Anda di halaman 1dari 3

PERESEPAN OBAT

No. Dokumen :
No. Revisi : 01
SOP
Tanggal Terbit : 02 Januari 2019
Halaman :1
UPTD PUSKESMAS Muh.Kaswin,SKM.M.Kes
MANIMPAHOI NIP. 19751231199503005

Peresepan obat adalah proses pengambilan keputusan pengobatan oleh dokter ke


1. Pengertian pasien berupa terapi obat dengan memperhatikan ketepatan pasien,jenis
obat,dosis,kekuatan sediaan,waktu,dan lama /durasi pengobatan.
Untuk memastikan pemberian obat kepada pasien sesuai dengan instruksi
2. Tujuan
dokter dan untuk mencegah terjadinya kesalahan dalam pemberian obat
Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Manimpahoi
3. Kebijakan
Nomor: / PKM/MH/STG/I/2019

Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 74 Tahun 2016 tentang


4. Referensi
standar pelayanan kefarmasian
1. Petugas menulis dengan tulisan yang jelas dan dapat dibaca serta
menggunakan istilah dan singkatan yang lazim digunakan
2. Petugas mengenali obat-obatan yang masuk dalam kategori Look Alike Sound
Alike ( LASA) untuk menghindari kesalahan pembacaan oleh tenaga
5. Prosedur
kesehatan lain
3. Petugas memastikan bahwa resep sudah memenuhi kelengkapan suatu resep
sebelum dikirim ke farmasi,yaitu nama pasien, tanggal lahir,berat badan pasien
(khususnya pasien anak)

Mengenali obat-obatan yang masuk


dalam kategori Look Alike Sound
Menulis dengan tulisan Alike ( LASA) untuk menghindari
yang jelas dan dapat dibaca kesalahan pembacaan oleh tenaga
serta menggunakan istilah kesehatan lain
dan singkatan yang lazim
digunakan

Mengenali obat-obatan yang masuk


dalam kategori Look Alike Sound
Alike ( LASA) untuk menghindari
6.Diagram Alir kesalahan pembacaan oleh tenaga
kesehatan lain

Memastikan bahwa resep sudah


memenuhi kelengkapan suatu resep
sebelum dikirim ke farmasi,yaitu nama
pasien, tanggal lahir,berat badan pasien
(khususnya pasien anak)
1. Kefarmasian
2. Ruang Persalinan
3. Ruang Kesehatan Gigi dan Mulut
6. Unit terkait
4. UGD
5. Ruang Pemeriksaan Umum
6. Ruang Rawat inap
7. Rekaman Historis No Yang Dirubah Isi Perubahan Tgl. Mulai
Perubahan Diberlakukan
1 Referensi Dari permenkes No.30 tahun 02 Januari
2014 dirubah menjadi 2019
Permenkes No.74 tahun 2016
tentang standar pelayanan
kefarmasian di puskesmas
PERESEPAN OBAT
No.
:
Dokumen
DAFTAR No. Revisi : 01
TILIK Tanggal
: 02 Januari 2019
Terbit
Halaman :1
UPTD PUSKESMAS Muh.Kaswin,SKM.M.Kes
MANIMPAHOI NIP. 19751231199503005

No Kegiatan Ya Tidak
Apakah Petugas menulis dengan tulisan yang jelas dan dapat dibaca
1.
serta menggunakan istilah dan singkatan yang lazim digunakan
Apakah Petugas mengenali obat-obatan yang masuk dalam kategori
2. Look Alike Sound Alike ( LASA) untuk menghindari kesalahan
pembacaan oleh tenaga kesehatan lain
Apakah Petugas memastikan bahwa resep sudah memenuhi
3. kelengkapan suatu resep sebelum dikirim ke farmasi,yaitu nama
pasien, tanggal lahir,berat badan pasien (khususnya pasien anak)

JUMLAH

COMPLIANCE RATE %

Manimpahoi……………………..

Pelaksana / Auditor

(……………………..)

Anda mungkin juga menyukai