Anda di halaman 1dari 12

USBN

KURIKULUM 2006

GEOGRAFI

SMA/MA
IPS

UTAMA

Tahun Pelajaran 2018/2019


A. PILIHAN GANDA

1. Dulu untuk ke menuju suatu perkampungan suku dayak harus menggunakan transportasi
sungai. Namun setelah dibangun jalan, kita bisa menuju ke perkampungan dengan mobil
dan angkutan darat lain. Hal tersebut dalam geografi termasuk dalam konsep
a. pola
b. jarak
c. keterjangkauan
d. lokasi
e. nilai kegunaan
2. Fenomena geosfer:
(1) badai tropik menghantam permukiman warga;
(2) rusaknya lahan pertanian oleh hama;
(3) letusan gunung api merusak lahan pertanian;
(4) terjadi kebakaran rumah warga akibat ledakan gas;
(5) terjadi musim kemarau panjang.
Aspek fisik dari fenomena tersebut terdapat pada angka ....
a. (1), (2), dan (4)
b. B. (1), (3), dan (5)
c. C. (1), (3), dan (a)
d. D. (2), (3), dan (5)
e. E. (2), (4), dan (5)
3. Ciri-ciri objek pada citra:
Warna : hitam
Pola : terkotak-kotak
Rona : terang
Asosiasi : daratan
Ciri tersebut menggambarkan objek berupa ....
a. sawah
b. tambak
c. perumahan
d. daerah transmigran
e. kawasan industri
4. Data SIG dapat dikategorikan menjadi Data Spasial dan Data Deskriptif. Yang dimaksud
dengan Data Spasial adalah
a. Data yang berhubungan dengan lokasi
b. Data yang berhubungan dengan peta
c. Data yang berhubungan dengan lokasi, bentuk dan hubungan antara
unsur-unsurnya
d. Data yang berhubungan dengan keruangan
e. Data mentah
5. 1. Pengamatan sifat fisis air seperti suhu, warna, kadar garam dan arus laut
2. Merencanakan konektifitas dan aksesbilitas pada suatu sistem
Transportasi yang menghubungkan daerah terpencil dengan daerah
perkotaan
3. Memprediksikan pengembangan wilayah dengan penentuan sistem
transportasinya;
4. Mengetahui kondisi jalan yang ada, baik kondisi jalan propinsi, daerah,
dan nasional;
Dari pernyataan diatas, manakah yang merupakan manfaat pengindraan jarak jauh
dalam bidang oseanografi…
a.1
b.2
c.3
d.4
e. tidak ada jawaban yang benar
6. Perkembangan industri menyebabkan peningkatan pencemaran udara sehingga terjadi
hujan asam yang banyak merugikan pertanian.
Pendekatan geografi yang sesuai dengan informasi tersebut adalah ....
A. pendekatan keruangan
B. pendekatan ekologi
C. pendekatan kompleks wilayah
D. pendekatan aktivitas
E. pendekatan kedaerahan
7. fenomena mata pencaharian penduduk pesisir utara daerah Gorontalo adalah
nelayan karena tempat tinggal mereka yang dekat dengan laut. Prinsip
geografi yang berkaitan dengan fenomena tersebut adalah prinsip…
a. distribusi
b. interelasi
c. korologi
d. deskripsi
e. interaksi
8 Ciri-ciri citra sebagai berikut.
1) Rona gelap
2) Tinggi seragam
3) Situs pantai
Ciri-ciri di atas merupakan hasil interpretasi citra dari bentang alam berupa....
A. Muara sungai
B. Jalan raya
C. Hutan bakau
D. Hutan rawa
E. Perkebunan kelapa
9. Macam-macam peta:
(1) Peta Kemiringan Lereng;
(2) Peta Jenis Tanah;
(3) Peta Curah Hujan.

Informasi keruangan yang diperoleh dari peta tersebut adalah ....


