Anda di halaman 1dari 1

Dasar hukum pelatihan dasar UU No. 5 Tahun 2014 tentang ASN, dan Peraturan LAN No.

24 Tahun 2017
tentang Pedoman Penyelenggaraan Pelatihan Dasar Calon PNS Golongan II, dan Peraturan LAN No. 25
Tahun 2017 tentang Pedoman Penyelenggaraan Pelatihan Dasar Calon PNS Golongan III.

sesuai dengan pasal 65 dalam UU ASN, Calon PNS yang diangkat menjadi PNS harus memenuhi
persyaratan yaitu lulus pendidikan dan pelatihan serta sehat jasmani dan rohani. Calon PNS yang telah
memenuhi persyaratan diangkat menjadi PNS oleh Pejabat Pembina Kepegawaian sesuai dengan
ketentuan peraturan perundangan-undangan. Calon PNS yang tidak memenuhi ketentuan sebagaimana
dimaksud dalam pasal 65 UU ASN maka statusnya adalah diberhentikan sebagai calon PNS.

Anda mungkin juga menyukai