Anda di halaman 1dari 9

FORMULIR ANALISIS JABATAN

1. NamaJabatan : Perawat Madya


2. KodeJabatan :-
3. Unit Organisasi
a. JPT Madya : Sekretaris Daerah
b. JPT Pratama : Direktur
c. Administrator : Kepala Bidang Pelayanan Keperawatan
d. Pengawas : Sub Seksi Perencanaan dan Pengembangan
Pelayanan Keperawatan

4. Kedudukan dalam Struktur Organisasi :

K Ke ap s a i l Pa e r e n c a n a a n
dB a i d n a Pn e g n g e m b a n g a n
P e la y P a en la y a n a n
a Kn e p e r a w a t a n
K e p e r a
w a t a n
5. Ikhtisar Jabatan :

Melakukan pengkajian, menentukan diagnosa, merencanakan,


mengimplementasikan dan mengevaluasi pelayanan asuhan
Keperawatan sesuai dengan standar Asuhan Keperawatan untuk
pelaksanaan Keperawatan terhadap pasien.

6. Uraian Tugas :
1 Melakukan pengkajian keperawatan lanjutan pada individu
2 Memberikan konsultasi data pengkajian keperawatan dasar/
lanjutan
3 Membuat prioritas diagnosa keperawatan
4 Memfasilitasi dan memberikan dukungan pada keluarga dalam
meningkatkan kesehatan keluarga
7 Melakukan support kepatuhan terhadap intervensi kesehatan
8 Melakukan pendidikan kesehatan pada individu pasien
9 Mengajarkan keluarga untuk meningkatkan kesehatan anggota
keluarganya
10 Mengajarkan teknik kontrol infeksi pada keluarga dengan
penyakit menular
11 Melakukan komunikasi terapeutik dalam pemberian asuhan
keperawatan
12 Melakukan pendampingan pada pasien menjelang ajal (dying
care)
13 Memfasilitasi suasana lingkungan yang tenang dan aman
14 Melakukan tatakelola keperawatan pada pasien dengan
tindakan medik khusus & beresiko tinggi
15 Memberikan obat - obatan elektrolit dengan konsentrasi tinggi
16 Memberikan konsultasi dalam pemberian asuhan keperawatan
khusus/ bermasalah
17 Melakukan pemantauan atau penilaian kondisi pasien selama
dilakukan tindakan keperawatan spesifik sesuai kasus dan
kondisi pasien
18 Memberikan dukungan dalam proses kehilangan, berduka dan
kematian
19 Melakukan evaluasi tindakan keperawatan pada individu
20 Melakukan dokumentasi proses keperawatan pada tahap
pelaksanaan tindakan keperawatan
21 Melaksanakan evidence based practice
22 Menyusun rencana program tahunan unit ruang rawat
23 Menyusun rencana kegiatan individu perawat
24 Mengorganisasikan kegiatan pelayanan keperawatan
25 Melakukan sistem/ metode pemberian asuhan keperawatan
26 Menyusun uraian tugas sesuai peran dan area praktik
27 Melakukan kegiatan rekrutmen dan seleksi perawat
28 Melakukan kredensialing perawat
29 Melakukan penilaian kinerja perawat
30 Melakukan preseptorship & mentorship
31 Melakukan program mutu klinik pelayanan keperawatan
32 Melakukan program monitoring dan evaluasi pelayanan
keperawatan

7. Bahan Kerja :

NO BAHAN KERJA PENGGUNAAN DALAM TUGAS


1 SOP Dasar dalam penetapan standar
pelayanan medik setiap instansi
2 SPM Dasar dalam penetapan standar
pelayanan penunjang setiap
instalasi
3 Data Pasien Referensi dalam melaksanakan
analisis
4 Obat-obatan Bahan terapi medik

8. Perangkat/Alat Kerja :

N ALAT KERJA DIGUNAKAN DALAM TUGAS


O
1. Alat kesehatan Pemeriksaan Pasien
3. Alat Tulis Kantor Sarana tulis menulis

4. Komputer Pendukung pelaksanaan


tugas

9. Hasil Kerja :

SATUAN
NO BUTIR KEGIATAN
HASIL

1 Melakukan pengkajian keperawatan lanjutan pada


individu Laporan

2 Memberikan konsultasi data pengkajian keperawatan


dasar/ lanjutan Laporan

3 Membuat prioritas diagnosa keperawatan Laporan


4 Memfasilitasi dan memberikan dukungan pada
keluarga dalam meningkatkan kesehatan keluarga Pertindakan

7 Melakukan support kepatuhan terhadap intervensi


Pertindakan
kesehatan
8 Melakukan pendidikan kesehatan pada individu
Pertindakan
pasien
9 Mengajarkan keluarga untuk meningkatkan
kesehatan anggota keluarganya Pertindakan

10 Mengajarkan teknik kontrol infeksi pada keluarga


dengan penyakit menular Pertindakan
11 Melakukan komunikasi terapeutik dalam pemberian
asuhan keperawatan Pertindakan
12 Melakukan pendampingan pada pasien menjelang
Pertindakan
ajal (dying care)
13 Memfasilitasi suasana lingkungan yang tenang dan
Pertindakan
aman
14 Melakukan tatakelola keperawatan pada pasien
dengan tindakan medik khusus & beresiko tinggi Pertindakan

15 Memberikan obat - obatan elektrolit dengan


Pertindakan
konsentrasi tinggi
16 Memberikan konsultasi dalam pemberian asuhan
keperawatan khusus/ bermasalah Pertindakan

