Anda di halaman 1dari 59

KESEMPATAN STUDI KE JEPANG

AKU CINTA INDONESIA KITA SEJAHTERA


(ACIKITA)
Dr. Eng, Jumiarti Agus, S.Si, M.Si dan team
Pendiri dan Ketua Internasional ACIKITA
Materi Presentasi Meliputi

1. Sejarah berdirinya ACIKITA


2. Perjuangan ACIKITA untuk mensupport
anak bangsa melanjutkan studi ke luar
negeri
3. ASSJA (ACIKITA Short Studies to Japan)
4. PTU (Preparation to University)
1. History Berdirinya ACIKITA
“Mama kenapa anak anak itu meminta-minta?
Mestinya ia bermanja manja dengan ayah dan
ibunya. Di Jepang tidak ada anak yang meminta
minta di jalan!” Pertanyaan Najmi 4 tahun,saat ia
pulang bersama ibunya ke Indonesia.
• Masih banyak saudara sebangsa
kita yang hidup susah!
• Dan masih banyak masalah
lainnya di negeri kita (Pendidikan,
sosial, ekonomi, pemerintahan,
keamanan, kepastian hukum, dll
Indonesia VS Jepang
Indonesia Jepang

Kaya sumber daya alam Miskin sumber daya alam


Mempunyai panduan hidup Alquran & Mencari nilai-nilai kebenaran
Hadist
74 tahun merdeka, kita banyak hutang, Mereka punya moral yang baik, dan
secara nasional untuk hal kejujuran saja, mampu berproduksi dan bersaing di
kita belum mampu mencapainya, apalagi tingkat internasional.
berkarya dan berproduksi dalam bidang
teknologi.

?
Sistem Pendidikan yang berbeda antara Indonesia dan Jepang
AKU CINTA INDONESIA
KITA SEJAHTERA
(ACIKITA)
•ORGANISASI YANG DIDIRIKAN
OLEH ANAK BANGSA YANG
BERSEKOLAH DAN BERKARYA DI
JEPANG, PADA TAHUN 2006.
•ORGANISASI INI MEMPUNYAI
FOKUS PERJUANGAN UNTUK
MEMAJUKAN INDONESIA
MELALUI PERBAIKAN PADA
SISTEM PENDIDIKAN.
• “PENDIDIKAN ADALAH AKAR
KEMAJUAN SUATU BANGSA.”
2. Perjuangan ACIKITA
Untuk Mensupport Anak
Bangsa Lanjut Studi ke Luar
Negeri
Kota-Kota yang Telah Didatangi
untuk Seminar Tahunan ACIKITA
Seminar ACIKITA TahunKe2,
Payakumbuh, 2010
Seminar ACIKITA di Garut 2011
Seminar ACIKITA
TahunKe7,UNSYIAH, 2015

Seminar ACIKITA Tahun Ke-7, Pariaman 2015


Seminar ACIKITA Tahun Ke-7, Presentasi di Sukabumi,
Cibubur, 2015 Albayan, 2018
I
RESULT KEGIATAN SEMINAR &
International Conference
1. Tidak banyak dari mereka yang sudah mengetahui
informasi sekolah ke luar negeri yang betul-betul serius
mencoba berjuang untuk mendapatkan studi dan beasiswa.
2. Banyak dari mereka yang dibantu untuk mendapatkan
professor tapi tidak memanfaatkan kesempatan dengan
baik.
3. Belum siap dengan peryaratan ketika sudah tamat S1.
Belum mempunyai toefl sesuai dengan yang ditetapkan.

Preparation to University (PTU)


