Anda di halaman 1dari 1

Mengapa perawat melakukan rujukan horizontal ke Puskesmas X ?

Jawaban:
Perawat melakukan rujukan pada pasien tersebut dikarenakan memenuhi salah satu dari kriteria
pasien rujuk. Kriteria-kriteria tersebut antara lain;
a. Hasil pemeriksaan fisik sudah dapat dipastikan tidak mampu diatasi.
b. Hasil pemeriksaan fisik dengan pemeriksaan penunjang medis ternyata tidak mampu diatasi.
c. Memerlukan pemeriksaan penunjang medis yang lebih lengkap, tetapi pemeriksaan harus disertai
pasien yang bersangkutan.
d. Apabila telah diobati dan dirawat ternyata memerlukan pemeriksaan, pengobatan, dan perawatan di
sarana kesehatan yang lebih mampu.
Perawat tersebut melakukan rujukan secara horizontal dikarenakan perujuk (perawat) tidak dapat
memberikan pelayanan kesehatan yang sesuai dengan kebutuhan pasien karena keterbatasan fasiliras,
peralatan dan/atau ketenagaan yang bersifat sementara, yaitu diketahui dokternya sedang cuti tahunan.
Namun, mengapa tidak dilakukan rujukan secara vertikal ? Hal tersebut dikarenakan rujukan vertikal
biasanya dilakukan apabila pasien membutuhkan pelayanan kesehatan spesialistik atau sub spesialistik,
kemungkinan lain disamping itu pertimbangan jarak dan akses ke RSUD yang lebih jauh, sehingga
dilakukan rujukan ke Puskesmas Y yang dekat dengan Puskesmas X.

Anda mungkin juga menyukai