A. wilayah rawan banjir
B. daerah rawan longsor
C. daerah zona gempa
D. kawasan permukiman
E. kawasan wisata
10 Salah satu keunggulan Sistem Informasi Geografis (SIG) menggunakan
komputer yaitu ....
A. Tidak memerlukan banyak ruang untuk menyimpan data
B. Data tidak dapat digunakan untuk analisis statistik
C. Lambat dalam mengolah data
D. Penyimpanan data tidak akurat
E. Memerlukan banyak ruang untuk menyimpan data
11 Terdapat anggapan bahwa zat baru selalu diciptakan dalam ruang angkasa
diantara berbagai galaksi, sehingga galaksi baru akan terbentuk guna
menggantikan galaksi yang menjauh disebut ....
a. teori big bang
b. teori keadaan tetap
c. teori antroposentris
d. teori ledakan besar
e. teori galaktocentris
12. Teori ini menyatakan bahwa pada mulanya terdapat sepasang matahari
kembar yang saling mengelilingi. Kemudian melintaslah sebuah bintang dan
menabrak salah satu matahari. Matahari yang tertabrak ini lalu hancur
menjadi materi-materi kecil yang terus berputar mengelilingi matahari yang
masih utuh. Materi-materi kecil tadi kemudian mendingin dan menjadi
planet. Teori ini dikenal dengan nama…
a. Teori Bintang Kembar
b. Teori Kant-Laplace
c. Teori Pasang Surut
d. Teori Planetesimal
e. Teori Keadaan Tetap
13. Perhatikan siklus hidrologi berikut.

Proses kondensasi dan presipitasi pada gambar siklus hidrologi ditunjukkan


oleh huruf...
a. A dan B
b. B dan C
c. C dan D
d. D dan E
e. E dan A
14.

Pesebaran hewan paleartik terdapat di peta yang ditunjukkan pada angka


a. I
b. II
c. III
d. IV
e. V

15. Karakteristik hujan:


(1) terjadi sekitar daerah konvergensi antar tropik;
(2) terjadi karena udara bergerak secara vertikal;
(3) terjadi pada setiap hari.

Jenis hujan sesuai karakteristik tersebut adalah ....


A. hujan frontal
B. hujan orografis
C. hujan zenithal
D. hujan siklonal
E. hujan muson
16.
Gambar diatas merupakan sungai dengan pola aliran …
a. rectangular
b. trellis
c. radial
d. dendritik
e. paralel

17. Ciri-ciri batuan hasil letusan:


(1) tekstur kasar;
(2) berwarna agak terang;
(3) pembekuan berlangsung cepat, sehingga tidak berkristal;
(4) berongga-rongga.
Batuan hasil letusan gunung sesuai ciri tersebut adalah ....
A. obsidian
B. andesit
C. basalt
D. granit
E. batu apung

18. Aktivitas manusia:


(1) nelayan tradisional melaut mencari ikan pada sore hari;
(2) olimpiade musim panas baru selesai diselenggarakan;
(3) masyarakat menyaksikan peristiwa gerhana bulan di halaman rumah;
(4) hari ini Amir berangkat sekolah pukul 06.00 tapi matahari tampak sudah lebih tinggi;
(5) masyarakat Indonesia menonton pertandingan sepak bola liga eropa di pagi hari.
Aktivitas penduduk yang berkaitan dengan revolusi bumi terdapat pada angka ....
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (3), dan (5)
C. (1), (4), dan (5)
D. (2), (3), dan (4)
E. (2), (4), dan (5)

19. suatu ekosistem pada daerah yang luas berbentuk dataran semi-gurun yang
tertutup oleh rumput atau semak. Adalah ciri dari
a. bioma sabana
b. bioma stepa
c. bioma taiga
d. padang rumput
e. tundra
20. tanah yang pesebarannya hampir terdapat di seluru Indonesia adalah …
a. tanah organosol
b. tanah Oxisol
c. tanah litosol
d. tanah inceptisol
e. tanah grumosol
21. Berikut ini merupakan ciri-ciri hutan hujan tropis adalah...
a. Curah hujan merata sepanjang tahun, yaitu antara 750-1.000 mm per tahun serta adanya
musim dingin dan musi panas.
b. Curah hujan berkisar antara 250-500 mm per tahun dan hujan tidak teratur dan porositas
tanah rendah.
c. Dipengaruhi iklim sedang.
d. Curah hujan berkisar atau di bawah 250 mm per tahun dan hujan lebat jarang terjadi dan
tidak teratur.
e. Mendapat air sepanjang tahun dan memiliki komunitas hutan yang kompleks.
22. Perhatikan pernyataan di bawah ini!
1) menggunakan teknologi yang tidak ramah lingkungan
2) menggunakan bahan tambang sebanyak-banyaknya
3) reklamasi dan rehabilitasi lahan kritis
4) pengembangan dan pengelolaan keanekaragaman hayati
Tindakan yang mencerminkan pembanguna berkelanjutan ditunjukkan oleh nomor ...
a. 3), dan 4)
b. 1), dan 2)
c. 2), dan 3)
d. 1), dan 3)
e. 2), dan 4)
23. Kurangnya sarana dan pelayanan kesehatan.
1) Kurangnya air bersih untuk kebutuhan sehari-hari.
2) Kurangnya pengetahuan tentang kesehatan.
3) Gizi yang rendah.
4) Penyakit menular.
5) Lingkungan yang tidak sehat (lingkungan kumuh).
Dari masalah di atas, maka kualitas kesehatan penduduk tersebut adalah
a. sangat baik
b. baik
c. buruk
d. layak
e. sangat layak
24. transmigrasi yang pembiayaannya sebagian ditanggung sendiri dan sebagian ditanggung
pemerintah. Pemerintah memberi tanah dua hektar dan membiayai perjalanannya. Hal
tersebut adalah pengertian dari…
a. transmigrasi umum
b. transmigrasi swakarsa
c. transmigrasi spontan
d. transmigrasi bedol desa
e. transmigrasi khusus
25. Barang tambang alumunium digunakan sebagai bahan baku industri ....
a. pesawat terbang dan alat dapur
b. campuran besi baja dan bahan bangunan
c. konstruksi bangunan dan perkakas rumah tangga
d. perkakas rumah tangga dan peleburan besi
e. peleburan besi dan bahan bangunan
26. Penghasil aspal di tunjukan oleh nomor