Preparation to University (PTU)
1. Adalah sekolah persiapan lanjut studi ke universitas di
Jepang.
2. Bisa diikuti oleh tamatan SMA atau S1 di Indonesia. Khusus
SMA ACIKITA, mereka bisa mengambil kegiatan ini pada
saat kelas 3.
3. Kurikulum Bahasa Jepang, Bahasa Inggris, moral, ke-
ACIKITA-an.
4. Bisa belajar di Indonesia (Cibubur) atau di Jepang, tapi
sebelum keberangkatan ke Jepang, semuanya dikarantina
di Cibubur (di sekolah ACIKITA).
Persyaratan PTU
1. Mengisi formulir.
2. Ijazah SMA atau universitas (boleh surat keterangan bila
akan lulus tahun depan).
3. Foto kopi rapor sejak kelas 1-3 SMA.
4. Foto kopi passport.
5. Pas fhoto 3 x 4 cm, 7 lembar.
6. Sertifikat organisasi dan bahasa yang pernah didapatkan.
7. Surat rekomendasi dari sekolah atau tempat bekerja (bagi
yang sudah bekerja).
8. Membayar biaya keikutsertaan.
9. Persyaratan yang berhubungan dengan orangtua (surat
garantor, keterangan kerja, bukti kekuatan ekonomi).
Pendaftaran PTU
1. Pendaftaran 6 bulan sebelum keberangkatan, kegiatan
belajar 4 kali 1 tahun (April, Juli, Oktober dan Januari).
2. Untuk sekolah bulan April, pendaftaran hingga 20
November.
3. Untuk sekolah bulan Juli, pendaftaran hingga 20 Maret.
4. Untuk sekolah bulan Oktober, pendaftaran hingga 20 Mei.
5. Untuk sekolah bulan Januari, pendaftaran hingga 20
September.
6. Contact Person (81-803333-1327) ; 62-878-7079-4744.
Email; pengurus@acikita.org.
Murid Murid
PTU ACIKITA
SINCE 2018
3. Informal School of
ACIKITA Short Studies to
Japan (ASSJA),
Since 2013
ACIKITA SHORT STUDIES TO JAPAN
(ASSJA)
KUNJUNGAN STUDI DI JEPANG YANG BISA DIIKUTI
OLEH STUDENT, PROFESSIONAL, DAN UMUM, YANG
MEMPUNYAI MINAT DAN KESANGGUPAN.

Kegiatan ASSJA bukanlah program jalan-jalan dan berfoto-foto,


tapi untuk belajar dan mengeksplorasi rahasia kemajuan bangsa Jepang.
TUJUAN ASSJA
Menambah pengetahuan peserta tentang berbagai
sistem dan kondisi nyata kehidupan di Jepang,
diharapkan bisa diteladani untuk kemajuan bangsa
Indonesia.
Menginspirasi peserta akan peradaban, tata krama,
dan kehidupan yang baik.
Memetik nilai-nilai positive yang diekspresikan
oleh manusia Jepang, dalam berbagaiprofesi.
TUJUAN ASSJA
Mengetahui rahasia kemajuan bangsa Jepang.
Mengetahui sistem pendidikan yang menjadi
akar kemajuan bangsa Jepang.
Memberikan informasi kesempatan lanjut
studi di universitas di Jepang.
BERBAGAI PROGRAM ASSJA
• STUDİ VİSİT SİSTEM PENDİDİKAN.
• STUDİ VİSİT UNTUK STAF PEMERİNTAHAN.
• STUDİ VİSİT UNTUK PARA DOSEN DAN PENELİTİ (UNTUK KERJASAMA
RİSET).
• STUDİ VİSİT SİSTEM KESEHATAN.
• ACIKITA OPEN CAMPUS (UNTUK MEREKA YANG AKAN LANJUT STUDİ KE
JEPANG).
• HOMESTAY PROGRAM.
• SUMMER SCHOOL & WINTER SCHOOL PROGRAM.
• STUDENT EXCHANGE PROGRAM
• TRAİNİNG GURU & TRAİNİNG PERTANİAN.
MENGAPA MENGHUBUNGI ACIKITA?
• ACIKITA MEMPUNYAI KANTOR INTERNASIONAL DI JEPANG, KEBERADAAN PESERTA AKAN DIJAMIN
OLEH ACIKITA.
• PARA PENDIRI ACIKITA ADALAH ORANG YANG BERSEKOLAH, BERKARYA, DAN BEKERJA DI JEPANG
JADI MEREKA ADALAH ORANG-ORANG YANG FOKUS UNTUK KEMAJUAN INDONESIA MELALUI
PENDIDIKAN, BUKAN ORANG YANG BERORIENTASI BISNIS.
• MELALUI KEGIATAN TRAVEL, PENGUNJUNG HANYA BISA MENGETAHUI PERMUKAAN LUAR JEPANG,
TAPI DENGAN ACIKITA “RAHASIA KEMAJUAN BANGSA JEPANG AKAN DIPAPARKAN SECARA NYATA
KEPADA PARA PESERTA, KARENA ORANG JEPANG SIFATNYA TERTUTUP PADA TAMU, TAPI UNTUK
SUPPORT ACIKITA MEREKA AKAN BAGIKAN ILMU DAN INFORMASI SECARA DALAM.
• KEGIATAN INI BEKERJA SAMA DENGAN BERBAGAI SEKOLAH, UNIVERSITAS, INSTANSI DAN
ORGANISASI DI JEPANG.
Mengapa Memilih Jepang?