17 Melakukan pemantauan atau penilaian kondisi


pasien selama dilakukan tindakan keperawatan Pertindakan
spesifik sesuai kasus dan kondisi pasien
18 Memberikan dukungan dalam proses kehilangan,
berduka dan kematian Per-laporan
19 Melakukan evaluasi tindakan keperawatan pada
Per-pasien
individu
20 Melakukan dokumentasi proses keperawatan pada
tahap pelaksanaan tindakan keperawatan Per-kegiatan

21 Melaksanakan evidence based practice Per-dokumen


tahunan
22 Menyusun rencana program tahunan unit ruang
Perdokumen
rawat
harian
23 Menyusun rencana kegiatan individu perawat
Per-kegiatan
24 Mengorganisasikan kegiatan pelayanan keperawatan
Per-kegiatan

25 Melakukan sistem/ metode pemberian asuhan


keperawatan Perdokumen
26 Menyusun uraian tugas sesuai peran dan area
praktik Per-laporan

27 Melakukan kegiatan rekrutmen dan seleksi perawat


Per-laporan

28 Melakukan kredensialing perawat Per-laporan


29 Melakukan penilaian kinerja perawat Per-laporan
30 Melakukan preseptorship & mentorship
Per-laporan
31 Melakukan program mutu klinik pelayanan
Per-laporan
keperawatan
32 Melakukan program monitoring dan evaluasi
pelayanan keperawatan Laporan

10. Tanggung Jawab :

a. Kakuratan
b. Keselamatan
c. Keamanan
d. Kelengkapan
e. Kesesuaian
f. Kerahasiaan

11. Wewenang :
a. Melakukan pengumpulan data pasien
b. Melakukan pelayanan

12. Korelasi Jabatan :

N UNIT KERJA/
JABATAN DALAM HAL
O INSTANSI

a Direktur dan wakil RSUD Achmad Konsultasi


direktur Mochtar pelaksanaan
tugas dan
pelaporan

b. Pejabar struktural dan RSUD Achmad Kelancaran


fungsional lain Mochtar tugas

13. Kondisi Lingkungan Kerja :

N ASPEK KETERANGAN
O
1. Tempat kerja Di dalam ruangan
2. Suhu Suhu ruangan normal
3. Udara Sirkulasi baik
4. Keadaan ruangan Luas
5. Letak Rata
6. Penerangan Cukup
7. Suara Tenang
8. Keadaan tempat kerja baik
9. Getaran Rendah

14. Resiko Bahaya :

N BAHAYAFISIK/MENTAL PENYEBAB
O
1. Infeksi nasokomial Kontak langsung dengan pasien

15. SyaratJabatan :
a. Pangkat/Gol.ruang : Pmbina Utama Madya (IV d)
b. Pendidikan : S1 Keperawatan
c. Kusus/Diklat :
1) Penjenjangan : Diklat Prajabatan
2) Teknis : Pelatihan Teknis Keperawatan
d. Pengalaman Kerja : Pengalaman di bidang Keperawatan
e. Pengetahuan Kerja : Peraturan Perundang-undangan,
tugas Pokok, Fungsi, serta
kewajiban jabatan
f. Keterampilan Kerja : Kemampuan dan keahlian di bidang
pelayanan
g. Bakat Kerja :
1) G : Intelegensia
2) V ; Verbal
3) S : Pandang Ruang
4) P : Penerapan Bentuk
5) Q : Ketelitian
6) K : Kondisi Motor
7) F : Kecekatan jari
8) E : Kondidi Mata, Tangan dan Kaki
9) C : Membedakan Warna
10) M : Kecekatan Tangan
h. Temperamen Kerja :
1) D : Kemempuan menyesuaikan diri menerima tanggung
jawab untuk kegiatan memimpin, mengendalikan atau
merencanakan
2) F : Kemampuan menyesuiakan diri dengan kegiatan yang
mengandung penafsiran perasaan, gagasan atau fakta dari
sudut pandang pribadi
3) M : Kemempuan menyesuaikan diri dengan kegiatan
pengambilan kesimpulan. Pembuatan pertimbangan, atau
pembuatan peraturan.keputusan berdasarkan kriteria yang
di ukur taua yang dapat diuji
4) P : Kemampuan menyesuaikan diri dalam berhubungan
dengan orang lain lebih dari hanya penerimaan dan
pembuatan innstruksi
5) S : kemampuan menyesuaikan diri untuk bekerja dengan
ketenangan jiwa jika berhadapan dengan keadaan darurat,
kritis dan tidak biasa atau bahaya, atau berkeja dengan
kecepatan kerja dan perahtian terus menerus.

i. Minat Kerja :
1a. pilihan melakukan kegiatan yang berhubungan dengan
benda dan objek
3a. pilihan melakukan kegiatan rutin, konkrit dan teratur
4a. Pilihan melakukan kegiatan yang dianggap baik bagi orang
lain
5b. Pilihan melakukan kegiatan yang menghasilkan kepuasan
nyata dan produktif

j. Upaya Fisik :
1) Berdiri
2) Berjalan
3) Melihat
4) Duduk
5) Membawa
6) Menunduk
7) Memegang
8) Menjangkau
9) Meraba
10) Berbicara
11) Mendengar
12) Melihat
13) Ketajaman jarak dekat
14) Pengamatan secara mendalam
15) Penyesuaian lensa mata
16) Bekerja dengan jari

k. Kondisi Fisik :
1) JenisKelamin : Laki-laki/Perempuan
2) Umur : Normal
3) TinggiBadan : Normal
4) BeratBadan : Normal
5) PosturBadan : Normal
6) Penampilan : rapi

l. FungsiPekerjaan:
1) D2 : Menganalisa Data
2) O7 : Melayani orang
3) B4 : Mengolah benda dengan tangan atau peralatan khusus
16. Prestasi kerja yang diharapkan
17. Butir informasi lain

Anda mungkin juga menyukai