Anda di halaman 1dari 3

RUMAH SAKIT TK.IV 13.07.

01 PENGELOLAAN DATA DAN INFORMASI REKAM


WIRABUANA MEDIS

No. Dokumen No. Revisi Halaman

- 1/1

JL. SISINGAMANGARAJA NO. 4


PALU

Tanggal terbit Palu, 2018


Kepala Rumah Sakit Tk. IV 13.07.01
2018
SPO Wirabuana
(STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL)

dr. Dudy Kusmartono,Sp.B


Mayor Ckm NRP 11010016080375

Rekam medis adalah keterangan baik yang tertulis


maupun terekam yang diberikan kepada pasien rawat
PENGERTIAN
inap, rawat jalan maupun pasien yang mendapat
pelayanan gawat darurat..
Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk
TUJUAN menunjang tertibnya administrasi dalam rangka upaya
peningkatan pelayanan kesehatan.
Program pelayanan Kerja RumahSakit Tk. IV 13.07.01
KEBIJAKAN
Wirabuana Palu.
1. Petugas melakukan pencatatan selama klien
PROSEDUR mendapatkan pelayanan medis.
RUMAH SAKIT TK.IV 13.07.01 PENGELOLAAN DATA DAN INFORMASI REKAM
WIRABUANA MEDIS

No. Dokumen No. Revisi Halaman

- 1/2

JL. SISINGAMANGARAJA NO. 4


PALU

2. Petugas mengumpulkan kembali semua rrekam


medis dan tiap-tiap poli sesuai buku registrasi
rekam medis yang dikeluarkan pada hari ini. Beri
tanda pada buku registrasi untukn rekam medis
yang kembali.
3. Petugas memeriksa dan memastikan semua
formulir kartu rawat jalan dan lembaran rekam
medis lainnya dalam map rekam medis tersebut.
4. Petugas memeriksa dan memastikan semua data
dalam rekam medis terisi lengkap dan jelas. Bila
tidak atau kurang jelas atau lengkap tanyakan
untuk klarifikasi ke petugas Poli atau unit terkait
lainnya.
5. Petugas menyimpan rekam medis sesuai nomor
urutnya kedalam lemari atau rak penyimpanan.
6. Petugas memperbaiki peletakan rekam medis
bila ditemukan ada yang tidak rapih atau tidak
sesuai dengan nomor urutnya.
7. Petugas memeriksa kondisi tempat penyimpanan
atau lemari dari situasi yang lembab atau bila ada
binatang segera lakukan perbaikan.
UNIT TERKAIT Rekam medis, Poli, UGD, dan perawatan.

Anda mungkin juga menyukai