a. 2
b. 3
c. 1
d. 8
e. 4

27. Roni mahasiswa Universitas Indonesia asal Jakarta melaksanakan Kuliah Kerja Nyata
(KKN) di desa X, kawasan lereng Gunung Gede–Jawa Barat. Setelah selesai kuliah, ia
kembali ke desa tersebut karena jatuh cinta dengan seorang gadis desa, hingga akhirnya
menikah dan menetap di desa tersebut.
Mobilitas penduduk tersebut dikenal dengan ....
A. ruralisasi
B. urbanisasi
C. sirkulasi
D. repatriasi
E. komuter
28. Pencemaran udara di sekitar daerah perkotaan semakin meningkat akibat asap buangan
kendaraan bermotor. Upaya untuk mengatasi hal tersebut adalah ….
a. pembuatan sengkedan di daerah perkotaan
b. penghutanan perkotaan dengan tanaman keras
c. penghijauan perkotaan dengan perencanaan matang
d. reboisasi taman perkotaan dengan buah-buahan
e. penghijauan taman di daerah perkotaan
29.

Gambar diatas merupakan grafik untuk piramida penduduk ….


a. tua
b. muda
c. kemunduran
d. stasioner
e. alami
30. Tanaman kentang dapat tumbuh subur di lahan subur; tanah gembur; ketinggian tempat
1000-2000 mdpl; suhu sekitar 20oC; dan mendapatkan sinar matahari. Hambatan utama
dihadapi petani kentang di daerah Dieng berkaitan dengan syarat tumbuh kentang tersebut
adalah tanah mudah longsor. Faktor penyebab hambatan yang dihadapi petani yang
berkaitan dengan syarat tumbuh kentang adalah ….
A. pohon pelindung ditebang agar sinar matahari tidak terhalang
B. sinar matahari dibiarkan leluasa tanpa pohon pelindung agar tanah subur
C. dibuat terasering agar sinar matahari tidak terhalang tumbuhan
D. tingginya curah hujan di kawasan lereng terjal yang ditanami kentang
E. sinar matahari dapat mengeringkan tanah sehingga kentang tidak busuk

31. Di dataran rendah yang dilalui aliran sungai akan dibangun perumahan oleh pengembang.
Tindakan ekoefisiensi pengembang yang sesuai dengan prinsip pembangunan
berkelanjutan adalah ....
A. membangun waduk penampung air hujan seluas lokasi perumahan
B. menyediakan resapan air hujan berupa sumur resapan di setiap perumahan
C. membangun dinding pembatas sekeliling perumahan agar terlindungi dari banjir
D. menggunakan ‘paving block’ sebagai pengaspalan seluruh kawasan perumahan
E. membangun pusat perbelanjaan di lokasi lebih tinggi dari kawasan perumahan

32. Angka 2 dan 4 seperti gambar menurut teori sektoral adalah ….


3 4
2
3
1 3 5
3
2
4

A. zona pusat bisnis dan zona manufaktur


B. zona manufaktur dan zona permukiman kelas menengah
C. zona manufaktur dan zona permukiman kelas atas
D. zona industri berat dan zona permukiman kelas rendah
E. zona permukiman kelas menengah dan zona permukiman kelas atas

