapat menjelaskan pengaman pada rangkaian
4.1.3 Siswa dapat menjelaskan komponen-komponen tambahan pada sistem kelistrikan

2. KARAKTER
1. Siswa menjadi pribadi yang mandiri
2. Siswa menjadi pribadi yang kreatif
3. Siswa menjadi pribadi yang disiplin
4. Siswa menjadi pribadi yang bertanggung jawab.
5. Siswa menjadi pribadi yang perduli terhadap lingkungan

E. MATERI AJAR
1. Cara kerja sistem rangkaian kelistrikan penerangan
2. Cara kerja komponen pengaman dan kelengkapan tambahan
3. Perawatan kelistrikan rangakaian penerangan

F. MODEL DAN METODE PEMBELAJARAN


1. Pendekatan : Saintifik
2. Model Pembelajaran : inquiry based learning
3. Metode : Ceramah, Diskusi, Tanya Jawab, Demonstrasi, tutorial dan tugas

G. MEDIA,ALAT DAN SUMBER BELAJAR

1. Media
1. Slide Power point
2. VIDEO a. Jalius Jama Jilid 2 (2008) teknik
sepeda motor (hal )
2. Alat b. Modul perawatan kendaraan (hal
1. LCD proyektor )
2. Papan tulis

3. Sumber belajar

H. KEGIATAN PEMBELAJARAN
PERTEMUAN 1
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi
Waktu
Pendahuluan Orientasi, motivasi dan apersepsi
a. Menyampaikan salam pembuka 5 menit
b. Membuka pelajaran dengan berdo’a
c. Menyampaikan gambaran pentingnya materi dalam
kehidupan sehari-hari dan dunia kerja
d. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin di
capai yaitu memahami dan memelihara rangkaian
kelistrikan penerangan, pengaman dan komponen
kelengkapan tambahan
Kegiatan Inti 1. ORIENTASE MASALAH (Mengamati)
a. Guru menjelaskan dengan menampilkan tayangan/
gmbar tentang rangkaian sistem kelistrikan.
b. Guru menjelasakan komponen-komponen pengaman
kelistrikan.
c. Menjelaskan komponen - komponen kelengkapan
tambahan
2. PENGUMPULAN DATA DAN VERIFIKASI
(Menanya)
a. Guru mengajukan pertanyaan menyangkaut
tayangan/gambar rangkaian kelistrikan penerangan
b. Guru megajukan pertanyan menyangkut komponen-
komponen pengaman kelistrikan peneranagan.
c. Guru mengajukan pertanyaan menyangkut
kommponen – komponen kelengkapan tambahan.
3. PENGUMPULAN DATA MELALUI EKSPERIMEN
(Mengumpulkan informasi)
a. Peserta didik melakukan pemeriksaan mekanisme
(cara kerja mesin) sesuai dengan SOP, memeriksa
celah katup, menyetel celah katup dan mengukur
kompresi.
b. Melakukan overhaul kepala silinder sekaligus
memeriksa kondisi kepala silinder sesuai dengan
SOP.
4. PENGORGANISASIAN DAN FORMULASI
PENJELASAN (Menalar)
a. Pesserta didik mengumpulkan data perawatan mesin.
b. Mengolah data hasil pemeriksaan dan dalam bentuk
penyajian data, menginterpretasi data serta
menyimpulkan hasil interpretasi data
5. MENGANALISIS PROSES INKUIRI
(Mengomunikasikan)
a. Peserta didik menyampaikan hasil analisis dalam
bentuk gambar rangkaian.

Rangkuman, refleksi, tes, dan tindak lanjut

a. Gumemberi kesempatan ke siswa untuk


menyampaikan rangkuman/simpulan.
b. Guru: memberi kesempatan ke siswa untuk
menyampaikan reflex
c. Guru membantu peserta didik untuk menjelaskan
hal-hal yang diragukan sehingga informasi menjadi
benar dan tidak terjadi kesalah pahaman terhadap
materi.
d. Guru Menyampaikan rencana pembelajaran pada
pertemuan selanjutnya
e. Guru mengakhiri kegiatan belajar dengan
memberikan pesan untuk tetap belajar.
6.

PERTEMUAN 2
Pendahuluan Orientasi, Motivasi, Apresiasi
a. Menyampaikan salam pembuka
b. Membuka pelajaran dengan berdo’a
c. Menyampaikan gambaran pentingnya materi dalam
kehidupan sehari-hari dan dunia kerja.
d. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin
dicapai yaitu Menjelaskan dasar perawatan mekanisme
mesin rasa peduli dan Menjelaskan cara kerja kepala
silinder dengan rasa peduli.
Kegiatan Inti 1. OREINTASI MASALAH (Mengamati)
a. Guru menjelaskan komponen kepala silinder dan
fungsinya
2. PENGUMPULAN DATA (Menanya)
a. Guru mengajukan pertanyaan tentang kepala silinder
3. PENGUMPULAN DATA MELALUI EKSPERIMEN
(Mengumpukan Informasi)
a. Melakukan overhaul kepala silinder sekaligus
memeriksa kondisi kepala silinder sesuai dengan SOP.
4. PENGORGANISASIAN DAN FORMULASI
PENJELASAN (Menalar)
a. Pesserta didik mengumpulkan data perawatan mesin.
5. MENGANALISIS PROSES INKUIRI
(Mengomunikasikan)
a. Pesserta didik membuat laporan data hasil pengukuran
berulang (diberikan oleh guru) dalam bentuk tulis
tangan