1. Adalah kebutuhan kita bersama untuk negeri kita menjadi


baik, dan Jepang adalah salah satu negara yang bisa kita
teladani.
2. Jepang negara ter-aman no 1 di dunia, sangat baik untuk
menginspirasi anak bangsa terutama dalam hal
mengekspresikan moral yang baik.
3. Berada di mana pun di Jepang adalah edukasi bagi kita.
4. Menjadi student di Jepang sangat nyaman, karena banyak
fasilitas yang tersedia.
Program Summer (Winter) School

1. Home economic (kegiatan kerumahtanggaan).


2. Latihan kemandirian, kerjasama dalam tim
3. Mengetahui life style orang Jepang.
4. Mengetahui kemajuan teknologi Jepang.
5. Peradaban orang Jepang.
6. Kesempatan melanjutkan studi ke universitas di Jepang.
7. Mengetahui budaya bangsa Jepang.
8. Mengetahui sistem pendidikan sebagai akar kemajuan bangsa
Jepang.
9. Berinteraksi dengan orang Jepang dan orang Indonesia yang belajar
di Jepang.
Home
Economic

Home economic sebagai latihan kemandirian.


Jibun no koto jibun de yatte kudasai (hal yang
menyangkut diri sendiri harus dilakukan sendiri).
Berbelanja dan mengeksplorasi product
makanan, sayuran, sistem packaging bahan
pangan di supermarket.
Visit lingkungan dan Pemukiman
Masyarakat
Visit Musium Gempa
VISIT MUSIUM GEMPA, DISINI JUGA BELAJAR
KONSTRUKSI BANGUNAN TAHAN GEMPA
Ikut belajar dan berinteraksi dengan
mahasiswa di universitas Hyogo, Kobe.
Visit Univ dan
Presentasi Lanjut
studi ke
Universitas
Visit Univ of Hyogo, Japan
Sharing Oleh Mahasiswa Jepang
ASSJA 16 : SUMMER SCHOOL 8, JUNE 2019
Visit Sekolah Dasar dan SMP di Hiyodoridai
Visit MINATOGAWA JINJA
Visit Minatogawa Jinja
Visit Kobe Harborland, Musium Maritim &
Kawasaki Good Time
Visit Akashi Kaikyo (Jembatan Terpanjang di dunia)
dan walking tour di atas Jembatan
AKASHI KAIKYO (JEMBATAN TERPANJANG DI DUNIA)
Visit Castle (Osaka Castle /Himeji Castle)
tergantung Cuaca
Shiawase no Mura
Visit Shiawase no Mura (desa Kebahagiaan)
Kimono Experience
Transportation Experience

Train Experience
Visit Herbal
Garden dengan
Kobe Ropeway
Belajar system pengolahan sampah di Jepang
• Tentu masih banyak pengalaman lainnya, misalnya
Explorasi toko 100 yen yang selalu diminati,
• Ole-ole souvenir Jepang,
• Toko elektrik untuk melihat kemampuan mencipta
bangsa Jepang.
• budaya antri,
• pengalaman naik transportasi yang selalu tepat
waktu,
• intinya peserta merasakan life style bangsa
Jepang.
 Suatu saat nanti insyaAllah saat belajar di
luar negeri dan harus menjalani hidup
mandiri sudah punya pengalaman, sehingga
bisa survive untuk hidup dan studi di luar
negeri.
KANTOR DAN KONTAK
ACIKITA

ACIKITA International
Hiyodoridai 1-5-129-103, Kita-Ku, Hiyogo,
Kobe-Shi, 651-1123, JAPAN
Phone: +81-80-3333-1327
ACIKITA Indonesia
Jl Raya Ciangsana No 31, Cibubur, Kec. Gn
Putri, Kab Bogor.
www.acikita.org
TERIMAKASIH
ありがとうございます。

Anda mungkin juga menyukai