Anda di halaman 1dari 2

AIR

Pentingnya ketersediaan air dalam menentukan produktivitas tidak dapat diremehkan.

1. Tingkat fotosintesis dapat menurun di bawah kondisi tekanan air, dan dalam kasus-
kasus tekanan air yang parah fotosintesis dapat berhenti sepenuhnya.
2. Penutupan stomata dan penurunan suplai CO2 karena tekanan air membebani batasan
utama pada fotosintesis. Ketika hal ini terjadi dalam waktu yang cukup lama maka
tumbuhan akan kekurangan pasokan CO2 sehingga dapat menyebabkan
photoinhibition fotosintesis, photoinhibition adalah inaktivasi permanen pada PS II
dan kerusakan pada protein pusat reaksi yang akan menghambat kapasitas
fotosintesis. Sehingga, yang dapat melindungi aparatus fotosintesis dari kelebihan
cahaya ialah fotorespirasi yang menyerap energi untuk digunakan memperbaiki O2
ketika suplai CO2 terbatas karena penutupan stomata.
3. Potensi air yang rendah mengurangi tekanan turgor dalam sel daun sehingga dapat
mengurangi ekspansi daun. Turgor adalah penentu utama pertumbuhan, perluasan
daun dan berbagai aspek metabolisme tanaman.
4. Di bawah tekanan air yang berkepanjangan menyebabkanberkurangnya area
permukaan fotosintesis.

HORMON BRASSINOSTEROIDS

1. Brassinosteroids adalah hormon steroid dengan zat kimia yang strukturnya mirip
dengan hormon steroid pada hewan.
2. Brassinosteroids adalah sterol tanaman polyhydroxylated
3. Respon yang dihasilkan Brassinosteroids:
a. Peningkatan laju batang
b. Perpanjangan polen tube
c. Peningkatan sel division (terhadap auksin dan sitokinin)
d. Perkecambahan biji
e. Morfogenesis daun
f. Dominasi apikal
g. Penghambatan perpanjangan akar
h. Diferensiasi pembuluh angkut
i. Penuaan dan kematian sel
j. Membantu pada saat terjadi stress tanaman abiotik dan biotik
k. Kekeringan
l. Suhu ekstrem dan patogen

Anda mungkin juga menyukai