33. Ciri-ciri Negara berkembang …. :


a. tergantung pada keadaan alam
b. tingkat pendidikan tinggi
c. tingkat pendapatan tinggi
d. teknologinya modern
e. tingkat kesehatan tinggi

34. Perhatikan model teori sektoral dibawah ini!

.
Penggunaan lahan kota pada daerah yang ditunjukkan oleh nomor 3 ditandai dengan ....
a. Pemukiman kelas menengah
b. pemukiman kelas atas
c. pemukiman kelas bawah
d. industri dan manufaktur
e. daerah pusat industri
35. Faktor-faktor yang mempengaruhi interaksi antar dua wilayah atau lebih, menurut Edward
Ulman diantaranya adalah :
a. Adanya wilayah yang saling berketergantungan
b. Adanya wilayah yang saling melengkapi
c. Adanya kesulitan pemindahan dalam ruang
d. Adanya wilayah yang saling mengurangi
e. Adanya kesempatan untuk berakomodasi
36. Perhatikan data berikut!
1. Belanda
2. Swis
3. Portugal
4. Yunani
5. Norwegia
6. Monaco
Dari data di atas yang merupakan kelopok negara maju dan termasuk dalam Uni Eropa
adalah … .
a. 1, 3, dan 4
b. 1, 3, dan 5
c. 2, 5, dan 6
d. 3, 4, dan 6
e. 4, 5, dan 6

37. Karaktersitik pedesaan:


1) mampu menyerap teknologi baru
2) kehidupannya masih sangat bergantung kepada alam sekitarnya
3) intensitas kontak dengan wilayah lain masih sedikit
4) sebagian hasil pertaniannya dijual untuk memenuhi kebutuhan hidup
5) bertani dengan sistem sawah irigasi
Ciri yang menggambarkan desa swakarya ditunjukkan oleh nomor...
a. 1, 2, dan 3
b. 1, 2, dan 5
c. 1, 4, dan 5
d. 2, 3, dan 4
e. 3, 4, dan 5
38. Jumlah penduduk kota A 500.000 orang, kota B 20.000 orang, jarak A-B 30 km. Di antara
kota A dan B aka dibangun pasar. Di manakah posisi ideal pasar akan dibangun sesuai
dengan teori titik henti?
a. 2,5 km dari kota A
b. 5,0 km dari kota B
c. 7,5 km dari kota A
d. 10 km dari kota B
e. 12,5 km dari kota A
39. Dampak negatif dari interaksi desa-kota adalah, kecuali :
a. Timbulnya perkampungan kumuh di kota
b. Desa kekurangan tenaga kerja yang produktif
c. Pola perkampungan di desa berubah
d. Meningkatnya tingkat kriminalitas di kota
e. Jumlah pengangguran makin bertambah di kota
40. Perhatian pernyataan berikut ini!
1) Sarana prasarana transportasi
2) Kesuburan tanah
3) Potensi sumber daya manusia
4) Kondisi iklim wilayah
Kondisi yang turut mempengaruhi pusat pertumbuhan suatu wilayah adalah
a. 1 dan 2
b. 1 dan 3
c. 2 dan 3
d. 2 dan 4
e. 1 dan 4

B. URAIAN

41. Sebuah peta kadaster yang tidak memiliki informasi skala setelah dilakukan pengukuran
diketahui, jarak antara 2 obyek pada peta adalah 4 cm. Sedangkan pada pengukuran jarak
antara 2 obyek sebenarnya di lapangan diketahui 30 meter. Berapakah skala peta tersebut?
42. Saat musim hujan berlangsung, banyak daerah di Indonesia yang mengalami musibah tanah
longsor. Tuliskan upaya mitigasi agar tidak banyak menelan korban sebelum bencana
terjadi!
43. Tuliskan perbedaan awan cumulonimbus dan nimbostratus !
44. Di Kota Samarinda diketahui jumlah penduduk usia 0-14 tahun adalah 10.000 jiwa,
penduduk usia 15-64 tahun adalah 20.000 jiwa dan penduduk diatas 64 tahun 5.000 jiwa.
Hitunglah angka ketergantungannya?
45. Tuliskan apa yang kamu ketahui tentang perbedaan pengembangan wilayah di Jawa dengan
Kalimantan !

Anda mungkin juga menyukai