Penutup Rangkuman, refleksi, tes, dan tindak lanjut


a. Guru: memberi kesempatan ke siswa untuk menyampaikan
rangkuman/simpulan.
b. Guru: memberi kesempatan ke siswa untuk menyampaikan
refleksi
c. Guru membantu peserta didik untuk menjelaskan hal-hal
yang diragukan sehingga informasi menjadi benar dan
tidak terjadi kesalah pahaman terhadap materi.
d. Guru Menyampaikan rencana pembelajaran pada
pertemuan selanjutnya
e. Guru mengakhiri kegiatan belajar dengan memberikan
pesan untuk tetap belajar.

I. PENILAIAN PEMBELAJARAN
1. Teknik Penilaian

1) Penilaian Sikap : Obervasi


2) Pengetahuan : Tes tertulis
3) Penilaian Keterampilan : Praktek
2. Instrumen Penilaian
a. Penilaian Sikap : Observasi

Tanggung Rasa ingin


Namasiswa/ Kerjasama Teliti
No jawab tahu Nilai Akhir
Kelompok
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1.

2.

3.
N

Rubrik Penilaian
Peserta didik memperoleh skor :
4 = jika empat indikator terlihat
3 = jika tiga indikator terlihat
2 = jika dua indikator terlihat
1 = jika satu indikator terlihat

b. Penilaian Pengetahuan : Tes Tertulis


SOAL
1. Mengapa ada celah katup pada kendaraan bermotor?
2. Jelaskan Apa akibatnya bila kendaraan bermotor celah katupnya terlalu rapat/kecil ?
3. Mengapa celah katup bisa berubah menjadi lebih kecil atau lebih besar dari data yang ada dari
pabrik?
4. Apa yang menyebabkan tekanan kompresi suatu kendaraan bisa menjadi tinggi?
5. Berapa tekanan kompresi kendaraan bermotor secara umum?
6. Apa yang menyebabkan tekanan kompresi suatu kendaraan bisa menjadi tinggi? Jelaskan

KUNJI JAWABAN
1. Agar supaya katup-katup dapat menutup dengan sempurna pada semua keadaan temperatur.
2. Waktu pembukaan katup lebih lama dari waktu semestinya, sehingga gerak gunting juga lebih
lama akibatnya kerugian gas baru besar, akibatnya : putaran Idle kurang stabil ( motor bergetar
).
3. Karena adanya keausan pada saat bertumbukan antara daun katup dengan cincin dudukan
katup pada kepala silinder, ujung katup dengan tuas katup atau poros kam dengan tuas katup.
4. Terlalu banyak kerak kerak karbon pada ruang bakar atau pada ujung torak.
5. 13,5 bar 1,5 bar (Contoh: Honda Astrea Prima)
6. Tekanan kompresi biasa lebih tinggi dikarenakan Terlalu banyak kerak kerak karbon pada
ruang bakar atau pada ujung torak

c. Penilaian Keterampilan : Praktek

No Komponen/sub Tidak Skor Kompeten


komponen kompeten
1 2 3 4 5 6
I Persiapan Kerja
1.1 Berpakaian kerja
1.2 Menyiapakan
Tools dan
Equipment
1.3 Tempatkan
kendaraan pada
area servis

Skor komponen
II Proses (SIstematika dan
Cara Kerja)
2.1 perbaikan kepala
silinder dan
komponen
pengoprasiannya
2.2 pemeriksaan celah
katup
2.3 penyetelan celah
katup
2.4 mengukur
kompresi

Skor komponen
III Hasil Kerja
6.1 kinerja kepala
silinder

Skor Komponen
IV Sikap Kerja
4.1 Penggunaan alat
tangan dan alat ukur
4.2 Keselamatan Kerja

Skor komponen
V Waktu
5.1 waktu penyelesaian
praktek
Skor komponen

PERUBAHAN SKOR MENJADI NILAI


Aspek yang Bobot x ∑ nilai
No Nama Siswa Bobot ∑ nilai total
dinilai total
1. Kognitif 60%
Afektif 40%

NILAI AKHIR

Keterangan:
N Akhir ≥ 70 = Kompeten N Akhir < 70 = Belum Kompeten

Mengetahui,
GPL Lapang Guru pengampu

Yuli Suprriyanto, S.Pd.T Lalu Teguh Kurniawan


NUPTK. NIM. 14504241030

Anda mungkin juga menyukai