Anda di halaman 1dari 2

1.

Sebelum menginstal software sebaiknya tentukan dulu system aplikasi mana yang
akan di instal,sehingga sesuai dengan kebutuhan.dalam memilih system aplikasi ada
beberapa hal yang kita perhatikan,diantaranya yaitu……..kecuali.
a) System aplikasi sesuai kebutuhan
b) Sistem aplikasi dapat dioperasikan sesuai dengan komputer yang dimiliki
c) Sistem operasi mudah dalam instalasi dan pengoperaisannya
d) Sistem aplikasi memiliki kompabilitas
e) Sistem aplikasi terbaru dengan menu terlengkap
2. Dalam pelaksanaan instaling program , muncul kata I “accept”.... maksudnya adalah:
a) Mau
b) Memperbolehkan
c) Menerima
d) Silahkan
e) Lanjutkan
3. Untuk menguji keberhasilan instalasi software aplikasi dengan cara ....
a) Terdapat dalam start all program
b) Muncul dalam folder explore
c) Muncul dalam icon taskbar
d) Bisa dibuat shortcut
e) Dijalankan tanpa ada masalah

4.
Pada gambar dialog diatas langkah tepat untuk melanjutkan proses instalasi
adalah…..
a) Isi organization
b) Klik next
c) Klik cancel
d) Isi user name
e) Isi lisensi number
5. Langkah berikutnya setelah selesai proses instalasi software adalah ....
a) Mengecek kapasitas hardisk
b) Mencoba hasil instalasi
c) Restart PC
d) Mengecek penggunaan memory
e) Mematikan PC

SOAL ESSAY
INSTAL SOFTWARE

1) Sebutkan 5 (lima) contoh perangkat lunak aplikasi!


2) Apa itu partisi hardisk?
3) Sebutkan 5 (lima) contoh perangkat lunak aplikasi!
4) Apa saja contoh aplikasi multimedia?
5) Berikan contoh 5 (ima) software aplikasi game!
Kunci jawaban pilihan ganda
1.E
2.C
3.E
4B
5.C

Anda mungkin juga menyukai